Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

4 Sisi positif dari tangisan yang kamu keluarkan

4 Sisi positif dari tangisan yang kamu keluarkan Ilustrasi menangis. ©2015 Merdeka.com/Soompi

Merdeka.com - Seseorang akan menangis saat dia merasa sedih atau pun bahagia. Menangis bahkan dianggap sebagai obat paling mujarab untuk menyembuhkan keresahan hati. Setelah menangis, kamu biasanya akan merasa lebih lega dan tenang. Nah, berikut adalah beberapa manfaat dari menangis bagi kesehatan, seperti dilansir Magforwomen.

1. Mengeluarkan toksin

Ini adalah salah satu manfaat terbaik dari menangis. Menangis ternyata dapat mengeluarkan racun berbahaya dari tubuh. Racun yang mengendap di tubuh dapat membahayakan sistem internal tubuh jika mereka tidak dikeluarkan. Menangis terutama mengeluarkan zat-zat berbahaya dari mata, membersihkan dan melumasi mata.

2. Membuat kamu lebih kuat

Menangis menjadi seperti latihan bagi jiwa. Dengan menangis, kamu bisa melampiaskan semua masalah dan kekhawatiran yang kamu rasakan. Menangis juga menjadi seperti latihan bagi jantung.

3. Membuat kamu merasa santai

Banyak orang mengaku bahwa setelah menangis, mereka merasa jauh lebih baik. Kok bisa? Dengan menangis, kamu dapat melepaskan hormon endorfin yang berfungsi sebagai obat penghilang rasa sakit untuk tubuh.

4. Mencegah masalah jantung

Sebuah studi menunjukkan bahwa mereka yang tidak bisa mengekspresikan rasa sakit mereka cenderung menderita penyakit jantung. Setiap kali kamu merasa sedih atau stres, menangislah!

Dengan menangis, kamu bisa menenangkan diri dan membuat perasaanmu menjadi lebih santai. Daripada memendam kesedihan atau masalah di dalam hati, lepaskan itu semua dengan menangis.

(mdk/feb)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Manfaat Kesehatan Pisang dan Tips Mengkonsumsinya
Manfaat Kesehatan Pisang dan Tips Mengkonsumsinya

Pisang adalah buah serbaguna yang terkenal lezat dan kaya manfaat. Yuk, simak apa aja manfaat pisang dan tips mengkonsumsinya!

Baca Selengkapnya
Bukan Hanya Dagingnya, Ini Sejumlah Manfaat Sehat dari Konsumsi Pinggiran Semangka
Bukan Hanya Dagingnya, Ini Sejumlah Manfaat Sehat dari Konsumsi Pinggiran Semangka

Tak hanya daging buahnya saja, pinggiran semangka juga memiliki manfaat.

Baca Selengkapnya
7 Manfaat Kesehatan yang Bisa Diperoleh dari Konsumsi Ikan Kembung
7 Manfaat Kesehatan yang Bisa Diperoleh dari Konsumsi Ikan Kembung

Ikan kembung merupakan salah satu jenis ikan yang memiliki beragam manfaat kesehatan bagi tubuh kita.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Manfaat Mencuci Beras untuk Kesehatan Sebelum Memasaknya
Manfaat Mencuci Beras untuk Kesehatan Sebelum Memasaknya

Sebelum beras dimasak, apakah lebih baik langsung memasaknya atau mencucinya terlebih dahulu?

Baca Selengkapnya
Manfaat Luar Biasa dari Selada, Ternyata Mampu Meningkatkan Kesehatan Mental
Manfaat Luar Biasa dari Selada, Ternyata Mampu Meningkatkan Kesehatan Mental

Selada memiliki manfaat yang luar biasa untuk kesehatan. Yuk, simak fakta lengkap tentang manfaat selada sekaligus tips mengkonsumsinya!

Baca Selengkapnya
Manfaat Bayam untuk Kesehatan, Begini Cara Mengkonsumsinya
Manfaat Bayam untuk Kesehatan, Begini Cara Mengkonsumsinya

Bayam memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh. Yuk, simak fakta lengkap tentang manfaat bayam sekaligus cara mengkonsumsinya!

Baca Selengkapnya
Manfaat Daun Sembung untuk Kesehatan, Bisa Dijadikan Obat begini Cara Menggunakannya
Manfaat Daun Sembung untuk Kesehatan, Bisa Dijadikan Obat begini Cara Menggunakannya

Daun sembung ini mengandung beragam senyawa aktif yang memiliki sifat antiinflamasi, antimikroba dan juga antioksidan sehingga bisa menyehatkan manusia.

Baca Selengkapnya
Manfaat Tomat untuk Kesehatan Manusia, Bisa Dikonsumsi Setiap Hari
Manfaat Tomat untuk Kesehatan Manusia, Bisa Dikonsumsi Setiap Hari

Manfaat tomat untuk kesehatan bisa didapatkan jika dikonsumsi rutin setiap harinya. Lalu apa saja manfaatnya?

Baca Selengkapnya
Manfaat Luar Biasa bagi Kesehatan dari Makan Menggunakan Tangan
Manfaat Luar Biasa bagi Kesehatan dari Makan Menggunakan Tangan

Makan menggunakan tangan merupakan salah satu kebiasaan yang dilakukan masyarakat Indonesia.

Baca Selengkapnya