Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

35 Kata-Kata Bijak Islami Ustaz Hanan Attaki, Penuh Makna dan Menyentuh Hati

35 Kata-Kata Bijak Islami Ustaz Hanan Attaki, Penuh Makna dan Menyentuh Hati Ustaz Hanan Attaki. ©2021 Merdeka.com/Instagram @hanan_attaki

Merdeka.com - Nama Ustaz Hanan Attaki tentu sudah tak asing di telinga umat Islam tanah air. Hanan Attaki merupakan salah satu pendakwah terkenal di Indonesia. Sosoknya yang ramah serta dekat dengan keseharian dan gaya anak muda membuatnya disukai banyak orang.

Sebagai seorang pendakwah, Hanan Attaki tentu sering memberikan tausiyah. Ia juga kerap memberikan kata-kata bijak islami yang penuh makna dan menyentuh hati. Kata-Kata bijak islami Hanan Attaki dapat Anda bagikan kepada teman, sahabat ataupun keluarga.

Kata-kata bijak islami tersebut dapat menjadi salah satu pengingat untuk senantiasa berbuat baik dan ingat dengan Allah SWT. Selain itu, kata-kata bijak islami tersebut juga akan menambah wawasan banyak orang terkait agama Islam.

Dilansir dari dream.co.id dan berbagai sumber. Berikut kata-kata bijak islami ustaz Hanan Attaki.

Kata-Kata Bijak Islami Ustaz Hanan Attaki

1. "Jangan batasi keyakinan kepada Allah dengan kata mungkin." -Ustaz Hanan Attaki

2. "Apa penyakit hati yang paling berbahaya, yang dampaknya bisa kemana-mana? Ragu kepada Allah SWT." -Ustaz Hanan Attaki

3. "Iman itu layaknya handphone, yang perlu dicas tiap kali low." -Ustaz Hanan Attaki

4. "Kalau kita libatkan Allah dalam urusan kita, maka Allah sendiri yang melibatkan manusia untuk menyayangi kita." -Ustaz Hanan Attaki

5. "Ketika kita merasa banyak masalah, perbaiki hubungan kita dengan Allah." -Ustaz Hanan Attaki

6. "Berkali-kali Musa lari ke Allah. Ada masalah dikit, ya Allah, terus saja gitu. Makin banyak masalah, makin sering dia lari ke Allah.”" -Ustaz Hanan Attaki

7. "Siapa yang memberikan hatinya lebih dulu kepada makhluk dari pada kepada Allah, maka siap siaplah hatinya akan sengsara." -Ustaz Hanan Attaki

8. "Nabi itu kalau ada masalah sedikit, Shalat." -Ustaz Hanan Attaki

9. "Allah suka kalau kita merengek nangis depan Dia, Allah suka dimintai. Jadi, kalo ada masalah coba datang ke Allah minta sesuatu." -Ustaz Hanan Attaki

10. "Insya Allah siapa yang mengharapkan end last love dan true love, tempatnya di masjid." -Ustaz Hanan Attaki

Kata-Kata Bijak Islami Ustaz Hanan Attaki yang Penuh Makna

11. "Anak muda yang keren itu adalah anak muda yang tetap berpenampilan muda, punya selera muda, punya semangat anak muda tetapi nggak jauh dari masjid." -Ustaz Hanan Attaki12. "Yang sedikit kamu bersabar itu lebih baik daripada banyak kamu tidak mampu bersyukur." -Ustaz Hanan Attaki13. "Pendamping terbaik yaitu pendamping didunia sekaligus diakhirat nanti." -Ustaz Hanan Attaki14. "Teruslah berbuat baik meski itu melelahkan, karena lelahnya akan hilang sedangkan pahalanya InsyaAllah akan terus ada." -Ustaz Hanan Attaki15. " Kalau kita nggak punya harta nggak apa-apa, kita punya Do'a. Kalau kita tampangnya biasa nggak apa-apa, kita doa'nya luar biasa. Kalau kita merasa nggak menarik nggak apa-apa, do'a kita itu menarik di sisi Allah. Pokoknya kalau kita nggak punya modal apapun dalam hidup, kita masih punya Allah, tinggal minta saja." -Ustaz Hanan Attaki16. "Tak ada kemudahan tanpa ketaatan kepada Allah." -Ustaz Hanan Attaki17. "Kesolehan para sahabat rasul itu tidak tertandingi oleh manusia jaman sekarang." -Ustaz Hanan Attaki18. "Berkali-kali Musa lari ke Allah. Ada masalah dikit, ya Allah, terus saja gitu. Makin banyak masalah, makin sering dia lari ke Allah.” -Ustad Hanan Attaki." -Ustaz Hanan Attaki 19. "Siapa taat kepada Allah maka Allah kasih jalan keluar." -Ustaz Hanan Attaki 20. "Siapa yang taat kepada Allah, maka Allah kasih rezeki yang tidak terduga. Siapa yang taat kepada Allah maka Allah mudahkan Urusannya." -Ustaz Hanan Attaki

Kata-Kata Bijak Islami Ustaz Hanan Attaki Tentang Cinta

21. "Siapa yang memberikan hatinya lebih dulu kepada makhluk dari pada kepada Allah, maka siap siaplah hatinya akan sengsara." -Ustaz Hanan Attaki22. "Cari cinta dengan sujud, mendekatkan diri pada Allah, Allah akan mendatangkan sekian banyak orang yang mencintai." -Ustaz Hanan Attaki 23. "Hubungan kita dengan Allah tergantung kita, bagaimana kita memilih jalan, bagaimana kita menjaga hubungan kita dengan Allah." -Ustaz Hanan Attaki24. "Syariat nikah itu mudah hanya kadang manusianya yang membuatnya menjadi sulit." -Ustaz Hanan Attaki25. "Cinta yang Allah titipkan kepada kita, cinta itu cuma sebagian dari 100 cinta yang Allah simpan di dalam surga." -Ustaz Hanan Attaki 26. "Kalau cinta yang didapat dari sering posting di medsos, pasang foto, edit sana sini, itu bukan, dapatnya was was dari syaitan." -Ustaz Hanan Attaki27. "Ikhtiar diri menemukan jodoh, meningkatkan kualitas diri dalam ibadah dan hal lainnya, sehingga pantas untuk memperoleh jodoh seperti yang diidamkan." -Ustaz Hanan Attaki28. "Ternyata Allah SWT suka menyebut nama-nama hambaNya, seperti kita sering menyebut nama orang yang kita cintai. Allah menyebut nama kita di antara para malaikat dan penduduk surga, sehingga ketika kita diizinkan masuk surga, nama kita sudah diukur Allah di taman-taman surga." -Ustaz Hanan Attaki29. "Kenapa ingin imam atau suami sholeh tapi belum datang juga. Mungkin karena kita belum mendekatkan diri kepada Allah, belum memantaskan diri." -Ustaz Hanan Attaki30. "Allah itu tahu isi hati kita." -Ustaz Hanan Attaki

Kata-Kata Bijak Islami Ustaz Hanan Attaki yang Menyentuh Hati

31. "Ada satu hal yang harus kita sadari betul, bahwa cinta itu anugrah dari langit. Bahwa cinta itu pemberian dari Allah dan tidak mungkin Allah memberikan rasa cinta yang membuat seseorang bertambah dosa. kalau ada rasa yang bikin tidak khusuk saat sholat, pasti bukan cinta. kalau ada rasa yang menimbulkan perbuatan maksiat pasti bukan dari Allah tapi hawa nafsu." -Ustaz Hanan Attaki32. "Menangis karena berkorban itu lebih manis daripada menangis karena kesalahan." -Ustaz Hanan Attaki33. "Percaya deh, rencana Allah itu lebih baik." -Ustaz Hanan Attaki34. "Ketika kita merasa banyak masalah, perbaiki hubungan kita dengan Allah." -Ustaz Hanan Attaki35. "Berbuat baiklah pada diri sendiri. Dan salah satu cara berbuat baik pada diri sendiri adalah dengan memilih pasangan yang sholeh. Seseorang yang membimbingmu menjadi orang yang lebih baik." -Ustaz Hanan Attaki

(mdk/add)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
30 Kata-kata Bahasa Arab Singkat dan Artinya, Bijak dan Menyentuh Hati

30 Kata-kata Bahasa Arab Singkat dan Artinya, Bijak dan Menyentuh Hati

Kata-kata Bahasa Arab singkat dan artinya ini bisa memberi inspirasi.

Baca Selengkapnya
25 Kata-Kata Ustadz Adi Hidayat, Penuh Makna dan Pesan Bijak

25 Kata-Kata Ustadz Adi Hidayat, Penuh Makna dan Pesan Bijak

Kata-kata ustadz Adi Hidayat bisa dijadikan motivasi untuk menjalani kehidupan sehari-hari.

Baca Selengkapnya
Tata Cara dan Anjuran Sholat Sunnah Setelah Akad Nikah, Calon Suami Wajib Tahu

Tata Cara dan Anjuran Sholat Sunnah Setelah Akad Nikah, Calon Suami Wajib Tahu

Tata cara dan amalan sunnah yang bisa dilakukan oleh para pengantin baru.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
60 Kata-Kata untuk Spanduk Ramadhan 2024, Bijak & Penuh Makna Mendalam

60 Kata-Kata untuk Spanduk Ramadhan 2024, Bijak & Penuh Makna Mendalam

Berikut kumpulan kata-kata untuk spanduk Ramadhan 2024.

Baca Selengkapnya
50 Kata-Kata Imam Ghazali yang Penuh Makna dan Menyejukkan Hati

50 Kata-Kata Imam Ghazali yang Penuh Makna dan Menyejukkan Hati

Imam Al-Ghazali adalah tokoh Muslim terkemuka di dunia.

Baca Selengkapnya
6 Manfaat Khatam Alquran dalam Islam, Umat Muslim Wajib Tahu

6 Manfaat Khatam Alquran dalam Islam, Umat Muslim Wajib Tahu

Khatam Al-Quran merupakan bentuk ibadah yang sangat dianjurkan dalam Islam, yang membawa pahala besar bagi pelakunya.

Baca Selengkapnya
Kata-Kata Islami Malam Nuzulul Quran, Menyentuh Hati

Kata-Kata Islami Malam Nuzulul Quran, Menyentuh Hati

Nuzulul Quran adalah malam yang penuh dengan kemuliaan.

Baca Selengkapnya
5 Unsur Unsur Hadis yang Perlu Diketahui, Lengkap Beserta Pengertian & Syaratnya

5 Unsur Unsur Hadis yang Perlu Diketahui, Lengkap Beserta Pengertian & Syaratnya

Berikut unsur unsur hadis lengkap beserta pengertian dan syaratnya.

Baca Selengkapnya
Niat Jamak Takhir, Tata Cara, dan Bacaan Doanya yang Patut Diketahui

Niat Jamak Takhir, Tata Cara, dan Bacaan Doanya yang Patut Diketahui

Jamak takhir adalah bentuk rukhsah atau keringanan dalam menjalankan ibadah dalam agama Islam.

Baca Selengkapnya