Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Tips Ampuh Pasti Dapat Tiket Kereta Lebaran 2020

5 Tips Ampuh Pasti Dapat Tiket Kereta Lebaran 2020 Rahasia dapat tiket kereta api saat peak season, apa saja. ©shutterstock

Merdeka.com - Hiruk pikuk pemesanan tiket kereta Lebaran 2020, saat ini sudah terasa di masyarakat. Tentunya, setelah menunaikan ibadah puasa, merayakan hari raya bersama keluarga di kampung halaman saat Lebaran menjadi hal yang dinanti banyak orang.

Bagi Anda yang ingin pulang ke kampung halaman, Anda harus mempersiapkan kebutuhan secara matang. Mulai dari penentuan jadwal kepergian, sampai barang keperluan yang wajib dibawa.

Hari ini, PT kereta api Indonesia (PT KAI) (Persero), sudah mulai membuka layanan pemesanan tiket kereta Lebaran 2020. Bagi Anda yang ingin segera berburu tiket kereta api, berikut lima tips yang harus Anda perhatikan.

1. Sudah Miliki Tanggal Keberangkatan

Sebelum Anda berburu tiket kereta, Anda harus pastikan memiliki keputusan tanggal keberangkatan. Selanjutnya, Anda bisa perkirakan jadwal kepulangan.

Hal itu berguna, agar waktu Anda berkumpul bersama keluarga, tidak bentrok dengan jadwal masuk kerja, atau acara lain yang Anda miliki.

Perhatikan juga jadwal alternatif, agar saat jadwal yang diinginkan sudah habis dipesan orang lain, Anda bisa tetap mudik dan berkumpul bersama keluarga di hari raya.

2. Siapkan Data Identitas

Sebelum berburu tiket kereta, langkah berikutnya adalah siapkan data identitas yang diperlukan. Jangan sampai, saat Anda sudah siap membeli tiket, Anda masih disibukkan dengan keharusan mengumpulkan data-data yang dibutuhkan.

3. Pastikan Internet Tidak Lemot

Saat ini, zaman sudah beralih ke digital. Begitu juga pemesanan tiket kereta. Setelah Anda siapkan data diri yang dibutuhkan, Anda harus kembali perhatikan konektivitas internet pada ponsel atau laptop Anda.Konektivitas internet penting Anda perhatikan, agar pemesanan tiket lancar saat diproses melalui jaringan online.

4. Pesan Tiket di Waktu Malam

Perilisan tiket kereta untuk Lebaran, seringkali trafiknya sangat padat. Sehingga banyak kendala yang dirasakan pemburu tiket.Jika Anda tidak ingin merasakan hal yang sama, cobalah untuk melakukan pemesanan tiket pada jam 01.00 WIB dini hari.Kemudian segera bayar tiket yang Anda pesan. Hal itu karena PT KAI menetapkan waktu 60 menit batas pembayaran saat pemesanan tiket kereta untuk mudik tahun ini. Jika dalam masa tersebut Anda tidak melakukan pembayaran, makan tiket yang Anda pesan, akan dijual kembali.

5. Jelajah Banyak Platform

Saat Anda ingin memesan tiket kereta, pastikan Anda sudah persiapkan beberapa platform resmi yang menjual tiket kereta api.Rumornya, setiap platform resmi penjualan tiket kereta online memiliki kuota. Hal ini dapat Anda manfaatkan dengan baik dan jangan bergantung pada satu platform saja.Reporter Magang : Nurul Fajriyah

(mdk/bim)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tips Rayakan Lebaran Tanpa Takut Lingkar Pinggang Membengkak

Tips Rayakan Lebaran Tanpa Takut Lingkar Pinggang Membengkak

Pada saat merayakan hari raya Idulfitri, sejumlah hal bisa kita lakukan agar tetap sehat tanpa khawatir menggendut.

Baca Selengkapnya
Tiket Kereta Api untuk Mudik Lebaran 2024 Sudah Dijual, Perhatikan Kode Huruf pada Tiket Untuk Pertimbangan Harga

Tiket Kereta Api untuk Mudik Lebaran 2024 Sudah Dijual, Perhatikan Kode Huruf pada Tiket Untuk Pertimbangan Harga

Bagi Anda yang hendak membeli tiket kereta api untuk mudik, tidak ada salahnya memperhatikan kode huruf pada tiket.

Baca Selengkapnya
Tak Banyak yang Tahu, Ini Tips Baru Dapat Tiket Pesawat Harga Murah Untuk Mudik Lebaran

Tak Banyak yang Tahu, Ini Tips Baru Dapat Tiket Pesawat Harga Murah Untuk Mudik Lebaran

Ada beberapa tips baru untuk mendapatkan tiket pesawat dengan harga murah saat musim lebaran.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Begini Tips agar Tetap Dapat Makan Enak saat Merayakan Lebaran

Begini Tips agar Tetap Dapat Makan Enak saat Merayakan Lebaran

Saat menjalani lebaran, beragam hidangan lezat sudah menyambut kita. Pada kondisi ini, terdapat cara agar kita tetap dapat makan lezat tanpa rasa khawatir.

Baca Selengkapnya
Tips Dapat Tiket Kereta Api Harga Murah di Musim Libur Lebaran

Tips Dapat Tiket Kereta Api Harga Murah di Musim Libur Lebaran

Untuk mendapatkan harga terbaik di puncak musim libur, Valentin menganjurkan untuk membandingkan harga tiket di berbagai platform.

Baca Selengkapnya
56 Persen Tiket Kereta Jarak Jauh Angkutan Lebaran Sudah Terjual

56 Persen Tiket Kereta Jarak Jauh Angkutan Lebaran Sudah Terjual

PT KAI menyelenggarakan masa angkutan Lebaran tersebut yang dimulai pada 31 Maret sampai dengan 22 April.

Baca Selengkapnya
5 Tips Mudik Lebaran yang Aman dan Nyaman, Perlu Diperhatikan

5 Tips Mudik Lebaran yang Aman dan Nyaman, Perlu Diperhatikan

Mudik adalah tradisi yang sangat erat kaitannya dengan perayaan Lebaran di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Tips Mudik Lebaran yang Sehat dan Aman, Jangan Lebih dari 10 Jam Perjalanan

Tips Mudik Lebaran yang Sehat dan Aman, Jangan Lebih dari 10 Jam Perjalanan

Tradisi mudik identik dengan perjalanan yang panjang dan perubahan pola makan.

Baca Selengkapnya
Jelang Mudik Lebaran KAI Siapkan 24 Kereta Tambahan, Simak Rute dan Jadwalnya

Jelang Mudik Lebaran KAI Siapkan 24 Kereta Tambahan, Simak Rute dan Jadwalnya

KAI juga telah menyiapkan armada kereta tambahan yang difokuskan untuk mengangkut para pemudik

Baca Selengkapnya