Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Peneliti Temukan Bahwa Tingginya Stres Bisa Jadi Penyebab Munculnya Kanker

Peneliti Temukan Bahwa Tingginya Stres Bisa Jadi Penyebab Munculnya Kanker Ilustrasi stres. © Lifehacker

Merdeka.com - Stres kronis diketahui memiliki sejumlah hal negatif pada tubuh. Sebuah penelitian terbaru menyebut bahwa hal ini dapat memicu berkembangnya peradangan dan penyakit kardiometabolik.

Dilansir dari Medical Daily, stres ini dapat menyebabkan munculnya kanker. Sebuah penelitian yang dilakukan sebelumnya menyebutkan bahwa pada jenis kanker tertentu, hal ini dapat mempercepat pertumbuhan dan memperburuk penyakit ini.

National Cancer Institute menyebut bahwa terdapat sejumlah penelitian yang membuktikan bahwa terdapat hubungan langsung antara kanker dan stres. Shelley Tworoger, associate professor dari the Moffitt Cancer Center in Tampa, menyebut bahwa terdapat sejumlah faktor yang menghubungkan risiko kanker dengan kondisi mental seseorang.

Stres kronis ini dapat membuat tubuh mengaktifkan jalur yang membantu produksi hormon stres yang disebut oleh Tworoger tidak baik bagi tubuh. Penelitian sebelumnya menyebut bahwa aktivitas seperti ini dapat mempengaruhi tubuh dalam hal metabolisme, serta sejumlah hal yang seharusnya melindungi tubuh.

Perubahan yang terdjadi pada tubuh ini disebut Tworoger bisa berkontribusi terhadap berkembangnya kanker. Stres kronis bisa melemahkan sistem imun tubuh sehingga menyebabkan sel kanker menyebar ke seluruh tubuh karena tak adanya perlindungan alami.

"Terdapat bukti kuat bahwa stres kronis dapat mempengaruhi risiko kanker dan pertumbuhannya ketika ketahanan tubuh tak ada," ungkap Elisa Bandera, profesor dan kepalan bidang Cancer Epidemiology and Health Outcomes di Rutgers Cancer Institute, New Jersey.

Penelitian terbaru yang dilakukan Tworoger dan timnya ini menemukan bahwa orang yang secara sosial terasing memiliki risiko 1,5 lebih besar mengalami kanker ovarium. Grup yang memiliki gejala stres telah berat mengalami risiko lebih tinggi memiliki penyakit yang sama.

Berdsar penelitian yang dilakukan oleh Tworoger ini, ketika tingkat stres seorang pasien kanker menurun, kualitas hidup yang dimilikinya bakal meningkat. Menurunkan stres ini bisa menjadi cara untuk mencegah munculnya kanker pada seseorang atau untuk mengurangi gejala penyakit tersebut.

(mdk/RWP)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jenis Kanker yang Umum Menyerang Anak, Ketahui Penyebab dan Gejalanya

Jenis Kanker yang Umum Menyerang Anak, Ketahui Penyebab dan Gejalanya

Kanker adalah penyakit yang ditakuti oleh banyak orang, terutama orang tua yang memiliki anak. Ya, kanker bisa menyerang siapa saja, termasuk anak-anak.

Baca Selengkapnya
Stres Ternyata Mudah Bikin Menguap, Ketahui Penyebabnya!

Stres Ternyata Mudah Bikin Menguap, Ketahui Penyebabnya!

Stres memengaruhi sistem pernapasan, tingkat energi, dan hormon dan hormon tertentu.

Baca Selengkapnya
Mengenal Berbagai Gejala Kanker Serviks dan Langkah Pertama yang Penting Dilakukan Jika Mendeteksinya

Mengenal Berbagai Gejala Kanker Serviks dan Langkah Pertama yang Penting Dilakukan Jika Mendeteksinya

Semakin dini mengetahui dan menangani berbagai gejala kanker serviks, maka tingkat kesembuhannya pun juga bisa lebih meningkat.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
OPINI: Kanker di Indonesia: Pemahaman yang Salah, Data Amburadul, Kebijakan Sekadar Beli Alat Mahal

OPINI: Kanker di Indonesia: Pemahaman yang Salah, Data Amburadul, Kebijakan Sekadar Beli Alat Mahal

Kanker di Indonesia: Pemahaman yang Salah, Data Amburadul, Kebijakan Sekadar Beli Alat Mahal

Baca Selengkapnya
Kebiasaan yang Bisa Menurunkan Risiko Kanker, Pertahankan!

Kebiasaan yang Bisa Menurunkan Risiko Kanker, Pertahankan!

Kanker adalah penyakit berbahaya yang bisa menyerang siapa saja. Tapi, dengan kebiasaan yang sehat, kita bisa menurunkan risiko terkena penyakit ini.

Baca Selengkapnya
8 Kondisi Kesehatan yang Bisa Dikaitkan dengan Ukuran Tangan Pria Menurut Penelitian

8 Kondisi Kesehatan yang Bisa Dikaitkan dengan Ukuran Tangan Pria Menurut Penelitian

Sejumlah penelitian mengungkap bahwa ukuran tangan pria bisa menunjukkan sejumlah kondisi kesehatannya.

Baca Selengkapnya
Mengapa Semakin Banyak Anak Muda yang Mengidap Kanker di Saat Ini?

Mengapa Semakin Banyak Anak Muda yang Mengidap Kanker di Saat Ini?

Pada beberapa waktu terakhir, terdapat peningkatan jumlah pengidap kanker usia muda. Ini penyebab terjadinya peningkatan jumlah pengidap kanker tersebut.

Baca Selengkapnya
Stres Rentan Terjadi saat Lebaran, Ketahui Penyebab serta Cara Mencegahnya

Stres Rentan Terjadi saat Lebaran, Ketahui Penyebab serta Cara Mencegahnya

Pada masa-masa Lebaran seperti saat ini, masalah berupa stres bisa rentan terjadi bagi siapa saja.

Baca Selengkapnya
Penyakit yang Sebabkan Penglihatan Kabur, Begini Cara Mencegahnya

Penyakit yang Sebabkan Penglihatan Kabur, Begini Cara Mencegahnya

Penglihatan kabur bisa disebabkan oleh berbagai faktor, salah satunya adalah karena penyakit.

Baca Selengkapnya