Merdeka.com - Samsung Galaxy S23 series telah resmi diperkenalkan di dunia. Ada tiga tipe yang mereka persiapkan untuk konsumen, yakni Samsung Galaxy S23, Galaxy S23 Plus, dan Galaxy S23 Ultra. Masing-masing memiliki keunggulan dan tentunya harga yang berbeda-beda.
Masyarakat pun sudah bisa melakukan pre-order mulai 2 Februari pukul 01.00 WIB hingga 23 Februari 2023. Masih bingung pilih yang mana?
Berikut adalah spesifikasi lengkap Samsung Galaxy S23, Galaxy S23 Plus, dan Galaxy S23 Ultra:
Samsung Galaxy S23
Chipset: Snapdragon 8 Gen 2 mobile platform for Galaxy
RAM/ROM: RAM 8GB + ROM 128GB dan RAM 8GB + ROM 256GB
Baterai: 3.900 mAh fast charging
Jaringan: 4G/5G
Layar: Dynamic AMOLED 2X 6,1 inci, resolusi 1.080 x 2.340 piksel, dan Corning Gorilla Glass Victus 2
Kamera Belakang: 50 MP dan 12 MP
Kamera Depan: 12 MP
Sistem Operasi: Android 13, One UI 5.1
Warna: Phantom Black, Lavender, Cream, Green, Graphite, dan Lime
Fitur pendukung: Astrography, WiFi 6E, Bluetooth 5.2, IP68 rating, perekaman video 8K 30 fps dan 4K 60 fps, NFC.
Harga: 8GB+128GB: Rp 13 juta dan 8GB+256GB: Rp 14 juta.
Samsung Galaxy S23 Plus
Chipset: Snapdragon 8 Gen 2 mobile platform for Galaxy
RAM/ROM: RAM 8GB + storage 256GB dan RAM 8GB + storage 512GB
Baterai: 4.700 mAh fast charging
Jaringan: 4G/5G
Layar: Dynamic AMOLED 2X 6,6 inci, resolusi 1.080 x 2.340 piksel dan Corning Gorilla Glass Victus 2
Kamera Belakang: 50 MP dan 12 MP
Kamera Depan: 12 MP
Sistem Operasi: Android 13, One UI 5.1
Warna: Phantom Black, Lavender, Cream, Green, Graphite, dan Lime
Fitur Pendukung: Astrography, WiFi 6E, Bluetooth 5.2, IP68 rating, perekaman video 8K 30 fps dan 4K 60 fps, serta NFC
Harga: 8GB+256GB: Rp 16 juta dan 8GB+512GB: Rp 18 juta
Samsung Galaxy S23 Ultra
Chipset: Snapdragon 8 Gen 2 mobile platform for Galaxy
RAM/ROM: RAM 12GB + storage 256GB, RAM 12GB + storage 512GB, dan RAM 12GB + storage 1TB
Baterai: 5.000 mAh fast charging
Jaringan: 4G/5G
Layar: Dynamic AMOLED 2X 6,8 inci, resolusi 1.440 x 3.088 piksel, dan Corning Gorilla Glass Victus 2
Kamera Belakang: 200 MP, 10 MP, dan 12 MP
Kamera Depan: 12MP
Sistem Operasi: Android 13, One UI 5.1
Warna: Phantom Black, Lavender, Cream, Green, Red, Graphite, Sky Blue, dan Lime
Fitur pendukung: S Pen, Astrography, WiFi 6E, Bluetooth 5.2, IP68 rating, perekaman video 8K 30 fps dan 4K 60 fps, serta NFC
Harga: 12GB+256GB: Rp. 20 Juta, 12GB+512GB: Rp 22 Juta, dan 12GB+1TB: Rp 26 Juta.
Advertisement
Mark Zuckerberg Posting Kelahiran Putri Ketiganya, Namanya Aurelia Chan Zuckerberg
Sekitar 1 Jam yang laluHP Android vs iPhone: Mana Yang Lebih Baik? Berikut Fakta-faktanya
Sekitar 8 Jam yang laluPertanyaan Ini Mudah Dijawab Anak SD Tapi Jadi Perdebatan Sengit Para Ilmuwan
Sekitar 13 Jam yang laluJika Bumi Dihantam Asteroid Besar Ledakannya Lebih dari Nuklir, Ilmuwan Pro Kontra
Sekitar 15 Jam yang laluSmartwatch Amazfit GTR Mini Rilis di Shopee, Ada Promo Ramadan Mulai Besok!
Sekitar 1 Hari yang laluCara Jadi Kolektor HP Jadul yang Bisa Cuan Gede, Ini Panduan Lengkapnya
Sekitar 1 Hari yang laluDaftar Perusahaan Teknologi Dunia yang Masih 'Untung' Tapi PHK Karyawan
Sekitar 1 Hari yang laluDeretan HP Jadul Ini Makin Diburu Kolektor Harganya Bisa Ratusan Juta Rupiah
Sekitar 1 Hari yang lalu5 Jam Lebih Bos TikTok Dicecar Pertanyaan Parlemen AS, Begini Awal Mulanya
Sekitar 1 Hari yang laluVivo V27 Series Bakal Dirilis di Indonesia Pekan Depan, Ini Bocoran Keunggulannya
Sekitar 1 Hari yang laluSederhananya Surat Lamaran Kerja Steve Jobs Pertama Kali, Ini Penampakannya
Sekitar 1 Hari yang laluLebaran 2023 Besar Kemungkinan Akan Ada Perbedaan Waktu, Ini Kata Ilmuwan
Sekitar 1 Hari yang laluSamsung Galaxy A23 5G Dirilis Punya RAM 8GB, Ini Harga dan Speknya
Sekitar 2 Hari yang laluHapus 10 Aplikasi Ini di HP Jika Ingin Baterai Tak Cepat Habis
Sekitar 2 Hari yang laluVIDEO: Polisi Akui Salah, Patung Bunda Maria Ditutup Terpal Bukan Kasus Intoleransi
Sekitar 56 Menit yang laluBuntut Sosok Misterius Lempari Mobil Pengendara, Polisi di Ciamis Gencar Patroli
Sekitar 3 Jam yang laluAnggota Polisi Gorontalo Ditemukan Tewas di Dalam Mobil, Ada Luka Tembak di Dada Kiri
Sekitar 5 Jam yang laluPolisi Ingatkan Ormas Dilarang Sweeping Tempat Hiburan Malam Selama Ramadan
Sekitar 13 Jam yang laluVIDEO: "Papa Kangen" Isi Surat Sambo & Putri Candrawathi ke Anak Tercinta
Sekitar 1 Hari yang laluSepucuk Surat Ferdy Sambo & Putri untuk Si Bungsu yang Ultah, Ada Pesan Haru
Sekitar 1 Hari yang laluPutra Bungsunya Ulang Tahun, Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi Tulis Pesan Haru
Sekitar 2 Hari yang laluVIDEO: Mahfud Duga Sambo Tak Akan Dieksekusi Mati, Hukuman Jadi Seumur Hidup
Sekitar 5 Hari yang laluLPSK Cabut Perlindungan Richard Eliezer Buntut Wawancara TV, Ini Kata Pengacara
Sekitar 2 Minggu yang laluAlasan LPSK Cabut Perlindungan Bharada Richard Eliezer
Sekitar 2 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan Terhadap Bharada Richard Eliezer
Sekitar 2 Minggu yang laluCEK FAKTA: Hoaks Permintaan Terakhir Sambo Satu Sel dengan Putri Sebelum Dihukum Mati
Sekitar 2 Minggu yang laluTOP NEWS: Harta Miliaran Rafael Terbongkar | LPSK Kecewa Berat Eliezer Langgar Aturan
Sekitar 1 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan, Bharada E akan Diperlakukan Seperti Ini oleh Polisi
Sekitar 1 Minggu yang laluVIDEO: Duduk Perkara Hingga LPSK Cabut Perlindungan Buntut Eliezer Wawancara di TV
Sekitar 1 Minggu yang laluVaksin IndoVac Sudah Bisa Digunakan Sebagai Booster Kedua Masyarakat 18 Tahun ke Atas
Sekitar 2 Minggu yang laluHoaks, Kemenkes Terbitkan Artikel Pria Tak Vaksinasi Berefek pada Kualitas Sperma
Sekitar 3 Minggu yang laluHasil BRI Liga 1: Persebaya Menang Dramatis atas Persikabo 1973, Paulo Victor Gacor!
Sekitar 1 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
AM Hendropriyono
Guru Besar Sekolah Tinggi Intelijen Negara
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami