Merdeka.com - Direktur Utama Telkomsel Hendri Mulya Syam mengatakan sinergi value Telkomsel dengan GoTo disebutnya sudah terlihat manfaatnya. Terutama dalam mendukung positioning ekosistem digital Telkomsel.
"Hingga September 2022, sinergi ini telah menghasilkan Rp507,3 miliar atau tumbuh 50,3 persen YoY," kata dia dalam keterangannya, Kamis (14/12).
Value itu datang dari paket swadaya Telkomsel (paket data internet) khusus untuk mitra driver Gojek dan merchant GoFood. Selain itu juga dari digitalisasi mitra reseller/outlet Telkomsel di ekosistem GoShop serta solusi layanan Call Masking dari Telkomsel nGage.
"Jadi synergy value yang telah terbangun antara Telkomsel bersama GoTo telah memperkuat layanan berbasis digital, mendorong inovasi, dan meningkatkan pengalaman bagi konsumen dan pelaku usaha kecil (UMKM) di Indonesia yang turut mendorong perfomansi lini bisnis utama Telkomsel serta mengembangkan potensi inovasi kolaborasi layanan bersama," kata Hendri.
Sebelumnya pada 2020, Telkomsel telah menyuntik Gojek (sebelum merger dengan Tokopedia) sebesar USD150 juta atau sekitar Rp 2,1 triliun di November 2020. Kemudian pada 2021, pihaknya melakukan investasi lagi ke Gojek senilai USD 300 juta atau sekitar Rp 4,3 triliun. Langkah ini merupakan bagian dari keseluruhan rencana investasi di Gojek, dengan total mencapai USD 450 juta atau setara Rp 6,5 triliun.
Sebagaimana diketahui, harga saham GoTo terus tertekan belakangan ini. Bahkan sempat berada di bawah Rp 100 per saham, jauh di bawah harga penawaran umum saham perdana atau initial public offering (IPO) Rp 338 per saham.
Kinerja GoTo yang tak sesuai ekspektasi ini sejalan dengan berakhirnya periode lockup atau penguncian saham. Dengan berakhirnya masa penguncian ini, maka investor 'lama' bisa melakukan transaksi atau menjual saham.
[faz]Ilmuwan Meyakini Ada Hubungan Masa Depan Pengaruhi Hasil di Masa Lalu
Sekitar 1 Jam yang laluPelanggan Baru Smartfren Bisa Dapat Paket Data 36GB Harga Rp50 Ribu, Begini Caranya
Sekitar 11 Jam yang laluSedang Mencari Smartphone Baru? Ketahui Dulu Beberapa Hal ini agar Tak Salah Pilih
Sekitar 12 Jam yang laluIndiHome Hadirkan Serial Podcast Bareng Si Unyil
Sekitar 12 Jam yang laluCara Pakai AI Seperti ChatGPT di Microsoft Word, Begini Langkah-langkahnya
Sekitar 14 Jam yang laluIni Postingan Pertama Kali Donald Trump saat 'Bebas' dari Hukuman Facebook
Sekitar 16 Jam yang laluMicrosoft Bawa ChatGPT ke Word, Excel, dan Outlook
Sekitar 19 Jam yang laluLaptop Gaming atau Desktop PC, Mana Lebih Baik Dibeli untuk Main Game?
Sekitar 22 Jam yang laluMengapa Awal Puasa dan Lebaran Terkadang Berbeda di Indonesia? Ini Kata Ilmuwan
Sekitar 1 Hari yang laluOPPO sebut Siapkan Dua Perangkat Baru Jelang Ramadan
Sekitar 1 Hari yang lalu10 Penemuan Einstein tentang Alam Semesta Terbukti Benar tetapi Ada 1 yang Keliru
Sekitar 2 Hari yang laluMengenal Web 3.0 dan Keunggulannya Bagi Pengguna Internet
Sekitar 2 Hari yang laluCEO Binance Umumkan Konversi Dana Pemulihan dari BUSD ke "Kripto Asli"
Sekitar 2 Hari yang laluHytera Luncurkan Perangkat Digital Mobile Radio dengan Fitur Melimpah
Sekitar 2 Hari yang laluKeakraban Kombes Bhirawa dengan Perwira Tinggi, Ada Jenderal Berpengaruh di KPK
Sekitar 48 Menit yang laluPolisi Tangkap 379 Pelaku Kejahatan dalam Waktu 15 Hari
Sekitar 10 Jam yang laluPolisi RW Bongkar Prostitusi di Tambora Jakbar
Sekitar 12 Jam yang laluMenguak Modus 'Menembak di Atas Kuda' Lima Polisi Calo Bintara Polda Jateng
Sekitar 16 Jam yang laluVIDEO: Mahfud Duga Sambo Tak Akan Dieksekusi Mati, Hukuman Jadi Seumur Hidup
Sekitar 22 Jam yang laluTeddy Minahasa 'Boyong' Ahli Forensik Pernah Bela Eliezer Sebagai Saksi Meringankan
Sekitar 4 Hari yang lalu10 Tas Mewah Istri Para Pejabat Indonesia, Mulai Sambo sampai Rafael Alun
Sekitar 5 Hari yang laluCEK FAKTA: Ferdy Sambo Berlutut dan Mengemis Minta Ampun ke Bharada E?
Sekitar 6 Hari yang laluLPSK Cabut Perlindungan Richard Eliezer Buntut Wawancara TV, Ini Kata Pengacara
Sekitar 1 Minggu yang laluAlasan LPSK Cabut Perlindungan Bharada Richard Eliezer
Sekitar 1 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan Terhadap Bharada Richard Eliezer
Sekitar 1 Minggu yang laluCEK FAKTA: Hoaks Permintaan Terakhir Sambo Satu Sel dengan Putri Sebelum Dihukum Mati
Sekitar 1 Minggu yang laluTOP NEWS: Harta Miliaran Rafael Terbongkar | LPSK Kecewa Berat Eliezer Langgar Aturan
Sekitar 6 Hari yang laluLPSK Cabut Perlindungan, Bharada E akan Diperlakukan Seperti Ini oleh Polisi
Sekitar 1 Minggu yang laluVIDEO: Duduk Perkara Hingga LPSK Cabut Perlindungan Buntut Eliezer Wawancara di TV
Sekitar 1 Minggu yang laluVaksin IndoVac Sudah Bisa Digunakan Sebagai Booster Kedua Masyarakat 18 Tahun ke Atas
Sekitar 1 Minggu yang laluHoaks, Kemenkes Terbitkan Artikel Pria Tak Vaksinasi Berefek pada Kualitas Sperma
Sekitar 3 Minggu yang laluBRI Liga 1: Barito Putera Moncer di Tangan RD, Persis Siapkan Dua Modal untuk Amankan Poin Penuh
Sekitar 1 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
AM Hendropriyono
Guru Besar Sekolah Tinggi Intelijen Negara
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami