Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

RS di Medan Dirikan Tenda Darurat untuk Pasien Covid-19, Wali Kota Beri Imbauan Ini

RS di Medan Dirikan Tenda Darurat untuk Pasien Covid-19, Wali Kota Beri Imbauan Ini Rumah Sakit Darurat Covid-19 TNI AD di Solo. ©2021 Merdeka.com

Merdeka.com - Keterisian tempat tidur atau bed occupancy rate (BOR) untuk pasien Covid-19 di Rumah Sakit Hermina Kota Medan, Sumatra Utara (Sumut) mengalami peningkatan dalam satu bulan terakhir.

Untuk menangani hal ini, pihak rumah sakit akhirnya membangun tenda darurat untuk perawatan pasien Covid-19 karena tempat tidur di rumah sakit tersebut sudah penuh.

"Kita di sini ada 60 tempat tidur untuk pasien Covid-19 termasuk ICU, sampai saat ini penuh," kata Manager Pemasaran Rumah Sakit Hermina Medan, Hendrew pada Senin (9/8).

Namun, terkait hal ini, Wali Kota Medan Bobby Nasution justru mengimbau seluruh rumah sakit di Kota Medan untuk tidak membangun tenda darurat untuk penanganan pasien Covid-19. Hal ini lantaran BOR di sejumlah rumah sakit rujukan masih mencukupi.

"Kita berharap pihak rumah sakit bisa kooperatif, ikuti aturannya. Kalau memang mau menampung masyarakat kita yang kena Covid-19 lebih banyak, disubstitusikan dari tempat tidur yang ada, ikutilah minimal 30 persen," kata Bobby pada Senin (9/8).

Melansir dari ANTARA, berikut informasi selengkapnya.

Dirikan 2 Tenda Darurat Covid-19

Hendrew mengatakan, dalam sehari Rumah Sakit Hermina menerima sebanyak 5 hingga 6 pasien rujukan Covid-19.

"Perhari itu bisa 5-6 pasien itu waiting list, karena ruang perawatannya memang penuh. Karena waiting list penuh kita tidak mungkin membiarkan pasien terlantar, kita memutuskan untuk mendirikan tenda," katanya.

Pihak rumah sakit akhirnya membangun dua buah tenda darurat di halaman belakang rumah sakit yang diperuntukkan untuk penanganan pasien Covid-19 dengan kondisi sedang hingga berat.

"Total ada sembilan tempat tidur di tenda ini," katanya.

Imbauan Wali Kota

Namun, Bobby mengimbau kepada rumah sakit yang terjadi kenaikan kapasitas pasien Covid-19 agar memindahkan pasien ke rumah sakit rujukan lainnya. Menurutnya, keterisian tempat tidur di rumah sakit rujukan di Kota Medan untuk perawatan pasien Covid-19 saat ini masih 73 persen.  "BOR kita di Medan 73 persen. Ini angka yang tinggi memang, yang sebelumnya hanya 30 persen. Tapi masih ada space persentase BOR, bukan 100 persen. Kalau sudah penuh, larikan ke rumah sakit lain. Kita punya 44 rumah sakit di Medan. Kalau satu penuh, rumah sakit yang lain masih ada," ujarnya.

Tenda Darurat Dibongkar

Bobby juga mengatakan, ada dua rumah sakit di Kota Medan yang membangun tenda darurat Covid-19, yakni RS Colombia dan RS Hermina.Ia sudah memerintahkan agar kedua rumah sakit tersebut membongkar tenda darurat dan memindahkan pasien Covid-19 ke rumah sakit rujukan yang telah disediakan. "Kita sampaikan jangan seperti itu. Saya sudah sampaikan ke Sekda, kita minta untuk bongkar dan pihak rumah sakit berkenan untuk dibongkar. Saya sudah sampaikan ke pihak rumah sakit itu," ujarnya.

(mdk/far)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Menkes Budi: Kasus Covid-19 di Indonesia Jelang Natal dan Tahun Baru 2024 Tak Mengkhawatirkan

Menkes Budi: Kasus Covid-19 di Indonesia Jelang Natal dan Tahun Baru 2024 Tak Mengkhawatirkan

Budi juga menganjurkan masyarakat untuk kembali menggunakan masker saat mengakses tempat-tempat yang rawan.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 Muncul lagi, Sekda Jateng Sebut yang Terpapar Karena Belum Booster

Kasus Covid-19 Muncul lagi, Sekda Jateng Sebut yang Terpapar Karena Belum Booster

Terkait mobilisasi orang yang banyak berpotensi terjadi pada liburan Natal dan Tahun Baru, pemerintah belum mengeluarkan kebijakan pembatasan perjalanan.

Baca Selengkapnya
Pascaledakan, Pihak RS Semen Padang Hentikan Sementara Operasional Rumah Sakit

Pascaledakan, Pihak RS Semen Padang Hentikan Sementara Operasional Rumah Sakit

Manajemen rumah sakit sedang mengevakuasi seluruh pasien rawat inap yang terdata sebanyak 102 orang.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Pasien Covid-19 yang Dirawat di Rumah Sakit RI Naik 255 Persen

Pasien Covid-19 yang Dirawat di Rumah Sakit RI Naik 255 Persen

Tjandra mengatakan, data WHO menunjukkan, ada kenaikan 255 persen perawatan Covid-19 di rumah sakit Indonesia.

Baca Selengkapnya
Suasana Rumah Duka Rizal Ramli di Jaksel, Penuh Karangan Bunga Termasuk dari Presiden Jokowi

Suasana Rumah Duka Rizal Ramli di Jaksel, Penuh Karangan Bunga Termasuk dari Presiden Jokowi

Mendiang Rizal menghembuskan napas terakhirnya pada Selasa (2/1) di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo (RSCM).

Baca Selengkapnya
Bupati Kendal Buka Layanan Aduan di Medsos, Pengamat: Artinya Ingin Dekat Rakyatnya

Bupati Kendal Buka Layanan Aduan di Medsos, Pengamat: Artinya Ingin Dekat Rakyatnya

Bupati Kendal Buka Layanan Aduan di Medsos, Pengamat: Artinya Ingin Dekat dengan Rakyatnya

Baca Selengkapnya
Kemenkes Sebut Pasien Covid-19 JN.1 di Batam Meninggal Dunia

Kemenkes Sebut Pasien Covid-19 JN.1 di Batam Meninggal Dunia

Pasien mengembuskan napas terakhir di RS Embung Fatimah pada 18 Desember 2023.

Baca Selengkapnya
Cerita Anies saat Tangani Pandemi Covid-19, Terapkan PSBB Lindungi Warga Malah Dimarahi Pusat

Cerita Anies saat Tangani Pandemi Covid-19, Terapkan PSBB Lindungi Warga Malah Dimarahi Pusat

Saat itu Anies Baswedan menjabat sebagai Gubernur DKI Jakarta

Baca Selengkapnya
Pemudik Sakit di Kampung Halaman Bisa Berobat Pakai BPJS Tanpa Pindah Faskes, Begini Cara Urusnya

Pemudik Sakit di Kampung Halaman Bisa Berobat Pakai BPJS Tanpa Pindah Faskes, Begini Cara Urusnya

Hal ini memungkinkan para pemudik untuk tetap mendapatkan perawatan medis yang dibutuhkan tanpa harus beralih ke fasilitas kesehatan baru.

Baca Selengkapnya