Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Siswa lulus SNMPTN-SBMPTN harus verifikasi data akademik

Siswa lulus SNMPTN-SBMPTN harus verifikasi data akademik Ilustrasi masa orientasi siswa. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Panitia Pusat Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) dan Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) Tahun 2017 telah melakukan seleksi 517.166 siswa seluruh Indonesia. Nantinya bagi mereka lolos seleksi bisa melanjutkan untuk sekolah ke jenjang Strata 1 (S1) di beberapa Perguruan Tinggi Negeri (PTN).

Hal tersebut berdasarkan keputusan Panitia Pusat SNMPTN dan SBMPTN Tahun 2017 Nomor 10/Kep.Panpus/2017 Tentang Peserta Lulus SNMPTN 2017.

"Status penerimaan peserta SNMPTN sebagai mahasiswa di PTN tujuan, akan ditentukan berdasarkan hasil verifikasi data akademik (rapor dan portofolio asli serta menunjukkan ijazah/ Surat Keterangan Tanda Lulus (SKTL) asli) yang akan dilaksanakan oleh PTN tempat peserta SNMPTN diterima," kata Ketua Pantia Pusat SNMPTN-SBMPTN, Ravik Karsidi, Jakarta, Rabu (26/4).

Selain itu, kehadiran pada saat registrasi (daftar ulang) pada tanggal Pada 16 Mei nanti. Itu untuk menentukan proses verifikasi dan status penerimaan peserta SNMPTN sebagai mahasiswa PTN.

"Setelah peserta SNMPTN dinyatakan lolos verifikasi, maka status peserta SNMPTN ditetapkan DITERIMA sebagai mahasiswa di PTN tujuan tersebut,"ujarnya.

Lalu, Bagi peserta SNMPTN yang merupakan peserta Bidikmisi, selain dilakukan verifikaai terhadap data akademik, PTN tujuan juga melakukan verifikasi data ekonomi dan melakukan kunjungan ke alamat tinggal orang tua peserta SNMPTN untuk menetapkan status penerimaan peserta SNMPTN sebagai mahasiswa.

"Syarat, ketentuan registrasi (daftar ulang) harus dilihat di website atau laman PTN tujuan masing-masing," ucapnya.

Pengumuman dapat diakses mulai pukul 14.00 WIB melalui laman http://pengumuman.snmptn.ac.id dengan cara memasukkan nomor pendaftaran dan tanggal lahir.

Selain itu, pengumuman hasil seleksi juga bisa diakses di 12 situs milik sejumlah PTN.

http://snmptn.unand.ac.id

http://snmptn.unsri.ac.id

http://snmptn.untan.ac.id

http://snmptn.ui.ac.id

http://snmptn.ipb.ac.id

http://snmptn.itb.ac.id

http://snmptn.undip.ac.id

http://snmptn.its.ac.id

http://snmptn.ugm.ac.id

http://snmptn.unair.ac.id

http://snmptn.unhas.ac.id

http://snmptn.unsyiah.ac.id

(mdk/ang)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Cek NISN, Begini Caranya Jika dengan Nama, Sekolah dan Kode Pengenal Identitas Murid
Cek NISN, Begini Caranya Jika dengan Nama, Sekolah dan Kode Pengenal Identitas Murid

Cek NISN dengan nama sekolah sebenarnya caranya tidak begitu sulit. Berikut beberapa langkah mudahnya.

Baca Selengkapnya
NISN Siswa dan Kode Pengenal Identitasnya, Begini Cara Lengkap untuk Mengetahuinya
NISN Siswa dan Kode Pengenal Identitasnya, Begini Cara Lengkap untuk Mengetahuinya

NISN siswa merupakan kode pengenal identitas siswa yang memiliki sifat unik, standar dan memang berlaku sepanjang masa.

Baca Selengkapnya
Berkas 6 Penyekap dan Pemerkosa Siswi SMP Segera Dilimpahkan ke Kejari, 3 Tersangka di Bawah Umur
Berkas 6 Penyekap dan Pemerkosa Siswi SMP Segera Dilimpahkan ke Kejari, 3 Tersangka di Bawah Umur

Berkas perkara tiga tersangka anak di bawah umur dipercepat prosesnya guna mempercepat persidangan di peradilan.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
TNI AL Buka Rekrutmen untuk Lulusan SMP dan SMA, Daftar di Link Ini
TNI AL Buka Rekrutmen untuk Lulusan SMP dan SMA, Daftar di Link Ini

Dinas Penerangan TNI AL menjamin seluruh tahapan pendaftaran, seleksi, dan pendidikan berlangsung secara terbuka, transparan, dan gratis.

Baca Selengkapnya
5 Instansi Ini Umumkan Hasil Seleksi CPNS 2023, Cek Daftarnya di Sini
5 Instansi Ini Umumkan Hasil Seleksi CPNS 2023, Cek Daftarnya di Sini

Mengingat pelaksanaan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) telah selesai pada 22 Desember lalu.

Baca Selengkapnya
Diumumkan 22 Desember, Ini Link dan Cara Cek Hasil Seleksi Tes PPPK Guru
Diumumkan 22 Desember, Ini Link dan Cara Cek Hasil Seleksi Tes PPPK Guru

Sejumlah instansi akan melaksanakan SKTT yang sifatnya opsional sesuai dengan Peraturan Menteri PANRB 14 Tahun 2023 tentang Mekanisme Seleksi PPPK.

Baca Selengkapnya
8 Negara dengan Penduduk Paling Terpelajar, Apakah Indonesia Termasuk?
8 Negara dengan Penduduk Paling Terpelajar, Apakah Indonesia Termasuk?

Negara-negara berikut mungkin dapat menjadi pilihan bagi Anda untuk menempuh pendidikan yang lebih berkualitas.

Baca Selengkapnya
Akhir Pelarian Anggota TNI Pemerkosa Siswi SMK di Surabaya
Akhir Pelarian Anggota TNI Pemerkosa Siswi SMK di Surabaya

Saat ini pihak berwajib tengah melakukan pendalaman mengenai motif dan kronologi.

Baca Selengkapnya
Pemuda ini Menangis Tak Percaya Berhasil jadi Tentara, Pernah 9 Kali Gagal Tes Sampai Kolonel TNI Kaget
Pemuda ini Menangis Tak Percaya Berhasil jadi Tentara, Pernah 9 Kali Gagal Tes Sampai Kolonel TNI Kaget

Momen seorang Kolonel TNI AD temui prajurit baru yang berhasil lolos pendidikan setelah 9 kali gagal.

Baca Selengkapnya