Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Xiaomi Perkenalkan Smartwatch Mi Watch, Mirip Apple Watch Separuh Harga

Xiaomi Perkenalkan Smartwatch Mi Watch, Mirip Apple Watch Separuh Harga Mi Watch. ©2019 Richard Lai / Engadget

Merdeka.com - Belakangan dirumorkan bahwa Xiaomi akan merilis smartwatch yang bentuknya mirip dengan Apple Watch. Nah, akhirnya perangkat ini benar-benar dilepaskan.

Melansir Engadget, smartwatch ini bernama Mi Watch, dan hanya akan dijual khusus di pasar Tiongkok.

Ini adalah sebuah perangkat pintar dengan ketebalan 44 milimeter dengan layar AMOLED 1,78 inci. Terdapat dua versi yakni varian bodi dan tali aluminium, serta varian berikutnya yakni bezel dan tali berbahan stainless steel.

Terdapat deretan fitur berupa mikrofon internal untuk menelepon atau mengirim voice note, speaker untuk mendengarkan telepon masuk atau musik, serta eSIM untuk konektivitas 4G. Tak lupa Bluetooth, wifi, GPS, dan NFC yang memperlengkap fungsi dari smartwatch ini mulai dari navigasi hingga pembayaran digital.

Terdapat baterai berkapasitas 570mAh yang diklaim dapat bertahan hingga 36 jam.

Smartwatch ini ditenagai oleh Snapdragon 3100 4GB dipadu RAM 1GB dan juga storage 8GB. Softwarenya menggunakan MIUI for Watch yang berbasis Google Wear OS.

Dalam MIUI ini akan ada toko aplikasi khusus Xiaomi yang akan memberi opsi lebih banyak aplikasi yang cocok dengan Mi Watch ini.

Secara default, smartwatch ini akan membawa fungsi kebugaran untuk mengukur detak jantung dan juga tidur, serta sepuluh mode khusus berolahraga seperti berlari, bersepeda, dan berenang.

Harga Mi Watch

Versi aluminium dari Mi Watch akan dibanderol 1.299 Yuan (Rp 2,6 Juta), dan versi stainless steel dijual 1.999 Yuan (Rp 4 Juta). banderol harga ini hanya setengah dari harga Apple Watch yang dibanderol mulai dari USD 399 (Rp 5,6 Juta).

(mdk/idc)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
10 Rekomendasi Smartwatch Terbaru dan Terjangkau Tahun 2024 untuk Gaya Stylish

10 Rekomendasi Smartwatch Terbaru dan Terjangkau Tahun 2024 untuk Gaya Stylish

Rekomendasi merek smartwatch terbaik dengan harga terjangkau dan kualitas unggulan.

Baca Selengkapnya
Tips Memilih Smartwatch dengan Harga Terjangkau untuk Pria

Tips Memilih Smartwatch dengan Harga Terjangkau untuk Pria

Cara memilih smartwatch dengan harga terjangkau namun memiliki fitur lebgkap dan canggih.

Baca Selengkapnya
Apple Tawarkan Diskon Besar-besaran hingga Jutaan Rupiah, Termasuk iPhone 15 Pro Max

Apple Tawarkan Diskon Besar-besaran hingga Jutaan Rupiah, Termasuk iPhone 15 Pro Max

Ini lokasi Apple berikan diskon besar-besaran gadget besutannya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Ambisi Besar Samsung Kalahkan Apple di Fitur Kesehatan

Ambisi Besar Samsung Kalahkan Apple di Fitur Kesehatan

Samsung ingin mengembangkan sensor kesehatan yang inovatif untuk perangkatnya agar bisa bersaing dengan Apple.

Baca Selengkapnya
5 Alasan iPhone XR Masih Banyak Diminati, Worth It Atau Tidak?

5 Alasan iPhone XR Masih Banyak Diminati, Worth It Atau Tidak?

iPhone XR sudah menjadi handphone incaran para pecinta gadget.

Baca Selengkapnya
Jelang Lebaran Harga iPhone 11 Jadi Rp 6 Juta, Cek Lokasi Belinya

Jelang Lebaran Harga iPhone 11 Jadi Rp 6 Juta, Cek Lokasi Belinya

Ketika baru pertama kali dijual di Indonesia, harga iPhone 11 64 GB adalah Rp12.999.000,00.

Baca Selengkapnya
Heboh Tukang Soto Jualan Sambil Pakai Apple Vision Pro, Harganya Bikin Kaget

Heboh Tukang Soto Jualan Sambil Pakai Apple Vision Pro, Harganya Bikin Kaget

Heboh pedagang soto pakai Vision Pro saat berjualan di pinggir jalan.

Baca Selengkapnya
Sukses Kalahkan Apple, Samsung Kembali  ke Posisi Pertama Pasar Smartphone Dunia

Sukses Kalahkan Apple, Samsung Kembali ke Posisi Pertama Pasar Smartphone Dunia

Samsung kembali berada di posisi pertama, mengalahkan Apple dalam hal penjualan smartphone di dunia.

Baca Selengkapnya
Habiskan USD1,4 Miliar, Mobil Listrik Xiaomi Siap Bersaing dengan Tesla

Habiskan USD1,4 Miliar, Mobil Listrik Xiaomi Siap Bersaing dengan Tesla

Xiaomi dikabarkan sudah mendaftar izin penjualan mobil listrik pertamanya yang diberi nama SU7.

Baca Selengkapnya