Merdeka.com - Google memutuskan untuk melakukan PHK kepada lebih dari 1.800 karyawan di kantor pusat California. Keputusan ini sebagai bagian dari putaran PHK terbesar dalam sejarah perusahaan.
PHK ini termasuk menyasar ke para tukang pijat internal Google. Dilaporkan The New York Post dan The Hill, Minggu (29/1), sekitar 31 terapis itu harus berhenti memijat.
Sebanyak 27 tukang pijat yang kehilangan pekerjaan mereka berbasis di kantor pusat Google di Mountain View, California. Sementara tukang pijat sisanya yang dipekerjakan oleh perusahaan dan berbasis di kampus Los Angeles dan Irvine, California, juga diberhentikan.
Google merupakan salah satu perusahaan besar yang memanusiakan karyawannya. Bahkan di situs lowongan pekerjaannya menuliskan bahwa karyawan mendapatkan benefit akses ke pusat kebugaran, program pijat, dan lingkungan yang menyenangkan.
Kantor berita The New York Post pun mencoba mengonfirmasi perihal apakah layanan pijat gratis masih diberlakukan untuk karyawan yang tersisa. Namun belum ada jawaban.
Terlepas dari urusan pijat, Google adalah satu di antara beberapa perusahaan yang telah mem-PHK ribuan karyawan dalam beberapa minggu terakhir. Hal ini lantaran Google dianggap melakukan kesalahan gara-gara terlalu banyak mempekerjakan karyawan selama pandemi. Perusahaan induk Google, Alphabet, telah memangkas total 12.000 karyawan. PHK ini mempengaruhi 6 persen tenaga kerjanya.
Sebagaimana diketahui, dalam sebuah memo kepada staf minggu lalu, CEO Alphabet Sundar Pichai mengatakan PHK memengaruhi pekerja di seluruh Alphabet, area produk, fungsi, level, dan wilayah. Dia menambahkan bahwa pemotongan diperlukan agar Alphabet dapat memanfaatkan peluang yang lebih besar lagi, termasuk peningkatan penekanan pada kecerdasan buatan.
"Kami telah melakukan tinjauan ketat di seluruh area produk dan fungsi untuk memastikan bahwa karyawan dan peran kami selaras dengan prioritas tertinggi kami sebagai sebuah perusahaan. Peran yang kami hilangkan mencerminkan hasil dari tinjauan itu," kata Pichai.
"Saya mengerti Anda khawatir tentang apa yang akan terjadi selanjutnya untuk pekerjaan Anda. Saya juga sangat sedih atas kehilangan beberapa kolega yang sangat baik di seluruh perusahaan," tambah dia. [faz]
Baca juga:
Lagi, Google PHK 1.800 Karyawan di California
ChatGPT Kian Mengancam, Bos Google Panggil Larry Page dan Sergey Brin
Kini Pengguna Binance Dapat Membeli Kripto dengan Apple Pay dan Google Pay
Google PHK 12.000 Karyawan, Siapkan Pesangon Segini
Ini Alasan Mengapa Selandia Baru Ingin Google dan Facebook Bayar ke Perusahaan Media
Samsung Galaxy A23 5G Dirilis Punya RAM 8GB, Ini Harga dan Speknya
Sekitar 1 Jam yang laluHapus 10 Aplikasi Ini di HP Jika Ingin Baterai Tak Cepat Habis
Sekitar 2 Jam yang laluRamadan & Lebaran 2023, Jaringan Telkomsel Difokuskan di 490 Titik
Sekitar 4 Jam yang laluIni Ketakutan yang Paling Dikhawatirkan Bos ChatGPT Jika Teknologinya Disalahgunakan
Sekitar 7 Jam yang lalu72 Persen Orang Indonesia Pakai Internet Buat Belanja
Sekitar 10 Jam yang lalu3 Misteri Kehidupan di Bumi yang Sulit Dijelaskan secara Sains
Sekitar 12 Jam yang laluCara Pakai WhatsApp Web dengan Mudah Tanpa Ribet, Berikut Langkah-langkahnya!
Sekitar 1 Hari yang laluBisnis Pria Ini Cuan Gede dalam Waktu Singkat Ikuti Petunjuk ChatGPT, Begini Caranya
Sekitar 1 Hari yang laluPANDI dan Pegiat Aksara Nusantara Respons Pernyataan AM Hendropriyono tentang Aksara
Sekitar 1 Hari yang laluResmi Dipasarkan di Indonesia, LG WashTower Buka Pre-Order dengan Hadiah Spesial
Sekitar 1 Hari yang laluSebuah Foto Ungkap Cara Kerja dan Bahayanya Jika Salah Memasang Penangkal Petir
Sekitar 1 Hari yang laluPerusahaan Biofarmasi Ini Raih Investasi Baru, Genjot Produksi Antibodi Pasien Kanker
Sekitar 1 Hari yang laluAI Disebut Bakal Ubah Cara Pasarkan Produk
Sekitar 2 Hari yang laluDANA Resmi Implementasikan Layanan BI-FAST
Sekitar 2 Hari yang laluPak Polisi Baik Hati Bantu Sopir Truk di Pinggir Jalan, Aksinya Ramai Dipuji
Sekitar 6 Jam yang laluAgar Tak Ada Lagi Suap Masuk Polisi
Sekitar 7 Jam yang laluKeluh Kesah Pengemudi soal Strobo Polisi Terlalu Silau Dibarengi Sirine Melengking
Sekitar 9 Jam yang laluVIDEO: Kapolri Koreksi Pengawalan Pakai Strobo & Sirine "Suaranya Bising Mengganggu!"
Sekitar 10 Jam yang laluPutra Bungsunya Ulang Tahun, Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi Tulis Pesan Haru
Sekitar 3 Jam yang laluVIDEO: Mahfud Duga Sambo Tak Akan Dieksekusi Mati, Hukuman Jadi Seumur Hidup
Sekitar 3 Hari yang laluTeddy Minahasa 'Boyong' Ahli Forensik Pernah Bela Eliezer Sebagai Saksi Meringankan
Sekitar 1 Minggu yang lalu10 Tas Mewah Istri Para Pejabat Indonesia, Mulai Sambo sampai Rafael Alun
Sekitar 1 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan Richard Eliezer Buntut Wawancara TV, Ini Kata Pengacara
Sekitar 1 Minggu yang laluAlasan LPSK Cabut Perlindungan Bharada Richard Eliezer
Sekitar 1 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan Terhadap Bharada Richard Eliezer
Sekitar 1 Minggu yang laluCEK FAKTA: Hoaks Permintaan Terakhir Sambo Satu Sel dengan Putri Sebelum Dihukum Mati
Sekitar 1 Minggu yang laluTOP NEWS: Harta Miliaran Rafael Terbongkar | LPSK Kecewa Berat Eliezer Langgar Aturan
Sekitar 1 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan, Bharada E akan Diperlakukan Seperti Ini oleh Polisi
Sekitar 1 Minggu yang laluVIDEO: Duduk Perkara Hingga LPSK Cabut Perlindungan Buntut Eliezer Wawancara di TV
Sekitar 1 Minggu yang laluVaksin IndoVac Sudah Bisa Digunakan Sebagai Booster Kedua Masyarakat 18 Tahun ke Atas
Sekitar 2 Minggu yang laluHoaks, Kemenkes Terbitkan Artikel Pria Tak Vaksinasi Berefek pada Kualitas Sperma
Sekitar 3 Minggu yang laluBRI Liga 1: Persib Hadapi Bhayangkara FC di Pakansari, Boleh Dihadiri Penonton
Sekitar 1 Jam yang laluBRI Liga 1: PSM Makassar Bisa Kunci Gelar di Madura, Persib Perpanjang Napas
Sekitar 3 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
AM Hendropriyono
Guru Besar Sekolah Tinggi Intelijen Negara
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami