Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Timnas Indonesia U-22 Kalah Tipis 0-1 dari Timnas Yordania U-22

Timnas Indonesia U-22 Kalah Tipis 0-1 dari Timnas Yordania U-22 Timnas Indonesia vs Timnas Yordania. ©Bola.net

Merdeka.com - Timnas Indonesia U-22 kembali menelan kekalahan pada ajang kompetisi CFA International Football Tournament 2019. Menghadapi Yordania U-22 di Wanzhou Sports Center Stadium, Chongqing, China, Minggu (13/10), Timnas Indonesia kalah tipis dengan skor 0-1.

Setelah bermain imbang tanpa gol sepanjang babak pertama, Indonesia harus menyerah setelah Yordania mencetak gol lewat Yazan Alnaimat di awal babak kedua.

Setelah ini, Timnas Indonesia U-22 dijadwalkan bakal bertemu dengan Arab Saudi. Laga ini bakal digelar di pada Selasa, 15 Oktober 2019 mendatang.

Timnas Indonesia U-22 sejatinya tampil meyakinkan di awal babak pertama. Egy Maulana Vikri sempat mengancam gawang Yordania, sayang tembakannya masih belum mengenai sasaran.

Lini belakang Indonesia U-22 juga bermain cukup impresif ketika menahan gempuran Yordania. Tak ada gol yang tercipta hingga babak pertama usai.

Babak Kedua

Kembali dari kamar ganti, barisan belakang Indonesia U-22 membuat kesalahan yang akhirnya bisa dimanfaatkan Alnaimat untuk membobol gawang Nadeo Argawinata.

Tertinggal satu gol tak membuat pasukan Indra Sjafri patah semangat. Sayang peluang emas yang didapat Egy pada menit ke-75 belum mampu dimaksimalkan menjadi gol.

Indonesia U-22 berusaha sekuat tenaga untuk menyamakan kedudukan di sisa pertandingan. Namun tak ada gol tambahan yang tercipta hingga peluit panjang berbunyi. Skor 1-0 untuk kemenangan Yordania pun menjadi hasil akhir laga ini.

Reporter: Ari PrayogaSumber: Bola.net

(mdk/RWP)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ini Hadiah dari Ummi Pipik Buat Sang Menantu Egy Maulana Vikry Usai Timnas Indonesia Menang Lawan Vietnam

Ini Hadiah dari Ummi Pipik Buat Sang Menantu Egy Maulana Vikry Usai Timnas Indonesia Menang Lawan Vietnam

Timnas Indonesia berhasil mengalahkan Vietnam dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Egy menjadi salah satu pencetak gol untuk Timnas.

Baca Selengkapnya
Dua Bintang Liga Belanda Keturunan Solo & Maluku Sah Jadi WNI Siap Bela Timnas, Ini Profilnya

Dua Bintang Liga Belanda Keturunan Solo & Maluku Sah Jadi WNI Siap Bela Timnas, Ini Profilnya

Kekuatan Timnas Indonesia bertambah usai dua pemain keturunan asal Belanda resmi sandang WNI. Ini sosoknya.

Baca Selengkapnya
Tampil Memukau di Pertandingan Indonesia-Vietnam, Intip Profil Pemain Timnas Ragnar Oratmangoen

Tampil Memukau di Pertandingan Indonesia-Vietnam, Intip Profil Pemain Timnas Ragnar Oratmangoen

Nama Oratmangoen merupakan marga di Kepulauan Tanimbar yang dimiliki oleh kakek Ragnar yang berasal dari Maluku.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
FOTO: Melihat Aksi Timnas Muda Jalani Seleksi Ketiga Pemusatan Latihan untuk Piala AFF U-16 di GBK

FOTO: Melihat Aksi Timnas Muda Jalani Seleksi Ketiga Pemusatan Latihan untuk Piala AFF U-16 di GBK

Timnas Indonesia U-16 sedang mengadakan seleksi pemain untuk gelombang ketiga yang dimulai sejak 25-28 Februari 2024.

Baca Selengkapnya
Saksikan International Friendly Match: Indonesia U20 vs China U20 Hanya di Vidio

Saksikan International Friendly Match: Indonesia U20 vs China U20 Hanya di Vidio

Saksikan laga uji coba persahabatan antara Timnas Indonesia U-20 vs China U-20 yang digelar pada Jumat (22/3) dan Senin (25/3) di Vidio.

Baca Selengkapnya
FOTO: Momen Egy Maulana Vikri Cetak Gol Kemenangan Timnas Indonesia vs Vietnam, Diawali Lemparan Maut Pratama Arhan

FOTO: Momen Egy Maulana Vikri Cetak Gol Kemenangan Timnas Indonesia vs Vietnam, Diawali Lemparan Maut Pratama Arhan

Pergantian pemain yang dilakukan Shin Ta-yong pada awal babak kedua mengubah dinamika permainan Indonesia.

Baca Selengkapnya
FOTO: Momen Timnas Indonesia Bantai Vietnam 3-0 dan Akhiri Kutukan 20 Tahun di Stadion Hanoi

FOTO: Momen Timnas Indonesia Bantai Vietnam 3-0 dan Akhiri Kutukan 20 Tahun di Stadion Hanoi

Timnas Indonesia berhasil memetik kemenangan di markas Vietnam pada laga lanjutan Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di My Dinh Stadium.

Baca Selengkapnya
FOTO: Melihat Perjuangan Timnas Indonesia Tumbangkan Vietnam, Jaga Asa Lolos ke 16 Besar Piala Asia 2023

FOTO: Melihat Perjuangan Timnas Indonesia Tumbangkan Vietnam, Jaga Asa Lolos ke 16 Besar Piala Asia 2023

Kemenangan ini membuat peluang Timnas Indonesia untuk lolos ke babak 16 besar Piala Asia 2023 masih terbuka lebar.

Baca Selengkapnya
Nobar Timnas RI Bareng Sopir Bajaj, TKN Prabowo-Gibran: Indonesia Harus Jadi Bangsa Optimis

Nobar Timnas RI Bareng Sopir Bajaj, TKN Prabowo-Gibran: Indonesia Harus Jadi Bangsa Optimis

KH Misbahul Munir Cholil yang ikut menyaksikan jalannya pertandingan mengaku tegang menyaksikan laga Timnas RI melawan Timnas Australia.

Baca Selengkapnya