Merdeka.com - Akhir bulan Januari tahun ini menjadi momen yang membahagiakan bagi orang-orang yang melangsungkan pernikahan.
Salah satunya adalah pernikahan Juliet Sabrina Balqis dan Rizka Mahendra yang melangsungkan akad nikah di salah satu hotel di Jakarta.
Bukan orang sembarangan, salah satu saksi dari pernikahan mereka berdua adalah seorang perwira Polisi, Kombes Endra Zulpan. Berikut ulasannya.
©2023 Merdeka.com/instagram.com/endrazulpan
Kombes Endra pada Senin (30/1) kemarin mengunggah sebuah foto pernikahan di Hotel Lumiere Jakarta di akun Instagram pribadinya @endrazulpan.
Tidak hanya hadir dan menjadi tamu, seorang perwira menengah Polri itu datang justru menjadi seorang saksi.
Kombes Endra Zulpan tampak mengenakan jas berwarna hitam, berdasi dan tidak lupa pula sebuah peci hitam juga menempel di kepalanya.
"Bismillahirrahmanirrahim. Hari ini saya menjadi saksi pernikahan Juliet Sabrina Balqis, S.I.Kom dengan Muhammad Rizka Mahendra, S.T yang berlangsung di Lumiere Hotel," tulis Kombes Endra di dalam keterangan fotonya.
Advertisement
Endra selain datang menjadi seorang saksi juga memberikan doa kepada kedua mempelai.
Polisi lulusan Akpol 1995 itu mendoakan kepada pengantin agar menjadi keluarga yang sakinah mawadah warahmah.
"Semoga kalian berdua menjadi keluarga sakinah mawadah warahmah," lanjut Endra.
Kombes Pol. Endra Zulpan adalah seorang perwira menengah Polri yang sejak 23 Desember 2022 mengemban amanah sebagai Kabagjiantekpol Waketbid PPTIK STIK Lemdiklat Polri.
Seorang polisi yang lulus studi magister pada tahun 2005 ini memiliki pengalaman dalam bidang lantas, dan jabatan terakhirnya adalah Kabid Humas Polda Metro Jaya.
Advertisement
Masak Apa Besok untuk Sahur? Ini Rekomendasi Resep Selengkapnya
Sekitar 1 Jam yang laluSuami Bule Wanita Indonesia ini Puasa Ramadan, Pas Buka Makan Bak Orang Kesurupan
Sekitar 17 Jam yang laluIndonesia Batal Tampil di Pildun U-20, Eks Pelatih Spanyol U-23 Beri Pesan Mendalam
Sekitar 17 Jam yang laluSosok 2 Polisi Baku Tembak sama KKB Penyerang Penjagaan Tarawih, 'Bak Rusia-Ukraina'
Sekitar 18 Jam yang laluPergoki Maling di Rumahnya, Respons Wanita ini Jadi Sorotan
Sekitar 18 Jam yang laluKisah Sahabat Nabi Bernama Abu Thalhah, Jasadnya Utuh Karena Rajin Berpuasa
Sekitar 19 Jam yang laluMomen Ayah Pastikan Anak Perempuan soal Makan Sahur, Perhatian & Kedekatan Bikin Haru
Sekitar 19 Jam yang laluCerita Wanita Indonesia Berpuasa di Luar Negeri, Dapat Menu Sahur & Buka di Harvard
Sekitar 20 Jam yang laluKakek ini Keturunan Majapahit, Tinggal di Hutan Tanpa Listrik
Sekitar 22 Jam yang laluVIDEO: Pengakuan Pemotor Terobos Mobil Jokowi, Panik & Tak Tahu
Sekitar 17 Jam yang laluIni Arahan Kapolri Usai Lantik Pejabat Utama Polri
Sekitar 18 Jam yang laluSosok 2 Polisi Baku Tembak sama KKB Penyerang Penjagaan Tarawih, 'Bak Rusia-Ukraina'
Sekitar 18 Jam yang laluVIDEO: Perintah Langsung, Pemotor Terobos Rombongan Jokowi Dibina Tak Usah Dihukum
Sekitar 18 Jam yang laluMuncul Video Sebut Pengacara Ferdy Sambo Diseret Masuk Penjara, Simak Faktanya
Sekitar 19 Jam yang laluCEK FAKTA: Hoaks Penemuan Tulang Manusia dan Bom di Ruang Rahasia Rumah Ferdy Sambo
Sekitar 4 Hari yang laluVIDEO: "Papa Kangen" Isi Surat Sambo & Putri Candrawathi ke Anak Tercinta
Sekitar 1 Minggu yang laluSepucuk Surat Ferdy Sambo & Putri untuk Si Bungsu yang Ultah, Ada Pesan Haru
Sekitar 1 Minggu yang laluPutra Bungsunya Ulang Tahun, Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi Tulis Pesan Haru
Sekitar 1 Minggu yang laluVIDEO: Mahfud Duga Sambo Tak Akan Dieksekusi Mati, Hukuman Jadi Seumur Hidup
Sekitar 1 Minggu yang laluTeddy Minahasa 'Boyong' Ahli Forensik Pernah Bela Eliezer Sebagai Saksi Meringankan
Sekitar 2 Minggu yang lalu10 Tas Mewah Istri Para Pejabat Indonesia, Mulai Sambo sampai Rafael Alun
Sekitar 2 Minggu yang laluCEK FAKTA: Ferdy Sambo Berlutut dan Mengemis Minta Ampun ke Bharada E?
Sekitar 2 Minggu yang laluCEK FAKTA: Hoaks Permintaan Terakhir Sambo Satu Sel dengan Putri Sebelum Dihukum Mati
Sekitar 3 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan Richard Eliezer Buntut Wawancara TV, Ini Kata Pengacara
Sekitar 3 Minggu yang laluAlasan LPSK Cabut Perlindungan Bharada Richard Eliezer
Sekitar 3 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan Terhadap Bharada Richard Eliezer
Sekitar 3 Minggu yang laluCEK FAKTA: Hoaks Permintaan Terakhir Sambo Satu Sel dengan Putri Sebelum Dihukum Mati
Sekitar 3 Minggu yang laluTOP NEWS: Harta Miliaran Rafael Terbongkar | LPSK Kecewa Berat Eliezer Langgar Aturan
Sekitar 2 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan, Bharada E akan Diperlakukan Seperti Ini oleh Polisi
Sekitar 2 Minggu yang laluVIDEO: Duduk Perkara Hingga LPSK Cabut Perlindungan Buntut Eliezer Wawancara di TV
Sekitar 2 Minggu yang laluVaksin IndoVac Sudah Bisa Digunakan Sebagai Booster Kedua Masyarakat 18 Tahun ke Atas
Sekitar 3 Minggu yang laluHoaks, Kemenkes Terbitkan Artikel Pria Tak Vaksinasi Berefek pada Kualitas Sperma
Sekitar 1 Bulan yang laluMomen Persija Tumbangkan Persib 2-0, Persaingan Runner Up Makin Ketat
Sekitar 51 Menit yang laluPrediksi BRI Liga 1 Persita Vs Arema: Tuan Rumah Sedang On Fire!
Sekitar 2 Jam yang lalu3 Pemain Asing PSM yang Layak Menjadi Legenda di Era Kompetisi Liga 1: Wiljan Pluim Fix Ini Sih!
Sekitar 4 Jam yang laluKisah Hebat PSM Makassar di BRI Liga 1: Musim Lalu Hampir Terdegradasi, Kini Juara!
Sekitar 5 Jam yang lalu1 Gol dan 1 Assist, Riko Simanjuntak Paling Cemerlang dalam Duel Persija Vs Persib di BRI Liga 1
Sekitar 5 Jam yang laluPersija dan Persib Kompak Ucapkan Selamat Juara BRI Liga 1 kepada PSM: Mereka Layak!
Sekitar 9 Jam yang laluReaksi Bobotoh Setelah Persib Dipermalukan Persija dan PSM Juara BRI Liga 1: Kapan Kita Diselamatin?
Sekitar 10 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami