Merdeka.com - Seorang perempuan warga negara (WN) Australia bernama Jhosephine June Smith (21) ditemukan tewas dengan posisi tergantung di kamar hotel di Desa Jungutbatu, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Bali, Selasa (24/1). Dia diduga bunuh diri.
Kapolsek Nusa Penida Kompol Ida Bagus Putra Sumerta mengatakan, jasad Jhosephine ditemukan sekitar pukul 12.10 Wita. Awalnya, staf front office menekan bel room tempat korban menginap. Namun, dua kali tidak ada jawaban.
Karena Jhosephine berencana check out sekitar pukul 13.30 Wita, karyawan hotel kembali mengecek ke kamar. Setelah pintu dibuka melihat perempuan itu sudah tergantung tak bergerak di pojok luar kamar.
"Dengan tanda-tanda sudah meninggal dunia, atas kejadian tersebut saksi atau karyawan hotel menghubungi pihak kepolisian untuk penanganan lebih lanjut," ujarnya.
Peristiwa ini sudah dikoordinasikan dengan Konsulat Australia di Denpasar. "Dari pihak konsulat akan mencoba menghubungi keluarga korban," kata Sumerta, Rabu (25/1). [yan]
Baca juga:
Pelajar SMA Blitar Nekat Bunuh Diri di Kamar, Diduga Depresi Diputus Pacar
Sering Halusinasi, IRT Bunuh Diri Terjun dari Perahu di Sungai Jeneberang
Ibu Rumah Tangga di Bekasi Diduga Gantung Diri karena Cemburu
Bocah 9 Tahun di Makassar Saksikan Pamannya Bunuh Diri secara Sadis
Misteri Kematian Anak Angela Korban Mutilasi Ecky Listiantho
Pemotor Dikejutkan Aksi Gantung Diri Pria di Jembatan Kota Makassar
Kepada Penyidik, Kompol D Akui Nikah Siri Sejak 8 Bulan Lalu
Sekitar 2 Menit yang laluTenaga Ahli Hudev UI Bikin Riset Abal-Abal Loloskan Proyek BTS Kominfo
Sekitar 5 Menit yang laluPolda Jabar Tak Kaitkan Skandal Kompol D dengan Kecelakaan Mahasiswi Unsur
Sekitar 22 Menit yang laluSaat Dua Hakim MK Berbeda Pendapat terkait Gugatan Nikah Beda Agama
Sekitar 32 Menit yang laluMenko PMK Usul Biaya Haji Naik Bertahap Agar Tak Bebankan Jemaah
Sekitar 36 Menit yang laluBuronan Kasus Penyelundupan 179 Kg Sabu Ditangkap di Malaysia
Sekitar 42 Menit yang laluTemui Mahfud MD, Ketua MPR Minta Pemerintah Tegas untuk Normalisasi Keamanan Papua
Sekitar 50 Menit yang laluMenko PMK Sebut Putusan MK Soal Nikah Beda Agama Beri Kepastian
Sekitar 1 Jam yang laluDuplik Ferdy Sambo, Pengacara: Penuntut Umum Serampangan Sampaikan Tuduhan Kosong
Sekitar 1 Jam yang laluKasus Ledakan Sumur Minyak di Riau, Polisi Sebut Perusahaan kurang Kooperatif
Sekitar 1 Jam yang laluMK Tolak Gugatan Nikah Beda Agama
Sekitar 1 Jam yang laluTragis, Pemotor di Depok Tewas Terlindas Truk Gara-Gara Tali
Sekitar 1 Jam yang laluCara Polisi Tangkap Pencuri Lagi Tidur Bikin Ngakak, Bisik-Bisik 'Sini Pakai Baju'
Sekitar 3 Jam yang laluTop News: Sopir Audi Seret Perwira Polisi || Jaksa Garang Hadapi Pleidoi Putri
Sekitar 5 Jam yang laluPotret Krishna Murti Masih AKBP Berpetualang di Gurun Pasir, Bekalnya Cuma Roti & Air
Sekitar 6 Jam yang laluPotret Kombes Endra Zulpan Jadi Saksi Pernikahan Juliet Sabrina & Muhammad Rizka
Sekitar 7 Jam yang laluDuplik Ferdy Sambo, Pengacara: Penuntut Umum Serampangan Sampaikan Tuduhan Kosong
Sekitar 1 Jam yang laluVIDEO: Sambo Klaim Tak Terbukti Bersalah, Minta Hakim Putuskan Bebas
Sekitar 1 Jam yang laluTatapan Mata Ferdy Sambo Saat Penasehat Hukum Bacakan Duplik atas Replik JPU
Sekitar 1 Jam yang laluVIDEO: Kuasa Hukum Sambo Emosi Dituding Jaksa Mengaburkan Kasus Pembunuhan Brigadir J
Sekitar 1 Jam yang laluDuplik Ferdy Sambo, Pengacara: Penuntut Umum Serampangan Sampaikan Tuduhan Kosong
Sekitar 1 Jam yang laluVIDEO: Sambo Klaim Tak Terbukti Bersalah, Minta Hakim Putuskan Bebas
Sekitar 1 Jam yang laluTatapan Mata Ferdy Sambo Saat Penasehat Hukum Bacakan Duplik atas Replik JPU
Sekitar 1 Jam yang laluVIDEO: Kuasa Hukum Sambo Emosi Dituding Jaksa Mengaburkan Kasus Pembunuhan Brigadir J
Sekitar 1 Jam yang laluDuplik Ferdy Sambo, Pengacara: Penuntut Umum Serampangan Sampaikan Tuduhan Kosong
Sekitar 1 Jam yang laluTatapan Mata Ferdy Sambo Saat Penasehat Hukum Bacakan Duplik atas Replik JPU
Sekitar 1 Jam yang laluKubu Ferdy Sambo Tanggapi Replik JPU: Lahir dari Rasa Frustasi dan Halusinasi
Sekitar 2 Jam yang laluApakah Boleh Memperoleh Vaksin Campak Bersamaan dengan Booster COVID-19?
Sekitar 1 Hari yang laluAntisipasi Penyakit Ngorok, Dinas Pertanian Madina Maksimalkan Penyuntikan Vaksin
Sekitar 6 Hari yang laluBursa Transfer BRI Liga 1: Persik Rekrut Braif Fatari sebagai Solusi Ketajaman Lini Depan
Sekitar 56 Menit yang laluLink Live Streaming BRI Liga 1 di Vidio: Barito Putera Vs PSS
Sekitar 1 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
AM Hendropriyono
Guru Besar Sekolah Tinggi Intelijen Negara
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami