Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Dukung pilkada langsung, Demokrat bantah mau gabung Jokowi-JK

Dukung pilkada langsung, Demokrat bantah mau gabung Jokowi-JK Jokowi dan Amir Syamsuddin. ©2013 Merdeka.com

Merdeka.com - Ketua Dewan Kehormatan Partai Demokrat Amir Syamsuddin mengatakan partainya telah mempertimbangkan baik-baik keputusan mendukung pilkada langsung. Menurut Amir, pertimbangan itu juga memperhatikan asas manfaat dan asas keadilan untuk rakyat.

"Ya namanya sikap politik itu kan waktunya memperhatikan asas manfaat ya dan asas keadilan," ujar Amir, di Istana Wakil Presiden, Jakarta, Kamis (18/9).

Menurutnya, pertimbangan tersebut yang membuat Demokrat akhirnya memutuskan mendukung pilkada langsung. Amir menggarisbawahi dukungan untuk pilkada langsung dengan catatan adanya pembenahan di dalam proses pemilihan tersebut.

"Dengan catatan ada perbaikan, 10-11 perbaikan, pasal-pasal yang menjamin bahwa ekses-ekses, kekurangan-kekurangan yang muncul di pilkada langsung di waktu lalu jangan berulang," jelas Amir.

Amir membantah Demokrat mendukung pilkada langsung, sejalan dengan partai koalisi Jokowi-JK, karena ingin masuk ke koalisi yang dipimpin PDIP itu dan mendapat pos menteri.

"Oh gak ada-ada. Gak ada pertimbangan-pertimbangan (gabung kabinet Jokowi-JK) seperti itu yang kami pikirkan yang manfaat buat rakyat yang disenangi oleh rakyat apa. Rakyat kan senang kalau hak demokrasi mereka dirawat, kan rakyat senang, ditingkatkan, dipelihara itu yang rakyat senang, jadi kita ikuti, ikutilah apa yang menjadi rakyat senang," papar Amir.

(mdk/dan)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
JK Ungkap Penyebab Pemilu 2024 Diwarnai Protes

JK Ungkap Penyebab Pemilu 2024 Diwarnai Protes

Demokrasi tidak berjalan sesuai yang diharapkan dan didambakan oleh rakyat.

Baca Selengkapnya
Respons Petisi Kritik Jokowi, Arus Bawah Indonesia Nyatakan Dukung Penuh Pemerintah

Respons Petisi Kritik Jokowi, Arus Bawah Indonesia Nyatakan Dukung Penuh Pemerintah

Dukungan dari Arus Bawah Indonesia ini juga sebagai upaya mengawal demokrasi dan menyukseskan gelaran Pilpres 2024 dalam sekali putaran.

Baca Selengkapnya
Gabung Pemerintahan Jokowi, AHY Tegaskan Kader untuk Tidak lagi Merasa Jadi Oposisi

Gabung Pemerintahan Jokowi, AHY Tegaskan Kader untuk Tidak lagi Merasa Jadi Oposisi

AHY menegaskan, kini sikap Demokrat menyukseskan program pemerintahan Jokowi.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
MK Putuskan Ambang Batas Parlemen 4 Persen Diubah Sebelum Pemilu 2029

MK Putuskan Ambang Batas Parlemen 4 Persen Diubah Sebelum Pemilu 2029

Hal ini tercantum dalam Putusan Nomor 116/PUU-XXI/2023 dari perkara yang diajukan oleh Perkumpulan Untuk Pemilu dan Demokrasi (Perludem).

Baca Selengkapnya
Ini Bunyi Putusan MK Soal Jadwal Pilkada yang Bikin Mahfud Lantang Hentikan Langkah Jokowi

Ini Bunyi Putusan MK Soal Jadwal Pilkada yang Bikin Mahfud Lantang Hentikan Langkah Jokowi

MK berpendapat Pilkada harus dilakukan sesuai dengan jadwal.

Baca Selengkapnya
Jamuan Minggu Malam: NasDem Bilang Jokowi yang Undang, Istana Sebut Surya Paloh yang Minta

Jamuan Minggu Malam: NasDem Bilang Jokowi yang Undang, Istana Sebut Surya Paloh yang Minta

Belum diketahui apa pembicaraan antara Surya dengan Jokowi dalam pertemuan itu.

Baca Selengkapnya
Soal Isu Pemakzulan Jokowi, PDIP Ingatkan Pemimpin Harus Jalankan Amanah Rakyat

Soal Isu Pemakzulan Jokowi, PDIP Ingatkan Pemimpin Harus Jalankan Amanah Rakyat

PDIP juga meminta isu pemakzulan terhadap Jokowi ini bisa segera direspons agar tak menimbulkan gerakan yang lebih besar lagi.

Baca Selengkapnya
Demokrat Hampir 10 Tahun jadi Oposisi, Kritik AHY: Pembangunan di Indonesia Belum Merata

Demokrat Hampir 10 Tahun jadi Oposisi, Kritik AHY: Pembangunan di Indonesia Belum Merata

AHY menegaskan ingin fokus memenangkan Partai Demokrat dan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka di Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Pesan SBY untuk AHY: Kesempatan Demokrat Sukseskan Pemerintahan Jokowi

Pesan SBY untuk AHY: Kesempatan Demokrat Sukseskan Pemerintahan Jokowi

SBY meminta AHY untuk bisa menjalin komunikasi dengan baik dengan pemimpin lintas sektor.

Baca Selengkapnya