Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Gurihnya susu kedelai mengandung 4 manfaat kesehatan ini

Gurihnya susu kedelai mengandung 4 manfaat kesehatan ini Ilustrasi susu kedelai. Shutterstock/vanillaechoes

Merdeka.com - Susu dikenal memiliki manfaat tinggi untuk kesehatan. Namun sayangnya ada beberapa orang yang tidak toleran dengan protein susu. Sehingga muncul susu non hewani yang tetap kaya akan nutrisi. Salah satu jenis susu tersebut adalah susu kedelai.

Susu yang terbuat dari sari kacang kedelai ini ternyata mengandung banyak manfaat untuk kesehatan. Dilansir dari healthmeup.com, inilah manfaat minum susu kedelai secara rutin.

Rendah kalori

100ml susu kedelai hanya mengandung 45 kalori. Sehingga minum susu ini cocok bagi mereka yang sedang dalam program diet sebab selain rendah kalori, susu kedelai juga bebas lemak.

Mengandung protein baik

Kandungan protein baik dalam susu kedelai mampu mengurangi kolesterol jahat (LDL) dan menaikkan tingkat kolesterol baik (HDL). Protein dalam susu kedelai ini juga baik untuk pertumbuhan otot.

Kaya nutrisi

Susu kedelai sangat kaya akan vitamin dan mineral. Secangkir susu kedelai mengandung 7 gram protein, 8 gram karbohidrat, dan 1 gram serat. Susu kedelai juga merupakan sumber yang baik dari vitamin A, D, dan kalsium.

Mencegah kanker

Penelitian menunjukkan bahwa pria yang rajin mengonsumsi susu kedelai dapat terhindar dari kanker prostat dan mencegah menopause dini bagi wanita.

Meskipun sehat, namun Anda juga harus membatasi konsumsi susu kedelai. Sebab susu kedelai mengandung phytoestrogen (zat penghasil hormon estrogen). Zat ini mampu meniru produksi hormon estrogen dalam tubuh dan menyebabkan ketidakseimbangan testosteron atau mengurangi kesuburan dan jumlah sperma pria.

(mdk/feb)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
7 Manfaat Makan Telur Setiap Hari, Perhatikan Cara Memasaknya

7 Manfaat Makan Telur Setiap Hari, Perhatikan Cara Memasaknya

Telur memiliki gizi yang hampir lengkap, seperti protein, lemak, vitamin, mineral, dan senyawa antioksidan. Telur juga dianggap baik dikonsumsi setiap hari.

Baca Selengkapnya
Manfaat Kesehatan Pisang dan Tips Mengkonsumsinya

Manfaat Kesehatan Pisang dan Tips Mengkonsumsinya

Pisang adalah buah serbaguna yang terkenal lezat dan kaya manfaat. Yuk, simak apa aja manfaat pisang dan tips mengkonsumsinya!

Baca Selengkapnya
8 Manfaat Kesehatan Buah Naga yang Tidak Boleh Disepelekan

8 Manfaat Kesehatan Buah Naga yang Tidak Boleh Disepelekan

Sejumlah manfaat kesehatan bisa diperoleh dari konsumsi buah naga.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
20 Manfaat Kesehatan Luar Biasa yang Terdapat di Dalam Pisang

20 Manfaat Kesehatan Luar Biasa yang Terdapat di Dalam Pisang

Pisang merupakan buah yang mudah ditemukan dan dikonsumsi di seluruh Indonesia. Buah ini tak hanya lezat tapi juga menyimpan beragam nutrisi penting.

Baca Selengkapnya
Manfaat Buah Lontar untuk Kesehatan, Punya Nutrisi Tinggi dan Bisa Cegah Penyakit Kronis

Manfaat Buah Lontar untuk Kesehatan, Punya Nutrisi Tinggi dan Bisa Cegah Penyakit Kronis

Bukan hanya enak, buah lontar mempunyai ragam manfaat untuk kesehatan tubuh manusia.

Baca Selengkapnya
Manfaat Jus Seledri saat Rutin Dikonsumsi, Baik untuk Kesehatan Kulit

Manfaat Jus Seledri saat Rutin Dikonsumsi, Baik untuk Kesehatan Kulit

Kumpulan manfaat jus seledri yang baik untuk tubuh.

Baca Selengkapnya
Manfaat Kerang Hijau bagi Kesehatan, Perhatikan Tips Memasaknya

Manfaat Kerang Hijau bagi Kesehatan, Perhatikan Tips Memasaknya

Kerang hijau memiliki kandungan nutrisi yang baik untuk tubuh.

Baca Selengkapnya
Manfaat Daun Sembung untuk Kesehatan, Bisa Dijadikan Obat begini Cara Menggunakannya

Manfaat Daun Sembung untuk Kesehatan, Bisa Dijadikan Obat begini Cara Menggunakannya

Daun sembung ini mengandung beragam senyawa aktif yang memiliki sifat antiinflamasi, antimikroba dan juga antioksidan sehingga bisa menyehatkan manusia.

Baca Selengkapnya
Manfaat Nasi Putih yang Penting Diketahui, Tak Selalu Buruk Dikonsumsi

Manfaat Nasi Putih yang Penting Diketahui, Tak Selalu Buruk Dikonsumsi

Selama kita bisa mengonsumsinya dengan porsi yang tepat dan diimbangi dengan lauk yang bergizi, nasi putih tidak akan menimbulkan masalah pada kesehatan.

Baca Selengkapnya