Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Vitamin D ampuh redakan migrain?

Vitamin D ampuh redakan migrain? Ilustrasi migrain. ©2012 Merdeka.com/Shutterstock/Yuri Arcurs

Merdeka.com - Pada beberapa orang migrain seringkali dipicu oleh sinar matahari. Bersembunyi dari sinar matahari bisa menjadi salah satu cara untuk menyembuhkan migrain. Namun ternyata, kekurangan sinar matahari yang banyak mengandung vitamin D secara perlahan juga bisa menyebabkan migrain.

Sebuah penelitian mengungkap bahwa kekurangan vitamin D tak hanya berdampak bagi pengeroposan tulang, melainkan juga bisa mempengaruhi hampir semua sistem pada tubuh, termasuk otak. Untuk saat ini penelitian yang mengaitkan antara vitamin D dengan migrain masih terus dilakukan, namun beberapa penelitian telah menemukan kaitan keduanya.

Penelitian yang dipresentasikan pada American headache Society menemukan bahwa 40 persen orang yang mengalami migrain memiliki tingkat vitamin D yang rendah. Orang yang kekurangan vitamin D juga diketahui mengalami migrain pada usia yang masih muda, seperti dilansir oleh Health Guides.

Pada penelitian lainnya dalam Journal of Headache Pain menunjukkan bahwa migrain lebih banyak dialami oleh orang yang tinggal di dataran tinggi. Hal ini kemungkinan terjadi pada migrain yang dipicu oleh cuaca dan kurangnya cahaya pada dataran tinggi.

Ilmuwan baru-baru ini menemukan bahwa beberapa bagian otak memiliki reseptor vitamin D dan enzim yang membantu mengubah vitamin D menjadi bentuk yang bisa digunakan oleh tubuh. Ini menjelaskan mengapa kekurangan vitamin D bisa berdampak pada otak dan menyebabkan sakit kepala, termasuk migrain.

Jika Anda sering mengalami migrain, selain mengetahui apa saja yang memicu migrain sebaiknya coba cek tingkat vitamin D Anda. Bisa jadi kekurangan vitamin D merupakan penyebab migrain yang dialami. Jika memang iya, mengonsumsi makanan yang kaya vitamin D bisa menjadi satu cara untuk menyembuhkan migrain Anda.

(mdk/kun)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Nggak Boleh Sembarangan, Ternyata Minum Vitamin Harus Perhatikan Waktunya

Nggak Boleh Sembarangan, Ternyata Minum Vitamin Harus Perhatikan Waktunya

Konsumsi vitamin dengan memperhatikan waktu yang tepat dapat mendukung proses penyerapannya.

Baca Selengkapnya
Macam Vitamin dan Fungsinya untuk Kesehatan Tubuh, Perhatikan Dampaknya Jika Kekurangan

Macam Vitamin dan Fungsinya untuk Kesehatan Tubuh, Perhatikan Dampaknya Jika Kekurangan

Vitamin adalah zat gizi penting yang dibutuhkan tubuh untuk tumbuh, berkembang, dan menjalankan fungsinya dengan normal.

Baca Selengkapnya
Suplemen dan Vitamin yang Disebut Efektif Cegah Naiknya Gula Darah

Suplemen dan Vitamin yang Disebut Efektif Cegah Naiknya Gula Darah

Ada beberapa jenis suplemen dan vitamin yang dapat membantu mencegah peningkatan kadar glukosa dalam darah. Ayo lihat apa saja!

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Pria Ini Meninggal Usai Konsumsi Vitamin D Secara Berlebihan

Pria Ini Meninggal Usai Konsumsi Vitamin D Secara Berlebihan

Pria di Inggris meninggal akibat hiperkalsemia, yaitu suatu keadaan yang dipicu oleh tingginya tingginya konsumsi vitamin D.

Baca Selengkapnya
Pasien Disuntik Tidur, Istrinya yang Menunggu Malah Dicabuli Dokter usai Diimingi Suntik Vitamin

Pasien Disuntik Tidur, Istrinya yang Menunggu Malah Dicabuli Dokter usai Diimingi Suntik Vitamin

korban TA telah melaporkan kasus ini ke Polda Sumatera Selatan pada Kamis (22/2) atau sehari usai kejadian.

Baca Selengkapnya
Memahami Autoimun, Penyakit Dialami Cita Citata Usai Suntik Putih dan Vitamin C

Memahami Autoimun, Penyakit Dialami Cita Citata Usai Suntik Putih dan Vitamin C

Cita Citata menyebut penyakit itu muncul karena dirinya sering suntik putih atau vitamin C.

Baca Selengkapnya
Sumber Vitamin K dan Manfaatnya bagi Tubuh, Penuh Sayur-sayuran

Sumber Vitamin K dan Manfaatnya bagi Tubuh, Penuh Sayur-sayuran

Vitamin K adalah vitamin yang larut dalam lemak yang terutama dikenal karena perannya dalam pembekuan darah, kesehatan tulang, jantung, dan metabolisme.

Baca Selengkapnya
Ketahui Bahaya Konsumsi Berlebih Vitamin D, Bisa Sebabkan Overdosis Hingga Kematian

Ketahui Bahaya Konsumsi Berlebih Vitamin D, Bisa Sebabkan Overdosis Hingga Kematian

Konsumsi suplemen vitamin berlebihan juga bisa membawa bahaya bahkan menyebabkan kematian.

Baca Selengkapnya
Fakta Baru! Dokter yang Cabuli Istri Pasien Suntikkan Obat Penenang ke Korban, Bukan Vitamin

Fakta Baru! Dokter yang Cabuli Istri Pasien Suntikkan Obat Penenang ke Korban, Bukan Vitamin

Pernyataan itu didapat saat polisi melakukan olah TKP belum lama ini

Baca Selengkapnya