Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

3 Cara Kirim Pesan WhatsApp Tanpa Simpan Nomor, Mudah!

3 Cara Kirim Pesan WhatsApp Tanpa Simpan Nomor, Mudah! Ilustrasi WhatsApp. ©2019 androidpolice.com

Merdeka.com - Jika Anda kebetulan ingin menghubungi seseorang lewat aplikasi perpesanan seperti WhatsApp, wajib hukumnya untuk menyimpan nomor kontaknya di perangkat ponsel Anda.

Namun hal ini sebenarnya tak perlu dilakukan jika Anda tak mau menambah banyak kontak lagi. Caranya pun mudah dan ada beberapa pilihan yang bisa dilakukan.

Dilansir Android Police via Tekno Liputan6.com, terdapat tiga cara untuk melakukan hal ini. Berikut ulasannya!

Menggunakan tautan Wa.me

Ini adalah cara yang paling direkomendasikan oleh WhatsApp, karena cara ini tercantum pada FAQ sendiri.

Cara menggunakannya cukup mudah, pengguna hanya perlu membuka browser di ponsel, lalu mengetikkan "wa.me" (tanpa tanda kutip) yang nantinya akan disusul dengan nomor telepon tujuan.

Semisalkan kita menggunakan nomor '+62812345678', maka nanti pengguna akan hanya perlu menulis https://wa.me/+62812345678.

Nantinya akan muncul opsi di WhatsApp untuk membuka percakapan dengan nomor yang dituju. Tekan, dan pengguna sudah bisa menghubungi orang tersebut.

Gunakan Aplikasi Pihak Ketiga

Di App Store dan Google Play terdapat aplikasi pihak ketiga yang dapat membantu pengguna melakukan chat tanpa simpan kontak.

Aplikasi yang paling direkomendasikan adalah "Click to chat", karena tidak memiliki iklan dan juga perizinan yang diajukan tidak aneh-aneh.

Penggunaannya cukup mudah, dalam aplikasi tersebut kamu hanya perlu memasukkan kode nomor negara yang dilanjutkan dengan nomor telepon, lalu diiringi dengan pesan yang ingin disampaikan pada bagian bawah aplikasi.

Trik Aplikasi

Ini merupakan cara termudah dan tercepat, Anda hanya perlu memasukkan nomor ke address bar yang terdapat pada aplikasi Google. Ingat, aplikasi Google, bukan aplikasi browser web Google Chrome.

Nantinya nomor yang sudah dimasukkan akan ditekan cukup lama sehingga memunculkan opsi-opsi baru untuk menghubungi nomor tersebut.

Cara ini dapat dilakukan dengan sistem operasi Android 9 Pie dan Android 10 yang terdapat pada sejumlah smartphone baru.

Semoga membantu!

Sumber: Liputan6.com

(mdk/idc)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Daftar HP yang Tak Lagi Bisa Pakai WA di 2024

Daftar HP yang Tak Lagi Bisa Pakai WA di 2024

Berikut adalah daftar smartphone yang tidak dapat mengakses WhatsApp pada tahun 2024.

Baca Selengkapnya
Cara Menyembunyikan Status Online di WA agar Tak Diganggu, Berikut Langkah Mudahnya

Cara Menyembunyikan Status Online di WA agar Tak Diganggu, Berikut Langkah Mudahnya

Berikut langkah-langkah mudah untuk menyembunyikan stasus online di WhatsApp (WA).

Baca Selengkapnya
240 Nama Grup Kocak untuk WhatsApp, Bisa Jadi Pilihan

240 Nama Grup Kocak untuk WhatsApp, Bisa Jadi Pilihan

Nama grup kocak WhatsApp biasa dipilih agar mudah diingat oleh para penggunanya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Tak Bisa Pulang Kampung saat Lebaran, Pria Ini Bawa Orang Tuanya ke Tempat Perantauan

Tak Bisa Pulang Kampung saat Lebaran, Pria Ini Bawa Orang Tuanya ke Tempat Perantauan

Rupanya alih-alih hanya video call karena gagal mudik, Nambunan memilih membawa orang tuanya ke perantauan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Pemred Merdeka.com Beri Tips Jitu Menulis Siaran Pers Depan Humas Kemenkumham

VIDEO: Pemred Merdeka.com Beri Tips Jitu Menulis Siaran Pers Depan Humas Kemenkumham

Biro Hubungan Masyarakat, Hukum dan Kerja sama Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Biro Hukerma Kemenkumham) menggelar acara berjudul What's Up.

Baca Selengkapnya
Lewat Jalur Meja Hijau, Aiman Witjaksono Minta Ponsel dan Akun IG Dikembalikan Polisi

Lewat Jalur Meja Hijau, Aiman Witjaksono Minta Ponsel dan Akun IG Dikembalikan Polisi

Selain Handphone, akun Instagram, SIM Card, dan E-mail milik Aiman juga disita oleh penyidik

Baca Selengkapnya
Lagi, Snapchat Pecat 500 Karyawan Awal 2024

Lagi, Snapchat Pecat 500 Karyawan Awal 2024

Kabar ini pun langsung membuat saham pengelola platform Snapchat turun hampir 3 persen.

Baca Selengkapnya
8 Tips Wajah Bebas Jerawat, Ini Rahasia Kulit Sehat dan Mulus

8 Tips Wajah Bebas Jerawat, Ini Rahasia Kulit Sehat dan Mulus

Wajah bebas jerawat tak hanya dicapai dengan perawatan dari luar, tetapi juga dari dalam.

Baca Selengkapnya
5 Tips Simpel Jadi Pribadi yang Lebih Mandiri, Yuk Jangan Takut Mencoba!

5 Tips Simpel Jadi Pribadi yang Lebih Mandiri, Yuk Jangan Takut Mencoba!

Salah satu kunci utama buat jadi mandiri adalah bebas dari tergantung sama orang lain terus.

Baca Selengkapnya