Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

GMF AeroAsia akan IPO satu unit usahanya

GMF AeroAsia akan IPO satu unit usahanya Pewasat Garuda Indonesia yang tengah parkir di Bandara Soekarno Hatta. dok/merdeka.com

Merdeka.com - PT Garuda Maintenance Facility Aero Asia (GMF AeroAsia) bersiap melepas unit usahanya untuk meningkatkan portofolio perusahaan. Namun, demikian perseroan masih memilih unit usaha mana yang memberikan keuntungan lebih bagi Garuda Indonesia."Spin off butuh waktu lama," kata Direktur Utama PT GMF, Richard Budihadianti di Jakarta Senin (27/2).

Ia mengatakan proses pemisahan unit usaha menjadi perseroan sendiri, untuk melihat portofolio GMF. Dimana saat ini pendapatan GMF AeroAsia 70 persen masih berasal dari Garuda Indonesia. "Ada unit usaha yang tidak bergantung dengan Garuda.," katanya.

GMF sendiri memiliki empat portofolio unit usaha diantaranya Industrial Gas Turbine Engine (IGTE), base maintenance, logistik, dan training center.  Dimana untuk unit usaha IGTE pendapatnya sudah 100 persen tidak mengandalkan dari Induk perusahaan  Garuda Indonesia."Ada beberapa bisnis portofolio yang akan kami diversifikasi, ini akan kita evaluasi menyeluruh," katanya.

Richard menegaskan saat ini perseroan tengah fokus untuk mengembangkan unit bisnis. Sebelum melakukan pemisahan unit usaha, ada syarat yang harus dilalui unit bisnis GMF yang akan di IPO, diantaranya revenue yang tidak bergantung kepada perusahaan induk dan memiliki tujuan jelas."Tujuan IPO harus jelas, cari modal kerja, dan yang pasti transparansi lebih bagus," katanya.

(mdk/arr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Menko Airlangga: Indonesia Masuk Negara Menengah Atas, Pendapatan per Kapita Capai USD 5.400
Menko Airlangga: Indonesia Masuk Negara Menengah Atas, Pendapatan per Kapita Capai USD 5.400

Salah satu faktornya adalah kinerja ekspor sepanjang tahun 2023 mampu menembus USD 258,82 miliar.

Baca Selengkapnya
Gurita Bisnis Prajogo Pangestu, Konglomerat Indonesia yang Kehilangan Kekayaan Rp2 Miliar per Detik
Gurita Bisnis Prajogo Pangestu, Konglomerat Indonesia yang Kehilangan Kekayaan Rp2 Miliar per Detik

Gurita Bisnis Konglomerat Indonesia yang Kehilangan Kekayaan Rp2 Miliar per Detik

Baca Selengkapnya
Ini Alasan Jet Tempur F-15 Digelari 'Si Pembunuh MiG'
Ini Alasan Jet Tempur F-15 Digelari 'Si Pembunuh MiG'

Menhan Prabowo Subianto membeli 24 unit F-15EX dari Amerika Serikat. Pesawat ini akan memperkuat TNI AU.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Korsel-Indonesia Sepakat lanjutkan Proyek Pembuatan Jet Tempur Senilai Rp95,07 Triliun
Korsel-Indonesia Sepakat lanjutkan Proyek Pembuatan Jet Tempur Senilai Rp95,07 Triliun

Menurut kesepakatan, Indonesia juga akan memproduksi 48 unit jet tempur itu di dalam negeri.

Baca Selengkapnya
Gibran Sebut Indonesia Swasembada Beras Tahun 2019-2022, Ketua Banggar DPR Ungkap Fakta Lain
Gibran Sebut Indonesia Swasembada Beras Tahun 2019-2022, Ketua Banggar DPR Ungkap Fakta Lain

Misalnya, pada 2018 atau satu tahun menjelang Pemilu 2019, impor beras melonjak jadi 2,25 juta ton, dari tahun 2017 yang terdata sekitar 305 ribu ton.

Baca Selengkapnya
Update Dua Insinyur Indonesia yang Dituduh Curi Data Jet KF-21 di Korsel
Update Dua Insinyur Indonesia yang Dituduh Curi Data Jet KF-21 di Korsel

Sesuai kesepakatan awal, Indonesia dibebankan 20 persen dari total biaya pengembangan pesawat tempur itu.

Baca Selengkapnya
Letjen TNI Maruli Simanjuntak Terima Penghargaan dari MURI, Bantu Pengadaan Air Terbanyak di Indonesia
Letjen TNI Maruli Simanjuntak Terima Penghargaan dari MURI, Bantu Pengadaan Air Terbanyak di Indonesia

Letjen TNI Maruli Simanjuntak menerima Penghargaan dari MURI berkat dedikasinya membantu pengadaan air di Indonesia.

Baca Selengkapnya
28 Pesawat Tiga Matra TNI Bakal Atraksi Udara saat HUT RI di IKN
28 Pesawat Tiga Matra TNI Bakal Atraksi Udara saat HUT RI di IKN

Prajurit yang diterjunkan kemungkinan bakal lebih banyak pada saat pelaksanaan upacara kemerdekaan.

Baca Selengkapnya
Gibran Sebut Rasio Pajak dan Penerimaan Pajak Itu Beda, Begini Perbedaan Sebenarnya
Gibran Sebut Rasio Pajak dan Penerimaan Pajak Itu Beda, Begini Perbedaan Sebenarnya

Rasio pajak adalah perbandingan atau persentase penerimaan pajak terhadap produk domestik bruto (PDB) nominal suatu negara.

Baca Selengkapnya