Merdeka.com - Penyerang Brasil, Neymar hampir dipastikan menepi saat negaranya bertemu Timnas Swiss dalam lanjutan Piala Dunia 2022, Senin (28/11) di Stadion 974, Qatar akibat cidera ankle.
Menulis di laman media sosial pribadi miliknya, Neymar mengungkapkan, cidera yang dialaminya merupakan keadaan yang sulit dirinya terima. Mengingat, bermain di Piala Dunia 2022 merupakan harapan dan impiannya sejak lama.
"Kebanggaan dan cinta yang saya rasakan mengenakan jersey ini tidak bisa dijelaskan," katanya memulai curhatannya.
"Jika Tuhan memberi saya kesempatan untuk memilih negara mana saja untuk dilahirkan, itu akan selalu menjadi Brasil."
"Tidak ada dalam hidup saya yang diberikan atau mudah. Saya selalu harus mengejar impian dan tujuan saya," tulis pemain PSG tersebut.
Namun demikian, andalan Timnas Brasil ini percaya bahwa dirinya bakal pulih lebih cepat. Dirinya pun bakal ikut melakukan serangkaian pengobatan supaya bisa segera bermain bersama Timnas Brasil.
"Hari ini menjadi salah satu momen tersulit dalam karir saya... dan sekali lagi di Piala Dunia.”
"Saya mengalami cedera, ya. Itu akan menyakitkan, tetapi saya yakin saya akan dapat kembali karena saya akan melakukan segala yang mungkin untuk membantu negara saya, rekan satu tim saya, dan diri saya sendiri."
Terakhir kata dia, laga melawan Serbia kemarin merupakan kenangan dan menjadi masa-masa sulit yang pernah dia lewati.
"Itu adalah pertandingan yang sulit, tetapi penting untuk menang," katanya kemudian.
Advertisement
Advertisement
Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia Batal, Markas Bali United Jadi Tambah Megah
Sekitar 1 Jam yang laluJadi Tim Paling Konsisten, PSM Dinilai Sangat Layak Menyabet Gelar Juara BRI Liga 1 2022 / 2023
Sekitar 3 Jam yang laluJadwal Siaran langsung BRI Liga 1 Malam Ini: Tonton El Clasico Persija Vs Persib di Indosiar
Sekitar 7 Jam yang laluBRI Liga 1: Luis Milla Tak Pedulikan PSM, Fokus Bawa Persib Jinakkan Persija
Sekitar 9 Jam yang laluJadwal Siaran Langsung BRI Liga 1 di Indosiar Malam Ini: Persija Vs Persib
Sekitar 9 Jam yang laluBRI Liga 1: Persija Vs Persib, Perang Bintang Muda
Sekitar 10 Jam yang laluDuel Penggawa Timnas Indonesia dalam Laga Persija Vs Persib di BRI Liga 1: Bisa Beri Perbedaan?
Sekitar 11 Jam yang laluPeru Mundur dari Pencalonan Tuan Rumah Piala Dunia U-17, Indonesia Punya Peluang
Sekitar 17 Jam yang laluPiala Dunia U-20 2023 di Indonesia Batal, Perjuangan Bali United Jadi Tim Musafir Sia-sia
Sekitar 19 Jam yang laluLuis Milla: Duel Persija Vs Persib di BRI Liga 1 Laga Klasik dan Spesial
Sekitar 20 Jam yang laluVIDEO: Pengakuan Pemotor Terobos Mobil Jokowi, Panik & Tak Tahu
Sekitar 1 Jam yang laluIni Arahan Kapolri Usai Lantik Pejabat Utama Polri
Sekitar 1 Jam yang laluSosok 2 Polisi Baku Tembak sama KKB Penyerang Penjagaan Tarawih, 'Bak Rusia-Ukraina'
Sekitar 2 Jam yang laluVIDEO: Perintah Langsung, Pemotor Terobos Rombongan Jokowi Dibina Tak Usah Dihukum
Sekitar 2 Jam yang laluMuncul Video Sebut Pengacara Ferdy Sambo Diseret Masuk Penjara, Simak Faktanya
Sekitar 3 Jam yang laluCEK FAKTA: Hoaks Penemuan Tulang Manusia dan Bom di Ruang Rahasia Rumah Ferdy Sambo
Sekitar 3 Hari yang laluVIDEO: "Papa Kangen" Isi Surat Sambo & Putri Candrawathi ke Anak Tercinta
Sekitar 6 Hari yang laluSepucuk Surat Ferdy Sambo & Putri untuk Si Bungsu yang Ultah, Ada Pesan Haru
Sekitar 1 Minggu yang laluPutra Bungsunya Ulang Tahun, Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi Tulis Pesan Haru
Sekitar 1 Minggu yang laluVIDEO: Mahfud Duga Sambo Tak Akan Dieksekusi Mati, Hukuman Jadi Seumur Hidup
Sekitar 1 Minggu yang laluTeddy Minahasa 'Boyong' Ahli Forensik Pernah Bela Eliezer Sebagai Saksi Meringankan
Sekitar 2 Minggu yang lalu10 Tas Mewah Istri Para Pejabat Indonesia, Mulai Sambo sampai Rafael Alun
Sekitar 2 Minggu yang laluCEK FAKTA: Ferdy Sambo Berlutut dan Mengemis Minta Ampun ke Bharada E?
Sekitar 2 Minggu yang laluCEK FAKTA: Hoaks Permintaan Terakhir Sambo Satu Sel dengan Putri Sebelum Dihukum Mati
Sekitar 3 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan Richard Eliezer Buntut Wawancara TV, Ini Kata Pengacara
Sekitar 2 Minggu yang laluAlasan LPSK Cabut Perlindungan Bharada Richard Eliezer
Sekitar 2 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan Terhadap Bharada Richard Eliezer
Sekitar 3 Minggu yang laluCEK FAKTA: Hoaks Permintaan Terakhir Sambo Satu Sel dengan Putri Sebelum Dihukum Mati
Sekitar 3 Minggu yang laluTOP NEWS: Harta Miliaran Rafael Terbongkar | LPSK Kecewa Berat Eliezer Langgar Aturan
Sekitar 2 Minggu yang laluLPSK Cabut Perlindungan, Bharada E akan Diperlakukan Seperti Ini oleh Polisi
Sekitar 2 Minggu yang laluVIDEO: Duduk Perkara Hingga LPSK Cabut Perlindungan Buntut Eliezer Wawancara di TV
Sekitar 2 Minggu yang laluVaksin IndoVac Sudah Bisa Digunakan Sebagai Booster Kedua Masyarakat 18 Tahun ke Atas
Sekitar 3 Minggu yang laluHoaks, Kemenkes Terbitkan Artikel Pria Tak Vaksinasi Berefek pada Kualitas Sperma
Sekitar 1 Bulan yang laluPiala Dunia U-20 2023 di Indonesia Batal, Markas Bali United Jadi Tambah Megah
Sekitar 50 Menit yang laluJadi Tim Paling Konsisten, PSM Dinilai Sangat Layak Menyabet Gelar Juara BRI Liga 1 2022 / 2023
Sekitar 2 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami