Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kementerian PUPR Siap Lelang 13 Proyek KPBU Rp 168,84 Triliun Tahun ini

Kementerian PUPR Siap Lelang 13 Proyek KPBU Rp 168,84 Triliun Tahun ini Kementerian PUPR. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Direktur Jenderal Pembiayaan Infrastruktur, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Eko Djoeli Heripoerwanto mengatakan, 13 proyek kerja sama pemerintah dan badan usaha (KPBU) siap dilelang tahun ini dengan nilai investasi sebesar Rp 168,84 triliun.

"Proyek KPBU yang ready to offer di tahun 2021 yang sudah masuk daftar rencana KPBU ada 12 terkait dengan jalan dan jembatan. Dan satu dari sektor perumahan ada proyek rumah susun Cisaranten Bina Harapan," kata Eko dalam RDP bersama Komisi V DPR, Rabu (31/3).

Secara rinci Eko menyebutkan, 12 proyek jalan dan jembatan yang telah masuk dalam daftar rencana KPBU di antaranya, Jalan Tol Kamal-Teluknaga-Rajeg, jembatan Batam-Bintan (masih dalam tahap review aspek teknis dan finansial), Jalan Tol Mamminasata, Jalan Tol Sentul Selatan-Karawang Barat, Jalan Tol Bogor-Serpong Via Parung.

Kemudian, jalan Tol Gilimanuk Mengwi (PQ), penggantian dan/atau duplikasi jembatan tipe Callender Hamilton (CH) di pulau Jawa (PQ), Jalan Tol Akses Patimban, Jalan Tol Semanan-Balaraja, Jalan Tol Semarang Harbour/Semarang-Kendal, Jalan Tol Cikunir-Karawaci Elevated, dan Jalan Tol JORR Elevated ruas Cikunir-Ulujami.

Dari 12 proyek yang direncanakan tersebut diestimasikan biaya investasinya senilai Rp 167,74 triliun, dengan total panjang 447,07 km. Kemudian ditambah dengan usulan 1 proyek pembangunan Rusun Cisaranten Bina Harapan dengan output 2.738 unit dan estimasi biaya investasi sebesar Rp 1,1 triliun.

Sehingga total ada 13 proyek dengan nilai estimasi biaya investasi mencapai Rp 168,84 triliun. "Itu yang siap untuk ditawarkan di tahun 2021. Ini Artinya siap pelelangan," katanya.

Di sisi lain, Eko juga menyebut masih ada 13 proyek lagi yang sedang diusulkan untuk masuk ke skema KPBU. Proyek-proyek tersebut di antaranya Jalan Tol Cilacap - Yogyakarta, Tol Demak - Tuban, Tol Jember Lumajang, Tol Ngawi - Bojonegoro - Babat, Tol Jember - Situbondo, Tol Tulungagung - Kepanjen, dan Jembatan Muna – Buton, da SPAM Ir. H. Djuanda. Demikian proyek KPBU lainnya masih dalam tahap penyiapan Tahun Anggaran (TA) 2021 atau kelayakan studi (Feasibility studies).

Reporter: Tira Santia

Sumber: Liputan6.com

(mdk/azz)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Rugikan Negara Rp69,1 Miliar di Kasus Korupsi IPDN, Eks Pejabat Kemendagri Dituntut 5 Tahun

Rugikan Negara Rp69,1 Miliar di Kasus Korupsi IPDN, Eks Pejabat Kemendagri Dituntut 5 Tahun

aksa KPK juga membebankan Dudy dengan membayar uang pengganti.

Baca Selengkapnya
Kejagung Periksa Empat Direktur Perusahaan Sebagai Saksi Kasus Korupsi Jalur Kereta Api Medan

Kejagung Periksa Empat Direktur Perusahaan Sebagai Saksi Kasus Korupsi Jalur Kereta Api Medan

Empat direktur perusahaan itu diperiksa sebagai saksi untuk tujuh tersangka.

Baca Selengkapnya
Cara Kementerian PUPR Menyiapkan Pemimpin Masa Depan

Cara Kementerian PUPR Menyiapkan Pemimpin Masa Depan

Kegiatan tersebut dilaksanakan sebagai upaya dari Kementerian PUPR meningkatkan kapasitas SDM.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
PUPR Klaim Proyek IKN Pakai Produk Ramah Lingkungan, Begini Penjelasannya

PUPR Klaim Proyek IKN Pakai Produk Ramah Lingkungan, Begini Penjelasannya

Pemerintah mengklaim proyek pembangunan IKN menggunakan material ramah lingkungan.

Baca Selengkapnya
IKN Habiskan Rp68,59 T Duit APBN untuk 89 Paket, Ini Rinciannya

IKN Habiskan Rp68,59 T Duit APBN untuk 89 Paket, Ini Rinciannya

Penggunaan APBN untuk pembangunan infrastruktur Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara mencapai Rp68,59 triliun.

Baca Selengkapnya
Kilas Balik Menhan Prabowo Memperkuat Pertahanan Indonesia di 2023

Kilas Balik Menhan Prabowo Memperkuat Pertahanan Indonesia di 2023

Menhan Prabowo terus berkomitmen dalam memperkuat dan memodernisasi pertahanan Indonesia.

Baca Selengkapnya
Utang Pemerintah Tembus Rp8.041 Triliun, Menko Airlangga: Masih Aman Terkendali

Utang Pemerintah Tembus Rp8.041 Triliun, Menko Airlangga: Masih Aman Terkendali

Batas maksimal rasio utang pemerintah terhadap PDB ditetapkan sebesar 60 persen.

Baca Selengkapnya
Ditanya Susunan Kabinet Koalisi Prabowo, AHY: Ini Pertanyaan yang Ditanya oleh Semua

Ditanya Susunan Kabinet Koalisi Prabowo, AHY: Ini Pertanyaan yang Ditanya oleh Semua

KIM menghormati proses perhitungan suara yang tengah dilakukan Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI

Baca Selengkapnya
Menteri PUPR Basuki Hadimuljono Ajak Istri Pindah ke IKN Juli 2024: Saya Mau Duluan Sebelum Presiden

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono Ajak Istri Pindah ke IKN Juli 2024: Saya Mau Duluan Sebelum Presiden

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono harus semakin intensif melakukan peninjauan pembangunan IKN.

Baca Selengkapnya