Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

PDIP curiga kabar pencopotan Waseso karena getol usut kasus BUMN

PDIP curiga kabar pencopotan Waseso karena getol usut kasus BUMN Budi Waseso. ©2015 merdeka.com/muhammad luthfi rahman

Merdeka.com - Anggota Komisi III DPR Dwi Ria Latifa menduga isu pencopotan Kabareskrim Komjen Budi Waseso tak lepas dari penyidikan kasus korupsi di BUMN, yakni Pelindo II dan Pertamina). Kata dia, pencopotan ini terjadi seiring getolnya Komjen Budi mengusut kasus korupsi yang dihalang oleh oknum yang punya kepentingan di dalamnya.

"Tentang isu ini tentu ada hal yang menarik buat kami adalah yakni isu ini menjadi pertanyaan apa ada hubungannya dengan proses hukum di Mabes Polri yang dalam skala besar," ujar Dwi di ruang fraksi PDIP, Senayan, Jakarta, Rabu (2/9).

"Pernyataan proses hukum tidak boleh gaduh bagi kami akan menjadi gaduh jika berkaitan dengan pihak yang punya kepentingan. Kemudian ada menteri membuka dan telepon Kapolri dan sebarkan di media yang terkesan mengancam," sambung dia.

Menurut dia, proses pencopotan Waseso takkan menjadi masalah jika dilakukan dengan cara yang sesuai dan terbukti jika kinerja sang jenderal juga kurang memuaskan. Namun dalam hal ini, ia menilai, isu pencopotan ini diduga kuat karena adanya intervensi pihak tertentu.

"Kami coba klarifikasi proses harusnya tidak dicampuri dengan intervensi. Kalau pejabat dicopot benar dicopot harusnya melalui prosedur di Wanjakti misalnya," papar politisi adalah Kepulauan Riau ini.

Bagi Dwi, isu pencopotan ini juga barang tentu akan mempengaruhi mundurnya penindakan kasus korupsi di Indonesia.

"Dulu kita harap KPK bisa mengawali proses hukum dengan benar, sekarang kabareskrim mendapat giliran," pungkas dia.

(mdk/ren)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Bulog Gandeng Pelindo Tingkatkan Pelayanan Bongkar Muat Komoditas Pangan

Bulog Gandeng Pelindo Tingkatkan Pelayanan Bongkar Muat Komoditas Pangan

Perum Bulog menjalin kerjasama kemitraan strategis bersama Pelindo.

Baca Selengkapnya
Bawaslu Pastikan Jerat Pidana Paslon Ucapkan Hinaan, TKN: Sama Sekali Tak Singgung Pak Prabowo

Bawaslu Pastikan Jerat Pidana Paslon Ucapkan Hinaan, TKN: Sama Sekali Tak Singgung Pak Prabowo

Ancaman pidana itu tertuang dalam Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 (UU Pemilu)

Baca Selengkapnya
Bawaslu Tindak 63 Kasus Pelanggaran Pidana Pemilu

Bawaslu Tindak 63 Kasus Pelanggaran Pidana Pemilu

Hal ini dikarenakan penanganan kasus ini mencerminkan upaya untuk mempertahankan integritas Pemilu

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
PDIP Desak Prabowo Minta Maaf Usai Sebut Bung Karno Pakai Alutsista Bekas

PDIP Desak Prabowo Minta Maaf Usai Sebut Bung Karno Pakai Alutsista Bekas

Hasto menganggap keliru calon presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto soal Presiden ke-1 RI Soekarno gunakan alutsista bekas saat bebaskan Irian Barat.

Baca Selengkapnya
Bawaslu Kena Somasi, Dianggap Tebang Pilih Tangani Aduan Dugaan Pelanggaran Pemilu

Bawaslu Kena Somasi, Dianggap Tebang Pilih Tangani Aduan Dugaan Pelanggaran Pemilu

Bawaslu dinilai diskriminatif dalam menangani laporan pelanggaran pemilu

Baca Selengkapnya
Apresiasi Pemilu Berjalan Damai, PBNU Minta Pihak Tak Puas Hasil Tempuh Jalur Hukum

Apresiasi Pemilu Berjalan Damai, PBNU Minta Pihak Tak Puas Hasil Tempuh Jalur Hukum

PBNU tidak melihat adanya potensi-potensi masalah yang berarti selama Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Berencana Setop Sementara Penyaluran Bansos

Pemerintah Berencana Setop Sementara Penyaluran Bansos

Pemerintah mempertimbangkan untuk menghentikan sementara penyaluran bantuan pangan beras saat hari tenang hingga pencoblosan pemilu yakni 11-14 Februari 2024.

Baca Selengkapnya
Bareskrim Limpahkan Berkas TPPU Panji Gumilang ke Kejagung

Bareskrim Limpahkan Berkas TPPU Panji Gumilang ke Kejagung

Panji diduga memakai dana yayasan untuk kepentingan pribadinya.

Baca Selengkapnya
TKN Minta Bawaslu Turun Tangan soal Isu Beras Bulog Berstiker Prabowo-Gibran

TKN Minta Bawaslu Turun Tangan soal Isu Beras Bulog Berstiker Prabowo-Gibran

Mereka menduga ada pihak yang memainkan isu ini untuk menyudutkan paslon nomor urut 02.

Baca Selengkapnya