Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Toyota turut pamerkan mobil autopilot di CES 2013

Toyota turut pamerkan mobil autopilot di CES 2013 Mobil Listrik Toyota eQ. REUTERS/Yuriko Nakao

Merdeka.com - Dalam gelaran CES 2013 kali ini, beberapa perusahaan otomotif dunia turut berpartisipasi menghadirkan kendaraan dengan teknologi terbaru. Toyota contohnya, produsen mobil asal Jepang ini ikut menampilkan salah satu mobilnya yang diklaim mampu mengendalikan dirinya sendiri.

Seperti yang ditunjukkan dalam video di bawah ini, tampak sebuah mobil yang memiliki fitur autopilot. Pada detik ke 0:29 juga ditunjukkan bagaimana kemudi mobil ini yang mampu berbelok dengan sendirinya tanpa digerakkan oleh sang pengemudi. Mobil ini juga dapat menentukan sendiri kendali atas mobil ini sehingga pengendara tidak perlu lagi menginjak rem, gas, ataupun kopling.

Mobil ini nantinya dilengkapi dengan sensor khusus yang mampu mendeteksi keadaan di sekitarnya. Selain itu, Toyota juga menyiapkan sebuah fitur agar mobil pintar ini bisa mendeteksi keberadaan mobil lain sehingga risiko kecelakaan bisa dikurangi.

Dalam sebuah wawancara di BBC (8/1), Tim Charlton, perwakilan dari Charlton Media Group, sebuah perusahaan media terkemuka, mengatakan bahwa saat ini mobil buatan Toyota ini sudah diuji coba di beberapa negara bagian di AS dan tidak ada masalah yang terjadi selama masa uji coba tersebut. "Sejauh ini uji coba berjalan lancar," kata Tim kepada BBC.

Meskipun begitu, dengan teknologi yang maju seperti ini, diperlukan adanya infrastruktur yang bagus seperti yang ada di negara maju seperti Jepang dan Amerika Serikat. Tim Charlton juga menegaskan kalau infrastruktur tersebut harus dibangun terlebih dahulu sebelum mobil pintar ini dipasarkan.

Saat ini Toyota belum bisa mengeluarkan kepastian kapan mobil ini diproduksi. Hal ini dikarenakan mobil ini masih berbentuk prototype.

(mdk/nvl)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
BYD Kalahkan Tesla di Pasar Mobil Listrik Dunia

BYD Kalahkan Tesla di Pasar Mobil Listrik Dunia

Dikutip Bloomberg.com (2/1), penjualan Tesla di kuartal akhir 2023 sebesar 484.507 unit di dunia. Sedangkan BYD lebih tinggi: 526.409 unit.

Baca Selengkapnya
Daihatsu Pertahankan Titel Merek Terbesar Kedua di Indonesa 15 Tahun Berturut-turut

Daihatsu Pertahankan Titel Merek Terbesar Kedua di Indonesa 15 Tahun Berturut-turut

Daihatsu membukukan penjualan ritel 194.108 unit pada tahun lalu, naik 2,9 persen.

Baca Selengkapnya
Toyota Hendak Stop Produksi Mobil Daihatsu, Buntut Kasus Kecurangan Tes Tabrakan Global

Toyota Hendak Stop Produksi Mobil Daihatsu, Buntut Kasus Kecurangan Tes Tabrakan Global

Produsen mobil asal Jepang, Toyota berharap kasus kecurangan tes keselamatan anak perusahaannya yaitu Daihatsu, segera berakhir.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Dari Dekat: Canggihnya Pabrik Mobil Listrik BYD di China, Semua Lini Produksi Pakai Robot

Dari Dekat: Canggihnya Pabrik Mobil Listrik BYD di China, Semua Lini Produksi Pakai Robot

Salah satu perusahaan otomotif asal China, BYD akan segera masuk ke pasar Indonesia mulai 2024.

Baca Selengkapnya
Yuk Hindari, Lima Faktor Bikin Mobil Anda Jadi Boros Bahan Bakar

Yuk Hindari, Lima Faktor Bikin Mobil Anda Jadi Boros Bahan Bakar

Teknologi mobil saat ini sudah semakin canggih, apalagi sekarang sistem pembakarannya sudah menggunakan injeksi yang dikendalikan komputer.

Baca Selengkapnya
Lebih dari 180 Brand Siap Ikuti Indonesia International Motor Show 2024

Lebih dari 180 Brand Siap Ikuti Indonesia International Motor Show 2024

IIMS 2024 siap digelar dan menandai kemajuan yang signifikan dalam pertumbuhan positif industri otomotif di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Top 3 Mobil Hybrid Toyota Paling Laris Tahun Ini

Top 3 Mobil Hybrid Toyota Paling Laris Tahun Ini

Total penjualan mobil hybrid Toyota mencapai 33.603 unit per November, meraih pangsa pasar 54,3 persen di pasar otomotif Indonesia.

Baca Selengkapnya