Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kisah Driver Ojol Sukses Jadi Polisi Militer TNI

Kisah Driver Ojol Sukses Jadi Polisi Militer TNI Kisah Sukses Driver Ojek Online. ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Tahun 2019 telah usai. Memasuki tahun baru 2020, tentu semua orang memiliki harapan untuk lebih baik dari tahun sebelumnya. Banyak orang yang telah menyiapkan resolusi di tahun 2020.

Meski demikian, bersyukur dan berterima kasih atas segala proses di tahun 2019 tentu baik dilakukan. Hal ini dapat dijadikan koreksi diri untuk lebih baik lagi.

Seperti unggahan akun Facebook Aan Akbar Ibrahim berikut ini. Ia begitu bersyukur atas perjuangannya di tahun 2019. berikut ulasan lengkapnya.

Unggahan Aan Akbar Ibrahim

kisah sukses driver ojek online

Facebook Aan Akbar 2020 Merdeka.com

Melansir dari akun Facebook Aan Akbar, ia mengunggah fotonya ketika masih menjadi driver ojol dan kini telah menjadi polisi militer TNI. Ia tampak begitu bersyukur atas perjuangannya di tahun 2019.

"Terimakasih Ya Allah telah merubah nasib saya di tahun 2019," tulis Aan Akbar.

Terima kasih ke Gojek

Aan pun tak lupa berterima kasih kepada Gojek yang telah membantunya selama ini. "Terimakasih Gojek mengisi waktu luang saya selama 2 tahun," tulis Aan Akbar.

Saat Jadi Driver Ojol

aan akbar ibrahim

Facebook Aan Akbar 2020 Merdeka.com

Dalam foto tersebut, Aan tampak mengenakan celana jeans dan jaket ciri khas ojek online. Ia berfoto dengan memegang helm.

Jadi Polisi Militer TNI

kisah sukses driver ojek online

Facebook Aan Akbar 2020 Merdeka.com

Foto tersebut adalah foto Aan ketika telah menjadi anggota polisi militer TNI. Ia tampak gagah dengan seragam kebanggaan polisi militer TNI.

Komentar Para Netizen

Unggahan Aan Akbar Ibrahim ini telah 960 kali dibagikan dan disukai oleh 3000 orang. Para netizen yang melihat unggahan Aan di akun Facebooknya memberikan beragam komentar."Jadilah manusia yang rendah hati dan selalu bisa berguna buat orang tua dan masyarakat ya de," tulis Titin Lika Rosidin."Begitulah hidup bagaikan roda yang berputar kadang diatas kadang di bawah. Congrat ya," tulis Andri."Begitulah Hidup."Selamat Dan Sukses Mas," tulis Putuku Fatin."Mantappppp bang....Lanjutkan perjuangan mu bang," tulis Rully Andika Putra.

(mdk/add)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kisah Driver Ojol Meninggal Dunia Alami Penyakit Paru, Belum Dimakamkan karena Ibunda Tak Miliki Biaya
Kisah Driver Ojol Meninggal Dunia Alami Penyakit Paru, Belum Dimakamkan karena Ibunda Tak Miliki Biaya

Driver ojol ini hanya hidup berdua dengan ibunda

Baca Selengkapnya
Perjuangan Driver Ojol Lulus Jadi Sarjana, Banting Tulang Tiap Hari Lulus Kuliah dengan Nilai Sangat Memuaskan
Perjuangan Driver Ojol Lulus Jadi Sarjana, Banting Tulang Tiap Hari Lulus Kuliah dengan Nilai Sangat Memuaskan

Berikut kisah perjuangan driver ojek online banting tulang setiap hari demi lulus jadi Sarjana.

Baca Selengkapnya
Driver Ojol ini Punya 32 Anak, Sosoknya Ternyata Manusia Berhati Mulia Luar Biasa
Driver Ojol ini Punya 32 Anak, Sosoknya Ternyata Manusia Berhati Mulia Luar Biasa

Guna menyambung hidup putra-putrinya, pria tersebut banting tulang menjadi pengemudi ojek online.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Masih Ingat Driver Ojol yang Motornya Hilang dan Istrinya Meninggal? Kini Dapat Motor Baru dari Orang Baik
Masih Ingat Driver Ojol yang Motornya Hilang dan Istrinya Meninggal? Kini Dapat Motor Baru dari Orang Baik

Bikin haru, begini momen driver ojol yang motornya hilang dapat ganti motor baru dari orang baik.

Baca Selengkapnya
Driver Ojol Lupa Bawa Helm, Wanita Ini Kaget saat Diajak Mampir ke Rumahnya 'Lah Rumahnya 2 Lantai dan Ada Mobil'
Driver Ojol Lupa Bawa Helm, Wanita Ini Kaget saat Diajak Mampir ke Rumahnya 'Lah Rumahnya 2 Lantai dan Ada Mobil'

Wanita ini kaget saat melihat rumah pengemudi ojol.

Baca Selengkapnya
Viral Video 2 Ojol Adu Jotos di Jalanan Pasar Minggu, Ini Penjelasan Polisi
Viral Video 2 Ojol Adu Jotos di Jalanan Pasar Minggu, Ini Penjelasan Polisi

Terdengar pula suara di video menyebut perkelahian dua driver ojol itu menyebabkan kemacetan.

Baca Selengkapnya
Driver Ojol Nangis Sesenggukan Sampai Lemas Dapat Orderan Fiktif, Ternyata Menyimpan Cerita Pilu
Driver Ojol Nangis Sesenggukan Sampai Lemas Dapat Orderan Fiktif, Ternyata Menyimpan Cerita Pilu

Seorang driver ojol di Surabaya, Jawa Timur harus menjadi korban oknum tak bertanggung jawab. Ia tertipu oleh orderan fiktif dalam jumlah cukup besar.

Baca Selengkapnya
Skema THR untuk Driver Ojol Tak Jelas, Pemerintah Didesak Lakukan Ini
Skema THR untuk Driver Ojol Tak Jelas, Pemerintah Didesak Lakukan Ini

Regulasi pemerintah yang tidak jelas berdampak terhadap hak ojol dan pekerja informal lainnya.

Baca Selengkapnya