Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

KPU Tangsel mulai mendata jumlah calon pemilih Pilkada serentak

KPU Tangsel mulai mendata jumlah calon pemilih Pilkada serentak Ilustrasi Pemilu. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Usai pemeriksaan pasangan calon peserta Pilkada serentak, KPU Kota Tangerang Selatan (Tangsel) mulai fokus mendata jumlah calon pemilih.

"Selama ini teman-teman media hanya terkonsentrasi terhadap pasangan calon. Padahal unsur Pilkada selain calon juga adalah pemilih, pemilih adalah bagian terpenting dari pesta demokrasi," ujar Ketua KPU Kota Tangsel M Subhan saat dihubungi, Jumat (31/7).

Menurut dia, saat ini timnya sedang melakukan monitoring data pemilih yang dilaksanakan petugas pemutakhiran data pemilih.

"Kami mengharapkan masyarakat yang merasa belum terdaftar di kelurahan pada saat pemilu lalu, segera mendatangi kelurahan di sana ada PPS atau anggota KPU di tingkat kelurahan. Bisa juga langsung ke kantor kami (KPU)," kata M Subhan.

Permasalahan yang kerap terjadi soal data pemilih, adalah saat mendekati pemungutan suara atau bahkan usai pemungutan suara. Dia memastikan tahun ini tidak akan terjadi lagi.

"Kami saat ini mendatangi masyarakat, kalau ada yang belum terdata juga kami harapkan keaktifannya," ujar Subhan.

Sementara itu soal pemeriksaan kesehatan tiga pasangan bakal calon wali kota dan wakil wali kota Tangsel, menurut M Subhan akan diserahkan oleh RSU Kota Tangsel di hari ini.

"Semalam hasil rapatnya seperti itu. Tetapi hasil tes hanya menjadi kelengkapan persyaratan calon, kami hanya mendapat hasil secara keseluruhan sehat atau tidak sehat. Kalau detailnya itu menjadi berkas KPU yang dititip di RSUD Kota Tangsel. Kalau tidak ada perubahan hari ini akan diserahkan," terangnya.

(mdk/cob)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ketua KPU Bicara Pengusutan Dugaan Kebocoran Data Pemilih: Pasti Ada Penindakan Hukum

Ketua KPU Bicara Pengusutan Dugaan Kebocoran Data Pemilih: Pasti Ada Penindakan Hukum

KPU hingga kini masih menelusuri dugaan peretasan tersebut.

Baca Selengkapnya
KPU Usulkan Anggaran Rp2 Triliun untuk Pilkada Serentak Jateng 2024, Ini Rinciannya

KPU Usulkan Anggaran Rp2 Triliun untuk Pilkada Serentak Jateng 2024, Ini Rinciannya

Nantinya dana tersebut akan dialokasikan untuk kebutuhan dan seluruh tahapan penyelanggaraan Pilkada.

Baca Selengkapnya
Pilpres Usai, KPU Bersiap Diri untuk Pilkada 2024

Pilpres Usai, KPU Bersiap Diri untuk Pilkada 2024

KPU daerah sudah mulai membuka pendaftaran bagi para calon yang akan berkontestasi.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
KPU Ungkap Jumlah Pemilihan Ulang pada Pemilu 2019 dan 2024, Berikut Data Perbandingannya

KPU Ungkap Jumlah Pemilihan Ulang pada Pemilu 2019 dan 2024, Berikut Data Perbandingannya

Data itu dibeberkan KPU dalam rapat dengan DPR, Bawaslu dan Kemendagri terkait pelaksanaan Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Menkes Beberkan Data Jumlah Petugas Pemilu 2024 Meninggal Turun Dibanding 2019

Menkes Beberkan Data Jumlah Petugas Pemilu 2024 Meninggal Turun Dibanding 2019

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menyebut, data petugas pemilu 2024 yang meninggal tahun ini turun jauh ketimbang tahun 2019.

Baca Selengkapnya
Perludem Prihatin Sengketa Pemilu di KPU & Bawaslu Papua: Harusnya Provinsi Baru Tak Dibiarkan Sendiri

Perludem Prihatin Sengketa Pemilu di KPU & Bawaslu Papua: Harusnya Provinsi Baru Tak Dibiarkan Sendiri

Data Perludem ada 21 PHPU di Papua Tengah yang didaftarkan ke MK

Baca Selengkapnya
Menkes Beberkan 400.000 Petugas Pemilu Berisiko Tinggi Meninggal Dunia Tapi Lolos Screening

Menkes Beberkan 400.000 Petugas Pemilu Berisiko Tinggi Meninggal Dunia Tapi Lolos Screening

Dari data terbarunya, ada 84 petugas pemilu yang meninggal dunia dengan rincian 71 dari unsur KPU dan 13 dari Bawaslu

Baca Selengkapnya
Tugas Pantarlih Pemilu dan Kewajibannya, Menarik Dipelajari

Tugas Pantarlih Pemilu dan Kewajibannya, Menarik Dipelajari

Pantarlih adalah petugas yang dibentuk oleh PPS atau PPLN untuk melakukan pendaftaran dan pemutakhiran data pemilih.

Baca Selengkapnya
Begini Jadwal dan Tahapan Pilpres 2024 jika Berjalan Dua Putaran

Begini Jadwal dan Tahapan Pilpres 2024 jika Berjalan Dua Putaran

Pemutakhiran data pemilih untuk pilpres putaran kedua pada tanggal 17 Mei sampai dengan 12 Juni 2024.

Baca Selengkapnya