Merdeka.com - Deretan Istri dan pacar atau yang kerap disapa WAGs Timnas Inggris sudah siap memberikan dukungan untuk para kekasih mereka di ajang Piala Dunia 2022 Qatar.
Timnas Inggris akan memulai langkah mereka di penyisihan grup B Piala Dunia Qatar dengan menghadapi Iran, Senin (21/11) malam.
Jelang laga ini deretan WAGs pun sudah siap memberikan dukungan. Namun mereka tidak bisa asal dalam memberikan dukungan terhadap para kekasihnya.
Sebab Qatar sebagai tuan rumah memang memiliki aturan ketat dalam pelaksanaan Piala Dunia kali ini.
Di mana minuman berakohol hingga pakaian tidak bisa sembarangan. Qatar menjadikan syariat Islam sebagai dasar mayoritas aturan hukumnya, termasuk terkait tata cara berpakaian.
Sehingga para WAGs tidak bisa sembarangan dalam menggunakan pakaian seperti celana pendek, rok ketat dan atasan berpotong pendek.
Advertisement
Dilaporkan The Sun, peraturan itu membuat WAGs Timnas Inggris sampai menyewa fashion stylist untuk bisa menyeseuaikan pakaian mereka di Qatar.
Setidaknya deretan WAGs seperti pasangan Luke Shaw, Anouska Santos, pacar John Stones, Liv Naylor, dan tunangan Marcus Rashford, Lucia Loi, termasuk daftar klien Jones.
Ketiganya membawa perlengkapan pakaian, make up serta perhiasan yang sudah didiskusikan oleh Jones di studionya di Manchester.
Meski tuan rumah Qatar memberikan peraturan ketat dalam berpakain, namun Jones menilai para WAGs ini tetap bisa memberikan dukungan terhadap kekasihnya.
Di mana mereka bisa menggunakan jersey Timnas Inggris dengan nama para pasangannya di baqah peraturan Qatar yang sangat ketat. [hrs]
Baca juga:
Souq Waqif Tempat Nongkrong di Qatar Sembari Nunggu Pertandingan Piala Dunia 2022
FIFA Dukung Qatar Larang Bir di Piala Dunia
Zakir Naik, Ulama Kontroversial India Bakal Isi Pengajian di Qatar Selama Piala Dunia
Potret Kekacauan Suporter Warnai Pembukaan Piala Dunia 2022
Daftar Channel TV yang Bisa Nonton Piala Dunia 2022 Qatar
Ribuan Kembang Api Hiasi Langit Doha Saat Pembukaan Piala Dunia 2022
Advertisement
Hasil BRI Liga 1: Persebaya Menang Dramatis atas Persikabo 1973, Paulo Victor Gacor!
Sekitar 8 Jam yang laluRamadan Bukan Halangan, Pieter Huistra Inginkan Borneo FC Meraih Kemenangan di Sisa Laga BRI Liga 1
Sekitar 15 Jam yang laluSwiss Open 2023 dan Ambisi Gregoria Mariska ke Panggung Final
Sekitar 18 Jam yang laluCiro Alves Beberkan Kunci Kemenangan Persib atas Bhayangkara FC di BRI Liga 1: Ngotot tapi Sabar
Sekitar 19 Jam yang laluBRI Liga 1: Persib Masih Menyisakan PR Setelah Bungkam Bhayangkara FC
Sekitar 20 Jam yang laluPrediksi Persebaya Vs Persikabo 1973 di BRI Liga 1: Menang atau Kian Terpuruk
Sekitar 23 Jam yang laluVIDEO: Polisi Akui Salah, Patung Bunda Maria Ditutup Terpal Bukan Kasus Intoleransi
Sekitar 7 Jam yang laluBuntut Sosok Misterius Lempari Mobil Pengendara, Polisi di Ciamis Gencar Patroli
Sekitar 9 Jam yang laluAnggota Polisi Gorontalo Ditemukan Tewas di Dalam Mobil, Ada Luka Tembak di Dada Kiri
Sekitar 12 Jam yang laluPolisi Ingatkan Ormas Dilarang Sweeping Tempat Hiburan Malam Selama Ramadan
Sekitar 20 Jam yang laluVIDEO: "Papa Kangen" Isi Surat Sambo & Putri Candrawathi ke Anak Tercinta
Sekitar 1 Hari yang laluSepucuk Surat Ferdy Sambo & Putri untuk Si Bungsu yang Ultah, Ada Pesan Haru
Sekitar 1 Hari yang laluPutra Bungsunya Ulang Tahun, Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi Tulis Pesan Haru
Sekitar 2 Hari yang laluVIDEO: Mahfud Duga Sambo Tak Akan Dieksekusi Mati, Hukuman Jadi Seumur Hidup
Sekitar 5 Hari yang laluLPSK Cabut Perlindungan Richard Eliezer Buntut Wawancara TV, Ini Kata Pengacara
Sekitar 2 Minggu yang laluAlasan LPSK Cabut Perlindungan Bharada Richard Eliezer
Sekitar 2 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan Terhadap Bharada Richard Eliezer
Sekitar 2 Minggu yang laluCEK FAKTA: Hoaks Permintaan Terakhir Sambo Satu Sel dengan Putri Sebelum Dihukum Mati
Sekitar 2 Minggu yang laluTOP NEWS: Harta Miliaran Rafael Terbongkar | LPSK Kecewa Berat Eliezer Langgar Aturan
Sekitar 1 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan, Bharada E akan Diperlakukan Seperti Ini oleh Polisi
Sekitar 1 Minggu yang laluVIDEO: Duduk Perkara Hingga LPSK Cabut Perlindungan Buntut Eliezer Wawancara di TV
Sekitar 1 Minggu yang laluVaksin IndoVac Sudah Bisa Digunakan Sebagai Booster Kedua Masyarakat 18 Tahun ke Atas
Sekitar 2 Minggu yang laluHoaks, Kemenkes Terbitkan Artikel Pria Tak Vaksinasi Berefek pada Kualitas Sperma
Sekitar 3 Minggu yang laluBRI Liga 1: Duel Kontra Barito Putera Digelar Malam, Pelatih PSIS Melihat Keuntungan
Sekitar 2 Jam yang laluHasil BRI Liga 1: Persebaya Menang Dramatis atas Persikabo 1973, Paulo Victor Gacor!
Sekitar 8 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
AM Hendropriyono
Guru Besar Sekolah Tinggi Intelijen Negara
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami