Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Penataan Kabel Internet Semrawut di Tangsel Terkendala Biaya

Penataan Kabel Internet Semrawut di Tangsel Terkendala Biaya Pasca Kebakaran Depo Pertamina Plumpang. ©2023 Merdeka.com/Imam Buhori

Merdeka.com - Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) terkendala biaya dalam menata kabel internet semrawut. Rencananya, kabel-kabel semrawut akan dipindah ke dalam tanah agar tidak mengganggu keindahan kota.

Wali Kota Tangsel Benyamin Davnie, menerangkan rencana penataan kabel jaringan internet yang berada di udara untuk di pindahkan ke bawah tanah dilakukan secara bertahap.

"Kita Pemkot punya program untuk saluran kabel bawah tanah, ducting. Cuma kita belum bisa seluruhnya maka kita utamakan dulu pada beberapa ruas jalan," ungkap Benyamin Davnie, Selasa (28/3).

Diakuinya, pemindahan kabel internet dari udara ke bawah tanah memerlukan biaya besar. "Itupun tergantung seberapa, karena ini investasi sifatnya. Karena dengan APBD itu berat, nantinya dan kita dorong investasi dari pihak ketiga tapi itu komunikasi antara investor dengan pemilik kabel itu sendiri," terang Benyamin.

Dalam penataan awal kabel, Pemkot Tangsel menargetkan untuk segera dilakukan di ruas jalan Benda dan Parakan di Kecamatan Pamulang dan ruas jalan Ciater, di Kecamatan Serpong.

"Jadi pemilik jaringan harus melakukan terlebih (penataan) dahulu," jelas dia.

Sementara, untuk investasi pada penataan kabel udara ke bawah tanah, Benyamin akan melakukan beberapa hal seperti lelang atau beauty contest.

"(Mekanisme investasi) beauty kontes. Bisa saja mengenai seleksi lelang kaya gitu," terang dia.

(mdk/cob)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kabel Menjuntai Tewaskan Pemotor, Ini Langkah Pemkot Bandung

Kabel Menjuntai Tewaskan Pemotor, Ini Langkah Pemkot Bandung

Kabel Menjuntai Tewaskan Pengendara, Ini Langkah Pemkot Bandung

Baca Selengkapnya
BAKTI Bakal Kerahkan Satelit Internet ke 80 Ribu Lokasi TPS di Wilayah 3T

BAKTI Bakal Kerahkan Satelit Internet ke 80 Ribu Lokasi TPS di Wilayah 3T

BAKTI Kementerian Kominfo menerima usulan sekitar 80.000 titik penyediaan akses internet dari KPU.

Baca Selengkapnya
Pasang Kabel Telanjang di Kebun Hingga Sebabkan Gajah Mati, Petani di Aceh Ditangkap

Pasang Kabel Telanjang di Kebun Hingga Sebabkan Gajah Mati, Petani di Aceh Ditangkap

Saat bangkai gajah ditemukan, ada kabel listrik dan beberapa batang kayu yang digunakan untuk melilit kabel.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
98,6% Tanah Sudah Terdaftar, Dampak Ekonomi di Kota Tangerang Selatan Mencapai Rp20,5 T

98,6% Tanah Sudah Terdaftar, Dampak Ekonomi di Kota Tangerang Selatan Mencapai Rp20,5 T

Tujuan dari dilakukannya percepatan dalam hal pendaftaran tanah, di antaranya untuk memberikan kepastian hukum hak atas tanah masyarakat

Baca Selengkapnya
10 Usaha Pariwisata di Tangsel Dilarang Beroperasi Selama Ramadan, Tempat Makan Boleh Buka Terbatas

10 Usaha Pariwisata di Tangsel Dilarang Beroperasi Selama Ramadan, Tempat Makan Boleh Buka Terbatas

Pemerintah Kota Tangsel telah mengatur operasional tempat usaha pariwisata dan penyedia jasa makanan yang diberlakukan selama periode Ramadan.

Baca Selengkapnya
Terkuak, Ini Alasan Tidak ada Sabuk Pengaman Penumpang  di Kereta Api

Terkuak, Ini Alasan Tidak ada Sabuk Pengaman Penumpang di Kereta Api

Masyarakat menyoroti tidak tersedia sabuk pengaman (seat belt) penumpang di angkutan kereta api pasca tabrakan kereta api Turangga di Bandung.

Baca Selengkapnya
16 TPS Kebanjiran di Tangsel Akan Gelar Pemungutan Suara Akhir Pekan Ini

16 TPS Kebanjiran di Tangsel Akan Gelar Pemungutan Suara Akhir Pekan Ini

Bawaslu Kota Tangerang Selatan merekomendasikan pelaksanaan pencoblosan pada 16 TPS yang tertunda akibat banjir, dilaksanakan pada akhir pekan ini.

Baca Selengkapnya
Serahkan 205 Sertipikat Tanah di Sleman, Menteri ATR: Harga Tanah Naik 3 Kali Lipat

Serahkan 205 Sertipikat Tanah di Sleman, Menteri ATR: Harga Tanah Naik 3 Kali Lipat

Efek kenaikan harga tanah disebabkan karena adanya rencana pembangunan fasilitas umum di Kelurahan Sumberarum.

Baca Selengkapnya
Kapan Harga Beras Turun? Begini Penjelasan Pemerintah

Kapan Harga Beras Turun? Begini Penjelasan Pemerintah

Susiwijono mengatakan, masalah utama beras langka dan mahal di ritel modern disebabkan adanya pergeseran masa tanam dan masa panen.

Baca Selengkapnya