Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pepaya, buah super sehat yang selalu tersedia setiap saat

Pepaya, buah super sehat yang selalu tersedia setiap saat Ilustrasi pepaya. ©Shutterstock.com/Efired

Merdeka.com - Selain pisang, pepaya merupakan buah eksotis yang selalu tersedia di Indonesia sepanjang tahun. Rasanya yang manis dan menyegarkan membuat buah ini digemari oleh banyak orang. Pepaya sendiri sangat kaya akan vitamin dan mineral, terutama vitamin A. Sehingga tidaklah mengherankan jika pepaya merupakan buah yang super sehat. Dilansir dari healthmeup.com, berikut adalah manfaat super sehat dari pepaya.

Tingkatkan kesehatan mata Anda dengan makan buah pepaya. Sebab pepaya kaya akan vitamin A, kalsium, dan potasium yang baik untuk kesehatan mata. Jika Anda ingin meningkatkan sistem metabolisme Anda, makanlah pepaya karena pepaya mengandung asam folat, vitamin B6, vitamin B1, dan riboflavin. Lancarkan buang air besar dengan makan pepaya. Pepaya membantu Anda mencegah sembelit dan membantu menyehatkan sistem pencernaan. Makan pepaya bermanfaat besar bagi Anda yang sedang dalam program diet. Hal ini dikarenakan pepaya tinggi serat, kaya nutrisi, dan rendah kalori. Bagi ibu hamil, makan pepaya sangatlah bermanfaat untuk mengurangi mual atau morning sickness. Jika Anda menderita arthritis atau osteoporosis, makan pepaya dapat mengurangi nyeri yang Anda derita. Sebab pepaya dikenal memiliki sifat anti inflamasi dan membantu penyembuhan lebih cepat. Pertahankan kesehatan tubuh Anda dari serangan virus pilek dengan makan pepaya. Pepaya dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh Anda berkat kandungan vitamin C yang melimpah.

Selain manfaat tersebut, biji pepaya ternyata juga bermanfaat untuk kesehatan. Sebab biji pepaya memiliki sifat antibakteri yang dapat mencegah gagal ginjal, membersihkan hati dan mengeluarkan racun dari dalam tubuh.

(mdk/feb)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Manfaat Kesehatan Pisang dan Tips Mengkonsumsinya

Manfaat Kesehatan Pisang dan Tips Mengkonsumsinya

Pisang adalah buah serbaguna yang terkenal lezat dan kaya manfaat. Yuk, simak apa aja manfaat pisang dan tips mengkonsumsinya!

Baca Selengkapnya
Manfaat Bunga Pepaya untuk Kesehatan, Ampuh Cegah Kanker hingga Penyakit Jantung

Manfaat Bunga Pepaya untuk Kesehatan, Ampuh Cegah Kanker hingga Penyakit Jantung

Bunga pepaya tidak kalah dengan daunnya dalam memberikan manfaat bagi kesehatan. Mari telusuri manfaatnya dalam membantu mencegah berbagai penyakit!

Baca Selengkapnya
Makanan Terbaik untuk Dikonsumsi Setelah Berbuka Puasa

Makanan Terbaik untuk Dikonsumsi Setelah Berbuka Puasa

Pada saat berbuka puasa, terdapat sejumlah makanan yang terbaik untuk dikonsumsi demi kesehatan dan kebugaran tubuh.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Walau Rasanya Pahit, Daun Pepaya Dikenal Bermanfaat untuk Tangkal Gula Darah

Walau Rasanya Pahit, Daun Pepaya Dikenal Bermanfaat untuk Tangkal Gula Darah

Daun pepaya bermanfaat untuk mencegah naiknya gula darah. Begini penjelasannya.

Baca Selengkapnya
20 Manfaat Kesehatan Luar Biasa yang Terdapat di Dalam Pisang

20 Manfaat Kesehatan Luar Biasa yang Terdapat di Dalam Pisang

Pisang merupakan buah yang mudah ditemukan dan dikonsumsi di seluruh Indonesia. Buah ini tak hanya lezat tapi juga menyimpan beragam nutrisi penting.

Baca Selengkapnya
7 Buah yang Baik Dikonsumsi Saat Buka Puasa, Sehat dan Kaya Nutrisi

7 Buah yang Baik Dikonsumsi Saat Buka Puasa, Sehat dan Kaya Nutrisi

Konsumsi buah menjadi salah satu cara mencukupi nutrisi selama puasa.

Baca Selengkapnya
6 Cara Atasi Perut Kembung Saat Puasa

6 Cara Atasi Perut Kembung Saat Puasa

Perut kembung saat berpuasa tidak boleh diabaikan karena bisa menjadi pertanda bahwa tubuh sedang tidak dalam kondisi sehat.

Baca Selengkapnya
8 Makanan yang Baik Dikonsumsi saat Buka Puasa, Jangan Asal Makan

8 Makanan yang Baik Dikonsumsi saat Buka Puasa, Jangan Asal Makan

Makanan yang baik dikonsumsi saat buka puasa adalah makanan yang dapat memberikan energi cepat, mudah dicerna, dan kaya akan nutrisi penting.

Baca Selengkapnya
Manfaat Buah Pinang untuk Kesehatan, Bisa Tingkatkan Gairah Pria

Manfaat Buah Pinang untuk Kesehatan, Bisa Tingkatkan Gairah Pria

Manfaat buang pinang untuk kesehatan yang jarang diketahui. Namun perlu diwaspadai juga efek sampingnya.

Baca Selengkapnya