Kemenkes Dorong Rumah Sakit jadi Tempat Pendidikan Dokter Spesialis

Merdeka.com - Kementerian Kesehatan mendorong rumah sakit menjadi tempat pendidikan dokter spesialis.Selama ini, pendidikan dokter spesialis hanya dijalankan oleh fakultas kedokteran pada universitas bekerja sama dengan rumah sakit.
"Inilah yang harus kita lakukan bagaimana menambah sarana untuk pendidikan dokter spesialis," kata Dirjen Tenaga Kesehatan Kementerian Kesehatan Arianti Anaya dikutip Kamis (30/3).
Arianti menyebut, saat ini Indonesia kekurangan dokter spesialis. Data sementara, Indonesia memiliki 51.949 dokter spesialis dengan target rasio 0,28 : 1.000.
-
Siapa yang mendapatkan gelar dokter spesialis? Astrid Gayatri telah menyelesaikan wisuda periode VIII 2024 di Universitas Sebelas Maret, Surakarta. Dengan demikian, ia secara resmi meraih gelar dokter spesialis telinga hidung tenggorokan dan bedah kepala leher (Sp.THT BKL).
-
Bagaimana menulis singkatan gelar sarjana spesialis? Sp.THT-KL (Spesialis Ilmu Penyakit THT-KL)
-
Siapa Dokter Detektif? Sosok Dokter Detektif yang Viral di Media Sosial Dokter Detektif, yang dikenal melalui akun TikTok @dokterdetektif, adalah seorang wanita yang identitasnya masih belum terungkap. Ia menjadi terkenal karena selalu mengenakan topeng dalam setiap video yang diunggah, menambah daya tarik dan rasa penasaran di kalangan lebih dari satu juta pengikutnya.
-
Apa yang ditemukan Kemenkes tentang perundungan di sekolah kedokteran? Wakil Menteri Kesehatan Dante Saksono Harbuwono mengungkap saat ini 300 perundungan di sekolah spesialis kedokteran. Hasil itu berdasarkan hasil investigasi Kemenkes di Universitas Diponegoro, Universitas Airlangga, Universitas Sumatera Utara dan Universitas Sriwijaya.
-
Siapa yang menginvestigasi kasus perundungan di sekolah kedokteran? 'Ya kejadian di Undip, semuanya juga kita investigasi kok, di RSCM diinvestigasi, di Undip diinvestigasi, di Unair diinvestigasi, di USU diinvestigasi, di Unsri juga diinvestigasi,' kata Dante di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Selasa (3/9).
-
Siapa saja yang bekerja di bidang pendidikan? Berikut kumpulan nama-nama pekerjaan di bidang pendidikan dan pekerja lainnya dalam Bahasa Inggris beserta artinya.
Ini artinya, Indonesia masih kekurangan 30.000 dokter spesialis di 21 penyelenggara prodi spesialis.
Menurut Arianti, salah satu penyebab kurangnya dokter spesialis adalah jumlah prodi dokter spesialis masih terbatas. Dia mencatat, baru ada 21 prodi dokter spesialis yang bisa menjadi tempat belajar para dokter.
"Kalau kita petakan kita bisa melihat bahwa daerah yang hampir lengkap dokter spesialisnya itu hanya di wilayah Jawa, sedangkan wilayah yang lainnya kurang," ucap Arianti.
Arianti mengatakan, Kementerian Kesehatan melakukan berbagai terobosan untuk menambah ketersediaan dokter spesialis. Di antaranya menambah prodi-prodi dokter spesialis dan memanfaatkan rumah sakit sebagai penyelenggara pendidikan dokter spesialis.
Pelaksanaannya akan bekerja sama dengan rumah sakit pendidikan yang ada. Kemudian, bekerja sama dengan kolegium dan perguruan tinggi.
Arianti menjelaskan, nantinya lulusan dokter spesialis akan mengisi kekurangan tenaga dokter spesialis di daerah.
(mdk/tin)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Kerja sama ini dirancang untuk menjawab kebutuhan mendesak RSUD Dayaku Raja Kota Bangun dan RSUD Muara Badak.
Baca Selengkapnya
Indonesia masih kekurangan 120 ribu dokter umum sesuai rasio ideal yang diharapkan menurut Organisasi Kesehatan Dunia atau WHO.
Baca Selengkapnya
IDI mengungkapkan tidak seimbangnya rasio dokter umum dan spesialis di Indonesia sangat berdampak terhadap kualitas kesehatan di setiap daerah.
Baca Selengkapnya
Saleh Partaonan berharap, rumah sakit swasta yang dikelola oleh ormas seperti Muhammadiyah bisa semakin baik.
Baca Selengkapnya
"Untuk melakukan rekrutmen dokter asing ini jelas, ketat, dan tegas. Enggak bisa semena-mena," kata Irma
Baca Selengkapnya
Budi menegaskan, dokter asing yang diizinkan masuk ke Indonesia akan melewati sejumlah prosedur. Salah satunya tahap adaptasi.
Baca Selengkapnya
Kementerian Kesehatan memberikan bantuan pendidikan alias beasiswa kepada para dokter yang hendak melanjutkan program pendidikan spesialis.
Baca Selengkapnya
Jokowi tak mau peralatan kesehatan yang sudah ada tak digunakan karena tak ada dokter spesialis.
Baca Selengkapnya
Selain mengisi kekosongan dokter di daerah terpencil, lanjut Azhar, mendatangkan dokter asing bertujuan mentransfer ilmu ke dokter lokal.
Baca Selengkapnya
Rencana Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mendatangkan dokter asing menuai polemik. Ada yang mendukung, ada pula yang menolak karena berbagai alasan.
Baca Selengkapnya
Kemenkes akan memberikan sanksi berupa pencabutan surat izin praktik (SIP) dan surat tanda registrasi (STR) pelaku perundungan pada PPDS
Baca Selengkapnya
Persiapan pembukaan program studi kedokteran Universitas Airlangga (Unair) di kampus Banyuwangi terus dilakukan.
Baca Selengkapnya