Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan
Inspiratif, mahasiswa Unnes kembangkan teh herbal berbahan baku bunga mawar

Inspiratif, mahasiswa Unnes kembangkan teh herbal berbahan baku bunga mawar

Khasiat bunga mawar bagi kesehatan sangatlah besar seperti menghaluskan kulit, memperlancar pencernaan, diet, dan menetralkan racun dalam tubuh. Untuk pembuatan teh herbal itu, mereka memanfaatkan dua jenis bunga mawar, yakni mawar merah dan putih yang diambil kelopak bunganya sebagai bahan baku teh herbal.

Inspiratif, mahasiswa Unnes kembangkan teh herbal berbahan baku bunga mawar
4 Mahasiswa UNS sulap tulang sapi dan limbah marmer jadi beton bermutu tinggi

4 Mahasiswa UNS sulap tulang sapi dan limbah marmer jadi beton bermutu tinggi

Sejumlah mahasiswa Fakultas Teknik Sipil Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta berhasil membuat inovasi teknologi beton bermutu tinggi, dengan menggunakan limbah marmer dan tulang sapi. Beton yang dihasilkan berjenis Self Compacting Concrete (SCC) yang merupakan beton mutu tinggi dan bisa memadat sendiri.

4 Mahasiswa UNS sulap tulang sapi dan limbah marmer jadi beton bermutu tinggi