Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kirim Pemain ke Luar Negeri, Prabowo Harap Indonesia Bisa Berlaga di Piala Dunia

Kirim Pemain ke Luar Negeri, Prabowo Harap Indonesia Bisa Berlaga di Piala Dunia Prabowo Bersama Tim U-17 Persib Bandung. ©2023 Merdeka.com/Tim Prabowo

Merdeka.com - Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto sekaligus pendiri Garuda Yaksa Football Academy menengok aktivitas tim U-17 Persib Bandung yang dikirimnya menempuh pendidikan di Aspire Academy, Doha, Qatar (31/5). Diketahui, Aspire Academy adalah salah satu akademi sepak bola terbaik di dunia.

Mengutip siaran pers diterima, Kamis (1/6), Prabowo datang di tengah lapangan Aspire Academy untuk menyapa satu persatu tim sepak bola U-17 Persib Bandung sekaligus berbincang-bincang.

“Kamu Kapten?” Tanya Prabowo.

“Siap, Akram!” Jawab kapten tim itu, M. Akram Albar Hamdan.

“Dari mana?” Tanya Prabowo lagi.

“Cianjur,” jawab Akram.

Baca berita Prabowo Subianto di Liputan6.com

Prabowo juga turut menyemangati tim U-17 Persib untuk gigih berlatih di Aspire Academy agar bisa mencetak bibit-bibit unggul pemain sepak bola hingga dapat berlaga ke piala dunia.

“Terima kasih Bapak Prabowo. Terima kasih Bapak Prabowo,“ ujar para anggota U-17 Persib Bandung di akhir pertemuannya dengan Prabowo.

Dikirimnya U-17 Persib ke Aspire Academy ini adalah janji yang ditepati oleh Prabowo kepada tim ini setelah meraih trofi juara Nusantara Open yang diadakan Prabowo pada Agustus 2022 lalu.Tim Persib U-17 diberangkatkan menuju Qatar, Minggu 21 Mei 2023.

Selama di Qatar, para pemain dan pelatih akan mendapat pembekalan materi melalui rangkaian agenda latihan dan pertandingan selama dua pekan.

Pelatih tim Asep Rahmat Saputra, mengaku sangat bersyukur dengan kesempatan berharga ini.

"Semoga bisa membawa pulang ilmu yang bermanfaat bagi sepakbola Indonesia dan Persib," kata Asep.

Striker tim tersebut M. Gaoshirowi, meyakini, program pemusatan latihan di Qatar ini akan membuat dirinya semakin berkembang. Ia mengaku masih haus pengalaman bertanding dan ilmu-ilmu baru.

"Semoga mendapat hasil dan pengalaman yang baik sehingga menjadi bekal untuk saya dan teman-teman di masa depan," ujar pencetak gol terbanyak Nusantara Open 2022 ini, yaitu sebanyak tujuh gol.

Reporter: M Radityo/Liputan6

(mdk/fik)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Prabowo Buka Turnamen Sepakbola: Bertanding seperti Ksatria, Jangan Jadi Bangsa yang Lemah

Prabowo Buka Turnamen Sepakbola: Bertanding seperti Ksatria, Jangan Jadi Bangsa yang Lemah

Dia pun berpesan, agar setiap pemain dapat optimis dengan situasi apa pun jika ingin terus bertanding hingga ranah internasional.

Baca Selengkapnya
Prabowo Janji Bangun Lapangan Sepak Bola dengan Standar Baik di Seluruh Indonesia

Prabowo Janji Bangun Lapangan Sepak Bola dengan Standar Baik di Seluruh Indonesia

TKN Prabowo Gibran menjamin bakal memajukan olahraga terutama sepak bola ke kancah dunia.

Baca Selengkapnya
FOTO: Momen Prabowo Subianto Didampingi Erick Thohir Teken Kerjasama dengan Akademi Sepakbola untuk Melahirkan Atlet Muda Lokal Berprestasi

FOTO: Momen Prabowo Subianto Didampingi Erick Thohir Teken Kerjasama dengan Akademi Sepakbola untuk Melahirkan Atlet Muda Lokal Berprestasi

Garudayaksa Football Academy resmi menjalin kerjasama dengan Asphire Academy Qatar.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Prabowo Bertemu Surya Paloh, Bahlil Bicara Peluang NasDem Gabung Koalisi Prabowo-Gibran

Prabowo Bertemu Surya Paloh, Bahlil Bicara Peluang NasDem Gabung Koalisi Prabowo-Gibran

Prabowo Subianto selalu terbuka menerima Partai NasDem bergabung ke koalisi Indonesia Maju.

Baca Selengkapnya
Bareng Erick Thohir, Prabowo Teken Kerjasama dengan Akademi Sepakbola Cetak Atlet Muda Lokal

Bareng Erick Thohir, Prabowo Teken Kerjasama dengan Akademi Sepakbola Cetak Atlet Muda Lokal

Sebelum MoU, Prabowo sempat berkeliling melihat para pemain muda yang sedang berlatih di GBK

Baca Selengkapnya
Prabowo Ajak untuk Mengakui Keberhasilan Bangsa Sendiri: Jangan Cari dan Ungkit Hal Negatif

Prabowo Ajak untuk Mengakui Keberhasilan Bangsa Sendiri: Jangan Cari dan Ungkit Hal Negatif

Prabowo menuturkan, Indonesia dalam keadaan yang sangat memungkinkan untuk bangkit menjadi negara hebat.

Baca Selengkapnya
Prabowo Ungkap Hitungan Sapi yang Harus Diimpor untuk Sediakan 82 Juta Susu bagi Anak Indonesia

Prabowo Ungkap Hitungan Sapi yang Harus Diimpor untuk Sediakan 82 Juta Susu bagi Anak Indonesia

Prabowo mengungkapkan hitung-hitungan sapi yang dibutuhkan untuk menyediakan susu gratis kepada anak-anak Indonesia.

Baca Selengkapnya
Prabowo Ingin Naikkan Rasio Pajak Jadi 16 Persen, Begini Langkah Bakal Ditempuh

Prabowo Ingin Naikkan Rasio Pajak Jadi 16 Persen, Begini Langkah Bakal Ditempuh

Prabowo menilai, rasio pajak indoensia masih jauh lebih rendah dibanding negara-negara tetangga, semisal Malaysia, Thailand hingga Kamboja.

Baca Selengkapnya
Prabowo Pastikan Program Pasangan Nomor 2 Paling Tepat Untuk Indonesia

Prabowo Pastikan Program Pasangan Nomor 2 Paling Tepat Untuk Indonesia

Prabowo ingin meningkatkan kecerdasan otak, otot dan tulang yang kuat untuk masyarakat Indonesia.

Baca Selengkapnya