Megawati Ingatkan Jokowi dan Ganjar

Merdeka.com - Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri telah mendapat tugas untuk menjadi Ketua Dewan Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN). Tugas ini diberikan oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi).
"Seperti Sekarang saya juga ditugaskan oleh Presiden Jokowi untuk menjadi ketua dewan BRIN, itu sudah saya patok betul yang researcher-researcher, berhenti kalau kamu pikir Indonesia itu kontinen, berubah pola pikir kamu. Karena kamu itu adalah Indonesia Raya itu The Biggest Archipelago in The World," katanya di Jakarta, Sabtu (10/6).
Oleh karena itu, ia mengingatkan Jokowi sekaligus Bakal Calon Presiden (Bacapres) Ganjar Pranowo untuk tidak berpikir Indonesia adalah kontinen.
"Negara kepulauan terbesar dan satu-satunya di dunia yang gedenya kayak kita, kalau ini dilupakan sudah pasti. Saya bilang kepada pak Jokowi, saya bilang kepada calon pak Ganjar Pranowo, awas loh ya kalau pikiranmu berpikir kontinen, itu salah besar. Menatanya sudah salah" ujarnya.
"Intipatinya harus melihat landasannya yaitu negara kepulauan terbesar di dunia, bayangkan di dunia!," pungkasnya.
Sebelumnya, Presiden Joko Widodo(Jokowi) melantik Megawati Soekarno Putri sebagai ketua dewan pengarah Badan Riset dan Inovasi(BRIN). Pelantikan dilakukan dengan protokol kesehatan yang ketat.
Pelantikan tersebut sesuai dengan Keputusan Presiden(Keppres) nomor 45/2021 Tentang Pengangkatan Keanggotaan Dewan Pengarah badan riset dan inovasi(BRIN). Terlihat dalam youtube sekretariat presiden, Menteri Keuangan Sri Mulyani juga turut ikut pelantikan dalam siaran virtual.
"Demi Allah saya bersumpah.Bahwa saya akan setia kepada UUD tahun 1945 serta akan menjalankan segala peraturan perundang-undangan dengan selurus-lurusnya demi darma bakti saya kepada bangsa dan negara," kata Jokowi diikuti mereka di Istana Negara, Jakarta Pusat, Rabu (13/10).
"Bahwa saya dalam menjalankan tugas jabatan, akan menjunjung tinggi etika jabatan, Bekerja dengan sebaik-baiknya dengan penuh rasa tanggung jawab," lanjutnya.
(mdk/fik)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya


Selain Insentif 5G, Operator Seluler Juga Minta Keringanan Ini ke Pemerintah
Respons baik dari pemerintah ditanggapi positif industri telekomunikasi. Tapi, mereka ingin keringanan lainnya.
Baca Selengkapnya


PPP Kasih PR ke Ganjar Agar Menang Satu Putaran
Partai pendukung mendorong bacapres Ganjar Pranowo terus meningkatkan sosialisasi di masyarakat.
Baca Selengkapnya


Dukun Aki Cs Pembunuh Berantai di Bekasi Dituntut Hukuman Mati
Majelis hakim memberikan waktu dua minggu untuk ketiga terdakwa menyusun pleidoi.
Baca Selengkapnya


Kasus Kopi Sianida Kembali Jadi Sorotan, Ini Rekam Jejak Irjen Krishna Murti Dirkrimum Pengungkap Kasus
Kasus kopi sianida kembali viral dan jadi perbincangan, warganet ikut soroti Irjen Krishna Murti.
Baca Selengkapnya


Cara Membuat Anak Tinggi Sesuai Usia, Ketahui Kegiatan dan Makanan yang Disarankan
Caranya yakni dengan senantiasa memperhatikan kegiatan serta asupan gizi si kecil sejak dini.
Baca Selengkapnya

TOP NEWS: Jokowi Tantang Anies PSN 'Titipan' | Prabowo Sentil Cak Imin Soal Food Estate
Presiden Jokowi menanggapi isu yang menyebutkan bahwa Proyek Strategis Nasional merupakan sebuah proyek titipan.
Baca Selengkapnya

VIDEO: Elite PDIP Tegas Tak Mungkin Ganjar Turun Jadi Cawapres Prabowo!
Ketua DPP PDIP Djarot Saiful Hidayat seusai Rapat Kerja Nasional IV PDIP menyebut PDIP dan para partai pendukung selalu memperjuangkan Ganjar Pranowo
Baca Selengkapnya

VIDEO: Megawati Beri Tanggapan Mengejutkan Isu Duet Prabowo dan Ganjar
Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri mengaku sudah mendengar wacana bakal capres Ganjar Pranowo menjadi bakal cawapres dari Prabowo Subianto.
Baca Selengkapnya

Jokowi Gelar Pertemuan Tertutup dengan SBY, Begini Respons PDIP
SBY bertemu Presiden Jokowi membahas terkait politik kebangsaan dan politik kenegaraan.
Baca Selengkapnya

Respons Gibran dan FX Rudy soal Jokowi Diusulkan Jadi Ketum PDIP
Rudy menilai, Jokowi merupakan sosok yang patut untuk memimpin PDIP setelah kepemimpinan Megawati lengser.
Baca Selengkapnya

Bertemu Selama Satu Jam, Jokowi Antar SBY ke Mobil
Sampai saat ini masih belum diketahui isi pertemuan di Istana Bogor itu.
Baca Selengkapnya

Tembok Pembatas Laut dan Daratan Jakarta Bocor, Begini Penampakannya
Proyek NCICD itu akan dibangun panjang total tanggul pantai yang dibangun ada 46 km yang membentang dari Marunda hingga Tanjung Priok.
Baca Selengkapnya