Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kini giliran Motorola G6, G6 Plus, dan G6 Play yang kecolongan wujudnya

Kini giliran Motorola G6, G6 Plus, dan G6 Play yang kecolongan wujudnya Moto G6 Play. ©2018 droid-life.com

Merdeka.com - Beberapa waktu lalu merdeka.com telah memberitakan bahwa wujud dari Motorola Moto X5 bocor di internet. Menawan dengan memiliki kamera ganda depan dan belakang. Nah, kali ini smartphone andalan Motorola lain pun ikut bocor juga.

Kali ini generasi penerus dari G5 telah bocor di internet, yaitu Motorola G6. menariknya lagi, Motorola mengeluarkan tiga tipe untuk perangkat G6, yang pertama ada G6 versi standar, kemudain G6 Plus yang dari namanya bakal memiliki ukuran layar yang lebih besar, dan terakhir G6 Play.

Mari kita lihat penampakannya masing-masing. Yang pertama kita akan membahas Motorola G6. Wujudnya bisa dilihat di bawah ini.

moto g6

Moto G6 ©2018 droid-life.com

Perangkat ini kemungkinan akan dirilis di ajan MWC (Mobile World Congress) 2018. Perangkat ini diprediksi bakal mengusung layar FHD 5,7inci dan prosesor Qualcomm Snapdragon 450 yang dipadukan dengan RAM berkapasitas 3GB atau 4GB. Memorinya juga bisa 32GB atau 64GB. Smartphone ini memiliki dual camera di bagian belakang, yakni 12MP + 5MP. Sementara di bagian depannyanya memiliki kamera selfie bersensor 16MP. Baterainya 3000mAh.

Perangkat ini bakal memiliki sensor sidik jari dengan ratio display 18:9. Moto G6 mungkin akan dijual USD 240 atau sekitar Rp 3,2 juta.

Yang bakal menjadi primadona kemungkinan besar adalah G6 Plus. Yang mana memang benar membawa layar yang lebih besar. Kemungkinannya adalah layar FHD ukuran 5,93inci dengan prosesor Qualcomm Snapdragon 630. Cukup layak untuk ukuran smartphone high-end. RAM yang ada di perangkat ini cukup beragam mengikuti varian yang dikeluarkan. Ada yang 3GB, 4GB, dan 6GB. Penyimpanannya bisa 32GB/64GB. Begini penampakannya.

moto g6 plus

Moto G6 Plus ©2018 droid-life.com

Smartphone ini memiliki dual camera di bagian belakang, yakni 12MP + 5MP. Sementara di bagian depannyanya memiliki kamera selfie bersensor 16MP. Sama dengan apa yang dimiliki oleh G6 standar. Baterainya sedikit berbeda, yakni 3200mAh. Smartphone diperkirakan bakal dibanderol dengan harga USD 330 atau setara dengan Rp 4,4 juta.

Sementara itu, Moto G6 Play merupakan smartphone yang memiliki layar HD (720p) berukuran 5,7inci dengan baterai jumbo, yakni berkapasitas 4000mAh. Berbeda dengan dua tipe lainnya, Moto G6 Play akan memiliki sensor sidik jari yang diputar di bagian belakang karena tidak dilengkapi tombol home. Sayangnya memang tidak ada rincian mengenai perangkat yang satu terkait spesifikasinya. Penampakan seperti gambar di bawah ini.

moto g6 play

Moto G6 Play ©2018 droid-life.com

Bagaimana? Tertarik untuk membeli?

(mdk/ega)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Daftar Harga HP Samsung Galaxy S24 Series di Indonesia, Paling Murah Segini
Daftar Harga HP Samsung Galaxy S24 Series di Indonesia, Paling Murah Segini

Ini daftar lengkap harga Samsung Galaxy S24 di Indonesia. Berminat yang mana?

Baca Selengkapnya
Sederet Fitur Pro di Redmi Note 13 dan Redmi Note 13 5G, Hadirkan Kamera 108 MP hingga Layar AMOLED FHD+
Sederet Fitur Pro di Redmi Note 13 dan Redmi Note 13 5G, Hadirkan Kamera 108 MP hingga Layar AMOLED FHD+

Nggak kalah dari Series Pro, ini ragam fitur canggih yang dipunya oleh Redmi Note 13 dan Redmi Note 13 5G.

Baca Selengkapnya
Sehari Sebelum Dirilis, Segini Harga Samsung Galaxy S24?
Sehari Sebelum Dirilis, Segini Harga Samsung Galaxy S24?

Beragam informasi menyebut Samsung Galaxy S24 punya harga segini.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Ini Bocoran Harga dan Spek Samsung Galaxy S24 Jelang Peluncuran
Ini Bocoran Harga dan Spek Samsung Galaxy S24 Jelang Peluncuran

Samsung Galaxy S24 dikabarkan akan segera meluncur di pertengahan Januari tahun ini.

Baca Selengkapnya
Perkenalkan Boring Phone, HP Unik yang Bikin Penggunanya Cepat Bosan
Perkenalkan Boring Phone, HP Unik yang Bikin Penggunanya Cepat Bosan

HP ini justru tak membuat penggunanya kecanduan. HP ini memang didesain di tengah gempuran ponsel yang bikin kecanduan.

Baca Selengkapnya
THR Sudah Cair, Ini 5 Handphone Baru Bisa Dibeli Harga di Bawah Rp5 Juta
THR Sudah Cair, Ini 5 Handphone Baru Bisa Dibeli Harga di Bawah Rp5 Juta

Salah satunya Samsung Galaxy A15 5G. Ponsel Rp3 jutaan ini telah dibekali layar 6,5 inci FHD+ Super AMOLED dan refresh rate 90 Hz.

Baca Selengkapnya
LG Bakal Hadirkan Inovasi Terbaru di CES 2024, Ini Bocorannya
LG Bakal Hadirkan Inovasi Terbaru di CES 2024, Ini Bocorannya

Berikut inovasi yang bakal diperkenalkan LG di CES 2024.

Baca Selengkapnya
Daftar Pilihan Mobil Bekas di Bawah Rp 50 Juta
Daftar Pilihan Mobil Bekas di Bawah Rp 50 Juta

10 mobil bekas di bawah Rp50 juta yang bisa dijadikan alternatif pilihan Yuk simak!

Baca Selengkapnya
Pilihan Mobil Bekas dengan Harga di Bawah Rp150 Juta
Pilihan Mobil Bekas dengan Harga di Bawah Rp150 Juta

Mobil bekas dengan harga Rp150 juta memang menarik untuk diboyong, apalagi bagi mereka yang memiliki dana terbatas. Yuk simak!

Baca Selengkapnya