Mobil dinas untuk mudik
Mobil dinas untuk mudik
Pakai Mobil Dinas untuk Mudik, PNS Wajib Ganti Ongkos Bensin
Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB) Syafruddin menegaskan, penggunaan mobil dinas oleh Aparatur Sipil Negara (ASN) atau PNS saat mudik Lebaran 2019 akan menjadi catatan minus yang bisa mempengaruhi penilaian performa sang pegawai.
Sekitar 1 Tahun yang lalu