Merdeka.com - Kapolda Metro Jaya Irjen Pol. Fadil Imran mendapatkan tamu istimewa. Dia adalah salah satu sosok Ketua RW Kelurahan Tanah Tinggi.
Tak terkira, ada momen mengejutkan. Sang Ketua RW nampak nyaman duduk di kursi sang Kapolda.
Diungkapnya, ada rasa berbeda daripada yang lain. Simak ulasan selengkapnya berikut ini.
Momen tak terduga sekaligus langka terjadi di ruang kerja Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol. Fadil Imran. Saat bertugas, Fadil berkesempatan untuk menemui Ketua RW 011, Kelurahan Tanah Tinggi, Johar Baru, Jakarta Pusat.
Momen tersebut pun diunggah melalui video singkat pada akun Instagram @kapoldametrojaya beberapa saat lalu.
Kunjungan Laksana, sang Ketua RW itu disambut Fadil dengan antusias. Ada raut wajah bahagia dan senyuman lebar yang terlintas di keduanya.
"Seharian ditemani kerja oleh Pak RW, Pak Laksana, Ketua RW 011, Tanah Tinggi, Johar Baru, Jakarta Pusat," demikian dikutip dari keterangan video.
Advertisement
Saat ditanya soal perasaannya, Laksana seketika menjawab dengan begitu menggelitik. Hal tersebut lantas membuat Fadil seketika terkekeh.
Disebut Laksana, ada sensasi berbeda saat duduk di kursi Kapolda Metro Jaya. Dia mengaku rasanya begitu berbeda daripada yang lain.
Instagram @kapoldametrojaya ©2022 Merdeka.com
"Apa rasanya?" tanya Fadil.
"Bedanya lain daripada yang lain," jawabnya sembari tersenyum.
Kunjungan Laksana ke ruang kerja Fadil bukan tanpa alasan. Fadil menyebut, dirinya memperoleh banyak masukan dari Laksana mengenai kondisi keamanan serta ketertiban di kawasan tugasnya tersebut.
"Saya banyak dapat masukan tentang situasi kamtibmas di lapangan," demikian dikutip dari keterangan video.
Selain itu, momen pertemuan asyik tersebut dianggapnya sebagai salah satu bentuk silaturahmi yang perlu dilakukan. Pada akhir video, keduanya turut kompak saling menjabat tangan serta menekankan untuk bekerja sama dengan begitu antusias.
"Yang paling utama adalah mempererat silaturahmi dan komunikasi, harus kompak," demikian dikutip dari keterangan video.
Advertisement
Momen langka sang Ketua RW dapat menduduki kursi tersebut mendapat tanggapan dari publik. Dia disebut beruntung hingga banyak warganet yang merasa iri.
"Salam bangga dari warga Johar Baru. Sesuatu banget Bapak RW bisa duduk di Kursi Bapak Jendral. Keren," tulis akun @triay2630
"Ngimpi apa pak RW, bisa duduk di kursi Kapolda," tulis akun @wisnu_praba82
"Mantab kapolda metro jaya semoga sukses dan bisa memimpin menjadi pengayom negara," tulis akun @suhatman86
"Salut untuk bapak kapolda. Semoga masyarakat semakin dekat dg kepolisian," tulis akun @indera.gunawan.9066
Irjen Fadil Imran memberi kesempatan kepada Ketua RW Johar Baru untuk duduk di kursi tugas. Ada ungkapan dari sang Ketua RW yang membuatnya ikut tertawa.
Berikut video selengkapnya yang dapat Anda saksikan.
View this post on Instagram
Advertisement
Selalu Dijaga Paspampres, Kaesang Pernah Kabur Ingin Berduaan sama Erina: Maaf Ya Mas
Sekitar 14 Jam yang laluJejak Pemain Naturalisasi Timnas Tak Selalu Mentereng, Siapa Saja Pemain Dicap Gagal?
Sekitar 14 Jam yang laluKata-Kata Ungkapan Sayang Orang Tua ke Anak, Cocok Jadi Caption di Medsos
Sekitar 14 Jam yang laluMomen Moeldoko Selfie Bareng Emak-emak di Atas Panggung, Sampai Histeris
Sekitar 14 Jam yang laluDemi Nyawa Saudaranya, 2 Wanita Nekat Minta Darah Segar ke Markas TNI
Sekitar 15 Jam yang laluPenyebab Stunting dan Gejalanya, Ketahui Dampaknya Pada Anak
Sekitar 15 Jam yang lalu6 Resep Masakan Buka Puasa Terfavorit Bisa Jadi Andalan di Bulan Rajab
Sekitar 15 Jam yang laluDua Wanita Panik Datangi Pos Provost, Komandan Perintahkan 4 Prajurit TNI Bergerak
Sekitar 15 Jam yang laluPotret Bule Cantik Asal Jerman Jadi 'Tukang Bangunan',Suami WNI Mandornya
Sekitar 15 Jam yang lalu100 Nama Bayi Laki-Laki Lahir Bulan Rajab, Berarti Mulia dan Penuh Makna
Sekitar 15 Jam yang laluPerintah Kapolri ke Anggota Brimob Lama Tugas di Papua: Kau Menghadap Kapolda!
Sekitar 15 Jam yang laluSiswa Banting Tulang jadi Buruh buat Bayar Study Tour, Sang Guru Ungkap Cerita Haru
Sekitar 16 Jam yang laluBripka HK Ditetapkan Menjadi Tersangka Kasus Selingkuhi Istri Hingga KDRT
Sekitar 2 Jam yang laluPolisi Bali Tertidur di Pinggir Jalan, Motor Raib Digondol Maling
Sekitar 6 Jam yang laluPengajuan Pelat RF, QH dan IR Dibuka Lagi Februari 2023, Tidak untuk Mobil Pribadi
Sekitar 14 Jam yang laluDetik-detik Polisi Bersenpi Laras Panjang Bekuk Preman Resahkan Sopir Truk di Jakbar
Sekitar 16 Jam yang laluBesok, Hendra Kurniawan Cs Dengar Tuntutan Jaksa Terkait Obstruction Of Justice
Sekitar 8 Jam yang laluSoal Isu 'Gerakan Bawah Tanah' Kasus Sambo, Mahfud: Tunggu Vonis
Sekitar 13 Jam yang laluVIDEO: Eliezer Minta Maaf ke Ayah, Karena Peristiwa Ini Harus Kehilangan Pekerjaan
Sekitar 17 Jam yang laluVIDEO: Emosi Eliezer ke Sambo "Bharada Pangkat Rendah, Saya Diperalat Jenderal"
Sekitar 17 Jam yang laluBesok, Hendra Kurniawan Cs Dengar Tuntutan Jaksa Terkait Obstruction Of Justice
Sekitar 8 Jam yang laluCEK FAKTA: Hoaks Presiden Jokowi Bebaskan Bharada E dari Jerat Hukum
Sekitar 16 Jam yang laluVIDEO: Eliezer Minta Maaf ke Ayah, Karena Peristiwa Ini Harus Kehilangan Pekerjaan
Sekitar 17 Jam yang laluVIDEO: Emosi Eliezer ke Sambo "Bharada Pangkat Rendah, Saya Diperalat Jenderal"
Sekitar 17 Jam yang laluVIDEO: Eliezer Minta Maaf ke Ayah, Karena Peristiwa Ini Harus Kehilangan Pekerjaan
Sekitar 17 Jam yang laluVIDEO: Emosi Eliezer ke Sambo "Bharada Pangkat Rendah, Saya Diperalat Jenderal"
Sekitar 17 Jam yang laluVIDEO: Judul Pleidoi Bharada E "Apa Harga Kejujuran Harus Dibayar 12 Tahun Penjara"
Sekitar 17 Jam yang laluAntisipasi Penyakit Ngorok, Dinas Pertanian Madina Maksimalkan Penyuntikan Vaksin
Sekitar 1 Hari yang lalu5 Juta Dosis Vaksin IndoVac Sudah Disebar ke Masyarakat, 2 Juta Sudah Disuntikkan
Sekitar 2 Hari yang laluKronologis Perusakkan Bus Arema FC oleh Oknum Suporter: Dilempar Batako dan Dikejar Pakai Motor
Sekitar 5 Jam yang laluBRI Liga 1: Luis Milla Happy Bisa Reuni dengan Rezaldi Hehanussa di Persib
Sekitar 7 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
AM Hendropriyono
Guru Besar Sekolah Tinggi Intelijen NegaraMoch N. Kurniawan
Dosen Ilmu Komunikasi Swiss German University
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami