Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Risiko penyakit jantung terlihat dari ukuran lengan

Risiko penyakit jantung terlihat dari ukuran lengan Ilustrasi lengan wanita. ©Shutterstock.com/Yuri Arcurs

Merdeka.com - Sebuah penelitian yang dilansir dari medicalydaily.com menemukan hal unik bahwa risiko penyakit jantung yang akan datang di masa tua bisa terlihat dari ukuran dan keadaan lengan atau betis.

Penelitian yang diterbitkan di American Journal of Cardiology ini mengambil 600 orang dewasa sebagai sampel penelitian untuk mengetahui potensi penyakit jantung yang bisa terjadi. Para peneliti mengambil ukuran lengan atas, massa otot, serta kemampuan meregangnya otot.

"Ketika para orang tua kehilangan massa dan kekuatan otot karena bertambahnya usia, maka kondisi ini dinamakan dengan sarcopenia. Sarcopenia yang terjadi karena perubahan hormon, berkurangnya aktivitas fisik, penyakit kronis, penurunan neurologis dan gizi yang tak memadai akan menempatkan pada risiko tinggi untuk terkena penyakit jantung, rheumatoid arthritis, serta resistensi insulin yang jadi penyebab diabetes," terang penelitian ini.

"Hasil penelitian ini tidak terlalu mengejutkan sebab olahraga yang menjadi salah satu penyebab dari berkurangnya massa otot memang bermanfaat untuk menjaga kesehatan jantung."

"Berat badan yang berlebih akibat dari kurangnya olahraga membuat jantung bekerja ekstra keras untuk mengalirkan darah ke seluruh tubuh. Kegemukan juga membuat risiko hipertensi dan diabetes meningkat," tulis penelitian yang juga ditemukan di U.S. National Institutes of Health ini.

"Berolahragalah secara teratur dengan mengonsumsi makanan kaya nutrisi untuk menjaga agar berat badan tetap ideal dan kamu terhindar dari penyakit jantung."

(mdk/feb)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
8 Kondisi Kesehatan yang Bisa Dikaitkan dengan Ukuran Tangan Pria Menurut Penelitian
8 Kondisi Kesehatan yang Bisa Dikaitkan dengan Ukuran Tangan Pria Menurut Penelitian

Sejumlah penelitian mengungkap bahwa ukuran tangan pria bisa menunjukkan sejumlah kondisi kesehatannya.

Baca Selengkapnya
7 Kesalahan yang Membuat Seseorang Rentan Mengalami Masalah Jantung
7 Kesalahan yang Membuat Seseorang Rentan Mengalami Masalah Jantung

Masalah keseahatan jantung bisa mudah dipicu oleh berbagai hal di sekitar. Sejumlah kesalahan yang dilakukan bisa membuat hal ini jadi rentan terjadi.

Baca Selengkapnya
Makanan yang Harus Dihindari Penderita Lemah Jantung, Hindari Makanan Asin
Makanan yang Harus Dihindari Penderita Lemah Jantung, Hindari Makanan Asin

Pemilihan makanan yang tidak tepat bisa meningkatkan risiko komplikasi, seperti tekanan darah tinggi dan gagal jantung.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
3 Cara Antisipasi Terjadinya Aritmia dan Henti Jantung saat Mudik Lebaran
3 Cara Antisipasi Terjadinya Aritmia dan Henti Jantung saat Mudik Lebaran

Mudik Lebaran identik dengan perjalanan panjang yang bisa memicu aritmia hingga henti jantung.

Baca Selengkapnya
Tanda Adanya Masalah Kesehatan Jantung yang Muncul saat Kita Berolahraga
Tanda Adanya Masalah Kesehatan Jantung yang Muncul saat Kita Berolahraga

Seperti halnya dengan segala aktivitas fisik lainnya, berolahraga juga memiliki risiko tersendiri terhadap kesehatan jantung.

Baca Selengkapnya
Cara Mencegah Usus Buntu pada Anak, Jaga Asupannya tetap Sehat
Cara Mencegah Usus Buntu pada Anak, Jaga Asupannya tetap Sehat

Usus buntu pada anak adalah kondisi medis di mana apendiks, organ kecil yang menempel pada usus besar mengalami infeksi dan peradangan.

Baca Selengkapnya
Penyebab Nyeri Dada setelah Olahraga, Tak Selalu Penyakit Jantung
Penyebab Nyeri Dada setelah Olahraga, Tak Selalu Penyakit Jantung

Olahraga adalah salah satu cara untuk menjaga kesehatan. Namun, kadang olahraga juga bisa menimbulkan efek samping yang tidak menyenangkan, seperti nyeri dada.

Baca Selengkapnya
8 Kondisi Penanda Awal Serangan Jantung yang Perlu Diwaspadai
8 Kondisi Penanda Awal Serangan Jantung yang Perlu Diwaspadai

Serangan jantung bisa dicegah ketika kita mengetahui sejumlah tanda yang perlu diwaspadai ini.

Baca Selengkapnya
Jenis Penyakit yang Sering Muncul Pasca Lebaran, Radang Tenggorokan Paling Banyak Terjadi
Jenis Penyakit yang Sering Muncul Pasca Lebaran, Radang Tenggorokan Paling Banyak Terjadi

Meskipun memikat untuk dinikmati, menu-menu lebaran sebaiknya dinikmati dengan porsi yang terkendali demi mencegah timbulnya sejumlah masalah kesehatan.

Baca Selengkapnya