Prabowo Sebut Indonesia Diramalkan Jadi Negara Ekonomi Terkuat di Dunia

Merdeka.com - Menteri Pertahanan (Menhan) RI Prabowo Subianto mengingatkan potensi Indonesia untuk bangkit menjadi kekuatan ekonomi dunia.
"Saya beberapa tahun ini banyak mempelajari dan baca kajian-kajian dari negara-negara besar tentang Indonesia, semua negara, semua institusi dunia meramalkan Indonesia ini akan bangkit menjadi negara dengan ekonomi terkuat di dunia," katanya dalam rangkaian peringatan wafatnya atau haul ke-10 pendiri Majelis Rasulullah Habib Munzir Al Musawa, Pancoran, Jakarta Selatan, Minggu (28/5).
Sebab, kata dia, saat ini saja Indonesia sudah menjadi bagian dari G20, di mana Indonesia menempati posisi ke-16 di antara negara-negara G20.
Nantikan update berita Prabowo Subianto di Liputan6.com
"Kita nomor 16 terbesar di dunia dan terkuat dan terkaya ke-16 di dunia, dan sebentar lagi kita akan menjadi ke-12, ke-10. Bukan lagi nanti mungkin G20, kita nanti mungkin bagian dari G8 atau G7," ujarnya seperti dilansir dari Antara.
Prabowo optimistis Indonesia ke depannya mampu menempati posisi keempat ataupun kelima negara dengan ekonomi terbesar di dunia lantaran semua komoditas untuk bisa menjadi negara kaya ada di Indonesia.
Namun, dia mengingatkan bahwa capaian tersebut akan bergantung pada kerukunan dan kerja sama para pemimpinnya.
"Masalahnya adalah bisa atau tidak pemimpin-pemimpin Indonesia rukun, bisa atau tidak pemimpin-pemimpin Indonesia kerja sama," ucapnya.
Terkait hal tersebut, Prabowo mengungkapkan rasa syukurnya karena Indonesia bisa mengatasi pandemi Covid-19 beserta dampak ekonominya karena pemerintah Indonesia di bawah kepemimpinan Presiden Joko Widodo mampu kompak bersama rakyatnya.
Pasalnya, dia menyebut banyak negara dunia yang kehidupan ekonominya belum dapat pulih dan bangkit dari pandemi Covid-19, sementara Indonesia pertumbuhan ekonominya saat ini sudah mencapai 5,4 persen.
"Dan ini kita bersyukur karena bangsa kita bisa rukun, bangsa kita bisa kompak, pemimpin-pemimpin kita bisa kompak, bisa rukun," katanya.
Prabowo turut mengingatkan agar mewaspadai ketegangan global sebagai dampak dari perang Rusia-Ukraina, yang dapat berimbas pula pada naiknya harga-harga komoditas maupun pangan.
"Perang di situ kita bisa bayangkan katakanlah tentara Indonesia sekarang seluruhnya 400 ribu, kalau mati 100 ribu (dalam setahun), dalam empat tahun tentara kita sudah habis," tutupnya.
(mdk/fik)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya


Tingkah Lucu Rayyanza 'Cipung' ke Anak Bungsu Caca Tengker, Awalnya Kesal Akhirnya Bilang Sayang
Momen Rayyanza Malik Ahmad dan Aruni sukses mencuri perhatian. Apalagi ketika Rayyanza kesal pada Aruni
Baca Selengkapnya


Mantan Panglima TNI Jenderal Gatot Diajak Keliling Kebun, Makan Durian Musang King lalu Petik Alpukat Super
Mantan Panglima TNI Gatot Nurmantyo menikmati buah durian musang king dan berkeliling kebun memetik alpukat SAB 034.
Baca Selengkapnya


Rumus Rubik 3x3 Cocok untuk Pemula, Begini Cara Penyelesaian Lengkap Beserta Rumusnya
Ada beberapa cara yang perlu dipahami dan diperhatikan bagi pemula yang ingin menyelesaikan permainan mengasah otak rubik 3x3. Berikut ulasannya.
Baca Selengkapnya


Uang Pengamanan Pemilu Didapat Bintara Polisi Lebih Tinggi dari Jenderal, Segini Jumlahnya
Wakapolda Banten mengumpulkan anggotanya untuk dibagikan uang pengamanan Pemilu, bintara dapat lebih banyak daripada jenderal.
Baca Selengkapnya


Dulunya Cuma Ngontrak Petakan Kini Punya Rumah Megah Bak Istana, Begini Perjuangan 5 Artis yang Bikin Salut
Dulu, Denny Cagur tinggal di kontrakan kecil untuk bertahan hidup. Kini, dia menikmati rumah mewah yang dimilikinya.
Baca Selengkapnya

Potret Prabowo Makan Siang Bareng Nikita Mirzani, Rizky Billar & Lesti Kejora, Akrab dan Penuh Tawa
Nikita mengaku terkesan pada sosok Prabowo. Lesti juga sempat bernyanyi hingga membuat Prabowo ikut bergoyang.
Baca Selengkapnya

Simpatisan PKS Jabar Deklarasi Dukung Prabowo-Gibran
Dukungan ini diberikan lantaran Prabowo-Gibran dinilai pasangan yang bisa membantu Palestina.
Baca Selengkapnya

Aturan Gubernur Jakarta Ditunjuk Presiden, Pimpinan Komisi II DPR Anggap Hak Demokrasi Warga Jakarta Dikebiri
Usulan gubernur dan wakil gubernur Jakarta ditunjuk oleh Presiden usai tak menjadi ibu kota diatur dalam Rancangan Undang-undang Daerah Kekhususan Jakarta.
Baca Selengkapnya

Pejuang Wadas Dukung Prabowo-Gibran: Pemimpin Kerja Nyata Tak Basa Basi
Selain itu, mata pencaharian sekaligus pelestarian ekosistem laut, serta ekonomi hijau yang fokus pada pembangunan berkelanjutan dan penurunan risiko lingkungan
Baca Selengkapnya

Resiko Punya Ibu Cantik dan Awet Muda, Perwira TNI Foto Bareng Sang Ibunda Malah Dikira Pacar
Berikut momen perwira TNI foto bareng sang Ibu yang malah dikira kekasih hati.
Baca Selengkapnya

DPRD DKI Tolak Wacana Gubernur Jakarta Dipilih Langsung Presiden: Karena Merenggut Hak Rakyat Memilih
Fraksi DPRD DKI Jakarta menolak wacana kebijakan gubernur dipilih langsung presiden usai Ibu Kota berpindah ke IKN, Kalimantan Timur
Baca Selengkapnya

Usai Tak Lagi Jadi Ibu Kota, Jakarta Harus Punya Daya Tarik Agar Ekonomi Tetap Stabil
DKI Jakarta diimbau untuk mencontoh Dubai yang sukses menjadi Global City.
Baca Selengkapnya