Merdeka.com - Mungkin hampir bisa dikatakan di seluruh dunia ini, tidak ada orang yang tidak bermimpi ketika sedang tidur. Dari aktivitas tidur itu, ada beragam makhluk legenda yang berhubungan erat dengan mimpi.
Mimpi adalah suatu visualisasi dan pengalaman bawah sadar yang melibatkan semua panca indra manusia ketika dalam posisi tidur. Menurut sebagian orang, mimpi itu hanyalah bunga tidur dan hanya bermula dan berakhir ketika manusia tidur saja, namun ada sebagian orang lainnya yang menganggap tidur itu adalah pesan bahkan juga ramalan akan masa depan.
Menurut ilmu yang mempelajari mimpi atau yang disebut oneirologi, orang yang sedang tidur dan bermimpi juga dapat merasakan sensasi atau emosi.
Di waktu-waktu dahulu kala, banyak negara atau kebudayaan yang memiliki makhluk-makhluk legenda yang berkaitan dengan urusan mimpi ini.
Ada yang bersifat baik ada pula yang bersifat buruk bahkan ada pula yang akhirnya dari namanya digunakan secara global yaitu "nightmare." Berikut beberapa makhluk legenda yang berkaitan dengan mimpi.
Sandman adalah tokoh mistis dan melegenda di Eropa Tengah dan Utara yang bertugas untuk membawa mimpi baik kepada setiap anak-anak pada waktu mereka tidur.
Dikatakan Sandmand karena ada anggapan bahwa kotoran yang berada di ujung mata merupakan hasil sulaman pasir dari dia. Karakter Sandmand ini pertama kali dimunculkan oleh Hans Christian Andersen pada tahun 1814 dan akhirnya melegenda, (mungkin) sampai sekarang.
Topik pilihan: Kuliner Unik | Fakta Unik
Advertisement
Nue adalah seekor chimera yang berasal dari cerita rakyat kuno Jepang. Binatang yang memiliki badan mirip harimau dengan kepala menyerupai monyet ini dipercaya sebagai pembawa penyakit dan nasib buruk.
Cerita mengenai Nue ini pertama kali muncul di sebuah dongeng Jepang kuno berjudul The Tale of the Heiki pada abad 12. Dalam dongeng tersebut menceritakan bahwa ada dua kerajaan yang sedang berperang dan salah satu pihak mengirimkan hewan jadi-jadian yang dinamakan Nue pada saat sang kaisar tidur.
Setelah didatangi Nue, sang kaisar akhirnya sakit dan dia menjadi takut untuk menutup mata atau untuk tidur.
Topik pilihan: Kuliner Unik | Fakta Unik
Dalam mitologi Yunani, terdapat bermacam-macam dewa yang salah satunya adalah dewa mimpi bernama Oneiroi. Dia memiliki 3 orang anak yaitu Morpheus, Phobetor dan Phantasos.
Khusus untuk yang bernama Phobetor ini, dia adalah dewa untuk mimpi buruk. Dia terkadang muncul dalam rupa yang menyeramkan atau juga sebagai sosok hewan atau monster.
Kata Phobetor sendiri apabila diartikan dalam bahasa Indonesia adalah "Untuk ditakuti." Jadi dia selalu datang dengan sayap hitamnya ke alam mimpi manusia dengan membawa segala keburukan.
Topik pilihan: Kuliner Unik | Fakta Unik
Advertisement
Mara adalah sosok iblis jahat yang menggoda Buddha Gautama ketika bertapa dengan menyamar sebagai wanita cantik nan seksi. Namun beda di India, beda pula di Jerman.
Orang-orang Jerman juga mengenal Mara sebagai tokoh jahat yang hadir ketika manusia tidur dan mengubah mimpi baik menjadi buruk. Rakyat Jerman mengenal Mara dengan sebutan Mare. Bahkan dari situlah awal kata "Nightmare" berasal.
Topik pilihan: Kuliner Unik | Fakta Unik
Apabila Phobetor adalah pembawa mimpi buruk, maka saudaranya yang bernama Morpheus ini adalah dewa pembawa mimpi baik untuk manusia. Selain bertugas membawa mimpi baik, dalam mitologi Yunani kuno, Morpheus juga bertugas untuk menyampaikan pesan dari dewa lain kepada seseorang.
Topik pilihan: Kuliner Unik | Fakta Unik
Advertisement
Memang apabila melihat dari bentuk fisiknya, Baku akan terlihat menyeramkan. Dengan kepala mirip gajah atau juga tapir, berbadan tambun, berkaki empat dengan cakar di setiap kakinya, memiliki ekor seperti rubah dan bermata bulat besar, ternyata tugas Baku ini cukup baik.
Berasal dari cerita rakyat Jepang, Baku memiliki tugas untuk memakan semua mimpi buruk seseorang. Memang asal cerita Baku ini bukan dari Jepang, namun dari China, akan tetapi pada abad ke-17, Baku diadopsi ke negara Matahari Terbit itu dan beredar luas di masyarakat.
Baca juga:
Empat orang pernah tidur paling lama di dunia
Empat hewan ini bisa bicara bahasa manusia
Biarawati lahirkan bayi laki-laki di Italia
Selama 20 tahun, dokter ini rawat tunawisma tanpa dibayar
Ngeri, di lutut wanita ini ditemukan ratusan jarum
AI Disebut Bakal Ubah Cara Pasarkan Produk
Sekitar 33 Menit yang laluDANA Resmi Implementasikan Layanan BI-FAST
Sekitar 2 Jam yang laluPerangkat Ini Bisa Monitoring Aktivitas Saraf Otak Manusia
Sekitar 3 Jam yang laluElon Musk Tak Bisa Lepas dari Kawalan Bodyguard Sekalipun ke Toilet, Ini Wujudnya!
Sekitar 5 Jam yang laluPHK Amazon Bertambah 9000 Karyawan setelah 18 Ribu Pegawai Diberhentikan
Sekitar 6 Jam yang laluCara Membuat Pesan Broadcast WA untuk Kirim Kata-kata Jelang Ramadan & Lebaran
Sekitar 7 Jam yang laluXiaomi Redmi Note 12 Series Segera Dirilis di Indonesia, Catat Tanggalnya!
Sekitar 9 Jam yang laluBeli Motor Volta dengan Baterai Tambahan Bisa Dapat Kuota Internet Telkomsel
Sekitar 11 Jam yang laluIlmuwan Meyakini Ada Hubungan Masa Depan Pengaruhi Hasil di Masa Lalu
Sekitar 12 Jam yang laluPelanggan Baru Smartfren Bisa Dapat Paket Data 36GB Harga Rp50 Ribu, Begini Caranya
Sekitar 22 Jam yang laluSedang Mencari Smartphone Baru? Ketahui Dulu Beberapa Hal ini agar Tak Salah Pilih
Sekitar 1 Hari yang laluIndiHome Hadirkan Serial Podcast Bareng Si Unyil
Sekitar 1 Hari yang laluCara Pakai AI Seperti ChatGPT di Microsoft Word, Begini Langkah-langkahnya
Sekitar 1 Hari yang laluIni Postingan Pertama Kali Donald Trump saat 'Bebas' dari Hukuman Facebook
Sekitar 1 Hari yang laluVIDEO: Polisi Gagalkan Penyelundupan Sabu 50 Kg di Bungkus Teh Cina Asal Malaysia
Sekitar 3 Jam yang laluWarga Lampung Terkena Peluru Nyasar Saat Pulang Kerja, Ini Kronologinya
Sekitar 3 Jam yang laluPolisi Kantongi Identitas Sopir Fortuner Seruduk Polantas di Jakarta Barat
Sekitar 7 Jam yang laluKisah Pria Ditolak Mertua karena Jual Ikan Cupang, Kini Jadi Polisi Diminta Kembali
Sekitar 8 Jam yang laluVIDEO: Mahfud Duga Sambo Tak Akan Dieksekusi Mati, Hukuman Jadi Seumur Hidup
Sekitar 1 Hari yang laluTeddy Minahasa 'Boyong' Ahli Forensik Pernah Bela Eliezer Sebagai Saksi Meringankan
Sekitar 5 Hari yang lalu10 Tas Mewah Istri Para Pejabat Indonesia, Mulai Sambo sampai Rafael Alun
Sekitar 5 Hari yang laluCEK FAKTA: Ferdy Sambo Berlutut dan Mengemis Minta Ampun ke Bharada E?
Sekitar 1 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan Richard Eliezer Buntut Wawancara TV, Ini Kata Pengacara
Sekitar 1 Minggu yang laluAlasan LPSK Cabut Perlindungan Bharada Richard Eliezer
Sekitar 1 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan Terhadap Bharada Richard Eliezer
Sekitar 1 Minggu yang laluCEK FAKTA: Hoaks Permintaan Terakhir Sambo Satu Sel dengan Putri Sebelum Dihukum Mati
Sekitar 1 Minggu yang laluTOP NEWS: Harta Miliaran Rafael Terbongkar | LPSK Kecewa Berat Eliezer Langgar Aturan
Sekitar 1 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan, Bharada E akan Diperlakukan Seperti Ini oleh Polisi
Sekitar 1 Minggu yang laluVIDEO: Duduk Perkara Hingga LPSK Cabut Perlindungan Buntut Eliezer Wawancara di TV
Sekitar 1 Minggu yang laluVaksin IndoVac Sudah Bisa Digunakan Sebagai Booster Kedua Masyarakat 18 Tahun ke Atas
Sekitar 1 Minggu yang laluHoaks, Kemenkes Terbitkan Artikel Pria Tak Vaksinasi Berefek pada Kualitas Sperma
Sekitar 3 Minggu yang laluBRI Liga 1: Enggan Berleha-leha, PSIS Maksimalkan Jeda FIFA Matchday untuk Tingkatkan Performa
Sekitar 1 Jam yang laluGaspol! Persija Bertekad Sapu Bersih 5 Laga Sisa BRI Liga 1 Musim Ini
Sekitar 3 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
AM Hendropriyono
Guru Besar Sekolah Tinggi Intelijen Negara
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami