Merdeka.com - Hasil final Indonesia Master 2023 sudah resmi diumumkan. Seluruh rangkaian turnamen telah digelar di Istora Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta pada Minggu (20/1) lalu.
Babak final turnamen ini menghasilkan dua juara dari tuan rumah, yaitu di sektor tunggal putra dan ganda putra. Final sektor ganda putri, pasangan China, Liu Sheng Shu/Zhang Shu Xian resmi keluar sebagai pemenang atau juaranya.
Diketahui, mereka berhasil mengalahkan ganda putri asal Jepang, Yuki Fukushima atau Sayaka Hirota dua set langsung yaitu 22-20 dan 21-19. Sementara di sektor tunggal putri, pebulu tangkis asal Korea Selatan, An Se Young sukses keluar sebagai seorang juara.
Ia berhasil mengalahkan wakil Spanyol yaitu Carolina Marin lewat rubber gim dengan skor 18-21, 21-18, 21-13. Berikut ialah hasil Final Indonesia Master 2023 yang berhasil dirangkum dari bola.net.
Dalam laga final ganda campuran, terjadi sebuah duel antara wakil China yaitu Feng Yan Zhe/Huang Dong Ping yang sukses membekuk kompatriotnya dalam tiga tim dengan skor 21-15, 16-21, 21-19. Di dalam babak final tunggal putra ini juga terjadi All-Indonesian final yaitu antara Jonathan Christie dan Chico Aura Dwi Wardoyo.
Jonathan pun mengalahkan Chico lewat dua seti dengan skor 21-15 dan 21-13. Sementara ganda putra, duet Indonesia Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin berhasil menaklukkan pasangan asal China, He Ji Ting/Zhou Hao Dong.
Mereka lewat dua set dengan skor 21-17 dan 21-16. Ada pula hasil lengkap dari final Indonesia Master 2023 sebagai berikut:
Advertisement
Ganda putri - Liu Sheng Shu/Zang Shu Xian (China) vs Yuki Fukushima/Syaka Hirota (Jepang): 22-20, 21-19
Tunggal putri - An Se Young (Korea Selatan) vs Carolina Marin (Spanyol): 18-21, 21-18 21-13
Ganda campuran - Feng Yan Zhe/Huang Dong Ping (China) vs Jiang Zhen Bang (China): 21-15, 16-21, 21-19
Tunggal putra - Jonatan Christie (Indonesia) vs Chico Aura Dwi Wardoyo (Indonesia): 21-15, 21-13
Ganda putra - He Ji Ting/Zhou Hao Dong (China) vs Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin (Indonesa): 17-21, 16-21
Perlu diketahui sebelum mencapai puncak, Leo/Daniel sempat berhasil membuat tumbang salah satu pasangan unggulan asal Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan. Kedua pasangan kemudian bertemu di babak 16 besar.
Secara pengalaman dan prestasi Ahsan/Hendra memang banyak dan jauh lebih diunggulkan. Akan tetapi pasangan yang dijuluki sebagai The Daddies ini justru kalah dan tumbang lewat straight game, 14-21 dan 17-21.
Leo dan Daniel semakin tak bisa terbendung. Keduanya kehilangan satu set hingga menjadi juara ketika berhadapan dengan Takuro Hoki atau Yugo Kobayashi asal Jepang di semifinal. Indonesia menang 18-21, 21-17 dan 21-3.
Advertisement
Tata Cara Sholat Dhuha 8 Rakaat, Ketahui Dalil dan Doanya
Sekitar 11 Jam yang laluGeram Anaknya Nangis Sering Diledek Teman, Reaksi Sang Ibu jadi Sorotan
Sekitar 11 Jam yang laluKakek ini Tak Henti Lambaikan Tangan ke Ka'bah saat Tinggalkan Mekkah, 'Bentuk Cinta'
Sekitar 11 Jam yang lalu20 Ucapan Selamat Berbuka Puasa Dalam Bahasa Inggris, Kekinian & Sarat Doa
Sekitar 11 Jam yang laluBegini Wujud Sangkakala, Terompet yang Ditiup Malaikat Israfil di Hari Kiamat
Sekitar 12 Jam yang laluKisah PSK Hijrah, Dulu Layani Pria Hidung Belang Kini Tobat Penampilan Berubah Total
Sekitar 12 Jam yang laluGara-Gara Main HP di Jalan, Bagian Kepala Ojol Nyaris Terlindas Mobil, Ini Videonya
Sekitar 12 Jam yang laluPemuda Gendong ibunya untuk Tawaf di Ka'bah Disorot, Ada Kisah Serupa di Zaman Nabi
Sekitar 13 Jam yang lalu30 Contoh Teka-teki Lucu & Menjebak Terbaru, Cocok jadi Ide Bermain Bersama Sahabat
Sekitar 13 Jam yang laluGema Tolak Israel di Piala Dunia U-20 Ancam Indonesia, Sanksi FIFA Sampai Pariwisata
Sekitar 13 Jam yang laluJadwal Buka Puasa 5 Ramadan 1444 H Senin 27 Maret 2023 di Indonesia
Sekitar 14 Jam yang laluSederet Kasus Polisi Nyambi jadi Calo Penerimaan Bintara Polri
Sekitar 8 Jam yang laluKasatlantas Polres Malang Diperiksa Usai Viral Pamer Barang Mewah
Sekitar 11 Jam yang laluKepercayaan Publik Meningkat, Polri Janji Terus Evaluasi Kinerja
Sekitar 11 Jam yang lalu5 Fakta Terbaru Kasus Kematian Bripka Arfan Saragih, Temukan Satu Orang Saksi
Sekitar 13 Jam yang laluCEK FAKTA: Hoaks Penemuan Tulang Manusia dan Bom di Ruang Rahasia Rumah Ferdy Sambo
Sekitar 6 Jam yang laluVIDEO: "Papa Kangen" Isi Surat Sambo & Putri Candrawathi ke Anak Tercinta
Sekitar 3 Hari yang laluSepucuk Surat Ferdy Sambo & Putri untuk Si Bungsu yang Ultah, Ada Pesan Haru
Sekitar 3 Hari yang laluPutra Bungsunya Ulang Tahun, Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi Tulis Pesan Haru
Sekitar 4 Hari yang laluLPSK Cabut Perlindungan Richard Eliezer Buntut Wawancara TV, Ini Kata Pengacara
Sekitar 2 Minggu yang laluAlasan LPSK Cabut Perlindungan Bharada Richard Eliezer
Sekitar 2 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan Terhadap Bharada Richard Eliezer
Sekitar 2 Minggu yang laluCEK FAKTA: Hoaks Permintaan Terakhir Sambo Satu Sel dengan Putri Sebelum Dihukum Mati
Sekitar 2 Minggu yang laluTOP NEWS: Harta Miliaran Rafael Terbongkar | LPSK Kecewa Berat Eliezer Langgar Aturan
Sekitar 1 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan, Bharada E akan Diperlakukan Seperti Ini oleh Polisi
Sekitar 2 Minggu yang laluVIDEO: Duduk Perkara Hingga LPSK Cabut Perlindungan Buntut Eliezer Wawancara di TV
Sekitar 2 Minggu yang laluVaksin IndoVac Sudah Bisa Digunakan Sebagai Booster Kedua Masyarakat 18 Tahun ke Atas
Sekitar 2 Minggu yang laluHoaks, Kemenkes Terbitkan Artikel Pria Tak Vaksinasi Berefek pada Kualitas Sperma
Sekitar 4 Minggu yang laluBRI Liga 1: 4 Fakta Seusai Bali United Taklukkan Arema FC
Sekitar 2 Jam yang laluHasil BRI Liga 1: Dengan 10 Pemain, Bali United Pecundangi Arema FC
Sekitar 3 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami