Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pernah Tertipu Investasi, Pengusaha Muda Asal Medan Raup Omzet hingga Ratusan Juta

Pernah Tertipu Investasi, Pengusaha Muda Asal Medan Raup Omzet hingga Ratusan Juta Viral Rumah di Perbatasan. Instagram/@nenk_update ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Setiap orang pasti punya mimpi untuk bisa merasakan kesuksesan dalam hidup yang membuatnya terpacu untuk bekerja keras agar bisa meraihnya. Tapi terkadang, pintu kesuksesan terbuka dari jalan yang tak pernah disangka.

Barang kali itu lah yang dialami oleh Indra Kenz, selebgram dan artis TikTok yang tengah naik daun berkat konten kemewahan dan kesuksesannya dengan jargon "Murah Kan?". Sebagai orang yang aktif di media sosial, kini kontennya banyak tersebar di berbagai platform, seperti Facebook, Instagram, Twitter, bahkan masuk ke dalam FYP TikTok. Tapi siapa sangka, di balik itu, Indra adalah sosok pengusaha muda yang sukses.

Pria bernama asli Indra Kesuma ini dikenal sebagai sosok pekerja keras. Sebelum sukses dengan beberapa bisnisnya, Indra pernah menggeluti sejumlah profesi, mulai dari sales toko material, MC, sopir taksi online, penyiar radio, admin, dan profesi lainnya selama 5 tahun.

Semua itu Ia jalani tentu dengan berbagai cobaan dan rintangan. Melansir dari fimela, berikut kisah Indra Kenz selengkapnya.

Pernah Tertipu Investasi Bodong

Perjalanan Indra dalam meraih sukses bukan lah tanpa rintangan. Ia bahkan mengaku telah mengalami jatuh bangun, sebelum akhirnya bisa seperti sekarang.

Indra pernah tertipu investasi bodong. Alhasil, uang dari kerja kerasnya yang sudah Ia kumpulkan raib begitu saja. Setelah merasakan jatuh bangun, Indra pun mulai mencoba bangkit yang akhirnya mengenalkannya dengan dunia trading.

Raup Penghasilan hingga Rp300 Juta Tiap Bulan

pernah tertipu investasi pengusaha muda asal medan raup omzet hingga ratusan juta

fimela.com ©2020 Merdeka.com

Setelah Indra mengenal trading, Ia pun tertarik. Akhirnya Ia terus belajar secara mandiri dan melakukan research sendiri. Ketekunan dan tekad kuat Indra pun membuahkan hasil. Setelah sempat jatuh bangun, Indra akhirnya bisa mendapatkan penghasilan yang cukup fantastis tiap bulannya. Bagaimana tidak, Ia meraup penghasilan mencapai Rp300 juta di usianya yang masih muda, yaitu 24 tahun.Namun, pendapatan Indra yang fantastis ini tak hanya Ia dapatkan dari menekuni trading, ternyata Ia juga punya sederet bisnis yang menjanjikan.

Sederet Bisnis yang Dirintis Indra

Indra kini tengah merintis usaha kuliner, dengan membuka Mie Jongkok yang berlokasi di Medan Night Market. Tak pernah menyangka usahanya dapat respon baik dari masyarakat, Ia mengaku Mie Jongkoknya selalu laris manis.Dalam waktu dekat, Ia akan membuka kafe dengan konsep yang unik. Sebelumnya, Indra Kenz juga sudah membangun usaha digital marketing yaitu Disotiv yang beranggotakan anak anak muda kreatif yang berdomisili di Medan.

Pencapaian Dibidang Entertain

Terlepas dari profesinya sekarang sebagai trader dan entrepreneur, ternyata Indra punya ketertarikan pada dunia entertain/hiburan.Ia pernah memenangkan kompetisi videography nasional pada 2017 dan mendapatkan hadiah sebesar Rp20 juta. Indra juga menjadi Runner up Mister Indonesia Sumut tahun 2018. Karir musiknya juga cukup bagus, Indra pun sempat bergabung dalam The Voice Indonesia 2018 yang dimentori Pop Diva, Titi DJ.Dari perjalanan hidupnya ini, Indra percaya bahwa gagal itu adalah hal yang wajar. Dengan terus semangat dan bekerja keras, kesuksesan akan datang dengan sendirinya.

(mdk/far)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Awalnya Terjual 5 Porsi Kini Laku 3 Ton dalam Seminggu, Intip Kisah Inspiratif Pengusaha Pisang Geprek yang Viral

Awalnya Terjual 5 Porsi Kini Laku 3 Ton dalam Seminggu, Intip Kisah Inspiratif Pengusaha Pisang Geprek yang Viral

Berawal dari modal yang sangat kecil, kini ia memperoleh omzet hingga jutaan rupiah per minggunya.

Baca Selengkapnya
Ingin Cepat Kaya? Ini Pilihan Investasi Jangka Pendek Potensi Banyak Cuan

Ingin Cepat Kaya? Ini Pilihan Investasi Jangka Pendek Potensi Banyak Cuan

Selain berisiko rendah, investasi jangan pendek juga dapat menghasilkan untung dalam waktu yang singkat.

Baca Selengkapnya
Pria Ini Tak Takut Gagal Merintis Usaha Selama Masih Ada Ibu, Akhirnya Sukses Jual Makanan dengan Omzet Rp20 Juta Sebulan

Pria Ini Tak Takut Gagal Merintis Usaha Selama Masih Ada Ibu, Akhirnya Sukses Jual Makanan dengan Omzet Rp20 Juta Sebulan

Dengan modal terbatas, Dicky merintis usaha martabak di pelataran rumahnya. Dia sempat ragu dan takut memulai usaha.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
KEK Sanur Dapat Suntikan Investasi Rp10,3 Triliun, Berpotensi Serap 43 Ribu Pekerja

KEK Sanur Dapat Suntikan Investasi Rp10,3 Triliun, Berpotensi Serap 43 Ribu Pekerja

Investasi tersebut berasal dari berbagai pihak mulai dari perusahaan BUMN, swasta hingga investor asing.

Baca Selengkapnya
Dulu Nekat Buka Usaha Modal Rp 3 Juta, Wanita Ini Sukses Jadi Bos Skincare Omzet Miliaran per Bulan di Usia 25 Tahun

Dulu Nekat Buka Usaha Modal Rp 3 Juta, Wanita Ini Sukses Jadi Bos Skincare Omzet Miliaran per Bulan di Usia 25 Tahun

Pada usia muda 25 tahun, ia sukses jadi bos skincare dan gurita bisnis lainnya hingga punya omzet miliaran per bulan.

Baca Selengkapnya
Sempat Bingung Cari Kegiatan, Ibu Rumah Tangga Ini Akhirnya Jual Olahan Tongkol Omzetnya Capai Rp3 Juta per Hari

Sempat Bingung Cari Kegiatan, Ibu Rumah Tangga Ini Akhirnya Jual Olahan Tongkol Omzetnya Capai Rp3 Juta per Hari

Selain memanfaatkan media sosial Instagram, penjualannya banyak terbantu karena testimoni pembeli kepada orang lain.

Baca Selengkapnya
Anak Muda Usia 26 Tahun Nekat Buka Usaha Modal Rp1 Juta, Kini Omzet Tembus Rp180 Juta per Bulan

Anak Muda Usia 26 Tahun Nekat Buka Usaha Modal Rp1 Juta, Kini Omzet Tembus Rp180 Juta per Bulan

Terrlahir dari keluarga sederhana, Dadan bermimpi jadi orang sukses yang bisa menaikkan derajat orang tua maupun keluarga, juga bisa membantu banyak orang.

Baca Selengkapnya
Pria Ini Dulu Hidup di Jalanan, Kini Sukses Bangun Usaha Sablon Omzet Ratusan Juta Rupiah Per Hari

Pria Ini Dulu Hidup di Jalanan, Kini Sukses Bangun Usaha Sablon Omzet Ratusan Juta Rupiah Per Hari

Sempat hidup di jalanan, kini pria ini mampu bangkit dari keterpurukan dan berhasil membangun usaha sablon.

Baca Selengkapnya
Penculik Online Makin Marak Sasar Anak dan Remaja, Begini Cara Kerja Mereka

Penculik Online Makin Marak Sasar Anak dan Remaja, Begini Cara Kerja Mereka

Kasus penculikan online terdengar aneh, tapi ini nyata. Tebusannya uang miliaran rupiah.

Baca Selengkapnya