Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan
Rintis Usaha Kerajinan Kayu, Bawa Misi Besar demi Kelestarian Hutan Indonesia

Rintis Usaha Kerajinan Kayu, Bawa Misi Besar demi Kelestarian Hutan Indonesia

Hakim Al Ghaffaru pada awalnya merasa resah karena masih banyak masyarakat di Indonesia yang belum tahu bagaimana cara merawat kayu agar awet. Karena itu ia ingin melakukan edukasi. Dari edukasi inilah tercetus ide untuk membuat sebuah produk dari bahan kayu yang berguna dalam kehidupan sehari-hari masyarakat.

Rintis Usaha Kerajinan Kayu, Bawa Misi Besar demi Kelestarian Hutan Indonesia
Asril Das, Tukang Cukur dari Lubuk Linggau Menjadi Bos Percetakan di Tanah Rantau

Asril Das, Tukang Cukur dari Lubuk Linggau Menjadi Bos Percetakan di Tanah Rantau

Asril Das lahir pada 10 Oktober 1954. Dia berasal dari keluarga sederhana, tidak kaya atau miskin. Sejak duduk di bangku sekolah dasar (SD), bakat bisnis Asril mulai terlihat. Dia pernah menjual rokok menggunakan keranjang telur di tengah keramaian. Kegiatan seperti itu dia lakoni sesekali.

Asril Das, Tukang Cukur dari Lubuk Linggau Menjadi Bos Percetakan di Tanah Rantau