Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Legion Phone Resmi Diperkenalkan, Smartphone Gaming Dengan Prosesor Tercanggih

Legion Phone Resmi Diperkenalkan, Smartphone Gaming Dengan Prosesor Tercanggih Lenovo Legion Phone Duel. ©2020 Lenovo

Merdeka.com - Industri smartphone gaming makin ramai dengan hadirnya pemain baru dari Lenovo yakni Legion Phone Duel. Ini adalah smartphone pertama di dunia dengan prosesor Snapdragon 865 Plus, bersamaan dengan ASUS ROG Phone 3 yang juga rilis di hari yang sama.

Melansir Gizmochina, secara desain Legion Phone membawa karakteristik desain dari lini PC Gaming besutannya, dengan logo "Y" yang ikonik yang diterangi LED multicolor. Namun aspek paling menarik tentu di garangnya spesifikasi.

Legion Phone Duel membawa layar FHD+ AMOLED 6,59 inci dengan refresh rate 144Hz dan 240Hz touch sampling rate. Di dapur pacu, terdapat Snapdragon 865 Plus dengan RAM 16GB dan storage 512GB. Perangkat ini mencetak skor 648871 di AnTuTu.

Soal kamera, terdapat dua kamera belakang yang letaknya diposisikan agak ke tengah, dengan sensor 64MP dan juga 16MP ultrawide. Kamera selfie-nya pun diletakkan di bagian samping perangkat dan diposisikan di tengah.

Posisi kamera selfie di samping tengah perangkat ini sudah dirumorkan sebelumnya, dan digunakan untuk mempermudah pengguna untuk live streaming gim.

Terdapat juga baterai 5.000mAh yang terdiri dari dua buah baterai 2.500mAh dengan 90W Turbo Power yang merupakan fast charging yang mampu mengecas 100 persen dalam 30 menit.

Harga

Banderol harga adalah aspek paling menarik dari Legion Duel Phone. Pasalnya smartphone ini dibanderol mulai dari harga 3.499 Yuan. Berikut harganya.

Legion Phone Duel 8GB RAM + 128GB: 3.499 Yuan (Rp7,2 Juta) Legion Phone Duel 12GB RAM + 128GB: 3.899 Yuan (Rp8,1 Juta) Legion Phone Duel 12GB RAM + 256GB: 4.199 Yuan (Rp8,7 Juta) Legion Phone Duel RAM 16GB + 512GB: 5.999 Yuan (Rp12,5 Juta)

(mdk/idc)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Intip Kecanggihan Exynos, Prosesor dengan Performa Gahar, Anti Lag Cocok Untuk Dipakai Gaming

Intip Kecanggihan Exynos, Prosesor dengan Performa Gahar, Anti Lag Cocok Untuk Dipakai Gaming

Exynos jadi salah satu prosesor yang keunggulannya nggak boleh disepelekan.

Baca Selengkapnya
HP Gaming Ini Dibanderol Harga Rp 1 Jutaan, Begini Speknya

HP Gaming Ini Dibanderol Harga Rp 1 Jutaan, Begini Speknya

Ada beragam fitur menarik pada HP yang dikhususkan untuk game ini. Tertarik?

Baca Selengkapnya
Realme 12 Pro+ 5G Bakal Dirilis, Tonjolkan Sisi Kameranya

Realme 12 Pro+ 5G Bakal Dirilis, Tonjolkan Sisi Kameranya

HP baru Realme ini bakal diperkenalkan pada 29 Februari mendatang.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Ini Harga dan Spek HP ASUS ROG Phone 8 yang Baru Dirilis

Ini Harga dan Spek HP ASUS ROG Phone 8 yang Baru Dirilis

Dengan peningkatan signifikan dalam desain, seri ROG Phone 8 telah mengalami evolusi yang memukau dari generasi sebelumnya.

Baca Selengkapnya
Bikin Ngeri! Bocah Laki-laki Lagi Asyik Main Ponsel Tiba-tiba Didatangi Macan Tutul, Sikapnya Justru Ramai Disorot

Bikin Ngeri! Bocah Laki-laki Lagi Asyik Main Ponsel Tiba-tiba Didatangi Macan Tutul, Sikapnya Justru Ramai Disorot

Begini momen seorang bocah laki-laki didatangi macan tutul saat asyik main game.

Baca Selengkapnya
Sederet Fitur Pro di Redmi Note 13 dan Redmi Note 13 5G, Hadirkan Kamera 108 MP hingga Layar AMOLED FHD+

Sederet Fitur Pro di Redmi Note 13 dan Redmi Note 13 5G, Hadirkan Kamera 108 MP hingga Layar AMOLED FHD+

Nggak kalah dari Series Pro, ini ragam fitur canggih yang dipunya oleh Redmi Note 13 dan Redmi Note 13 5G.

Baca Selengkapnya
Handphone Disita Penyidik, Aiman Ketar-Ketir Pemberi Info Netralitas Aparat Terbongkar

Handphone Disita Penyidik, Aiman Ketar-Ketir Pemberi Info Netralitas Aparat Terbongkar

Aiman menjalani pemeriksaan selama 12 jam sebagai saksi kasus dugaan penyebaran berita bohong.

Baca Selengkapnya
Jeli Melihat Bisnis dari Maraknya Penggemar Game di Indonesia

Jeli Melihat Bisnis dari Maraknya Penggemar Game di Indonesia

Penggemar game di Indonesia ditaksir mencapai 65 juta orang

Baca Selengkapnya
Telkomsel Luncurkan Paket GamesMAX Booster Terbaru, Segini Harganya

Telkomsel Luncurkan Paket GamesMAX Booster Terbaru, Segini Harganya

Langkah ini mempertegas konsistensi dalam mendorong perkembangan ekosistem gaming dan esports Tanah Air.

Baca Selengkapnya