Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Karena Masalah Ekonomi, Honorer Nekat Curi Helm di Parkiran Bandara Soekarno-Hatta

Karena Masalah Ekonomi, Honorer Nekat Curi Helm di Parkiran Bandara Soekarno-Hatta Pelaku Pencurian Helm di Bandara Soekarno Hatta. ©2019 Merdeka.com/Kirom

Merdeka.com - AMM pegawai honorer Rumah Sakit di Jakarta, nekat melakukan aksi pencurian helm di area parkir di Bandara Soekarno-Hatta. Aksinya terungkap setelah beberapa pemilik kendaraan melaporkan kehilangan helm dalam beberapa bulan terakhir.

Kapolres Kota Bandara Soekarno-Hatta, AKBP Ari Ferdian Saputra menerangkan, pelaku diamankan usai menjalankan aksinya pada Senin (16/12) lalu. Berdasarkan pengakuan tersangka, aksi pencurian itu sudah dilakukan sebanyak 4 kali, kawasan parkir terminal 1 dan 2 Bandara Soetta.

"Pelaku ini mencuri helm di area parkir sepeda motor di Terminal 1 dan Terminal 2. Pengakuannya, sudah empat kali dilakukan di area parkir Bandara sejak bulan Oktober 2019 ini," katanya di Mapolres Bandara Soetta, Jumat (27/12).

Selain melakukan pencurian Helm di area parkir Bandara Soetta, pelaku juga mengakui pernah mencuri helm di sejumlah tempat parkir perbelanjaan di kawasan Jakarta Selatan.

Dalam aksinya itu, pria asal Jakarta Pusat ini rata-rata mengincar helm merek tertentu yakni, INK dan NHK. Alasannya karena mudah dijual ke penadah di kawasan Jatinegara.

"Dijual di Jatinegara. Mulai dari Rp300 -400 ribu. Untuk pelaku penadah, kami masih melakukan pengembangan," ujar Ari.

Guna mempertanggungjawabkan perbuatannya, AMM kini mendekam di Sel Tahanan Polresta Bandara Soetta. Dia juga terancam kurungan penjara maksimal 7 tahun.

"Tersangka diancam dengan pasal 362 KUHPidana dan atau pasal 363 KUHPidana dengan ancaman hukuman maksimal 7 tahun penjara," tandasnya.

Dari pelaku, Polisi menyita sejumlah barang bukti helm hasil curian, tas yang digunakan untuk membawa helm, kendaraan roda dua pelaku, dan tiket parkir terminal Bandara.

(mdk/fik)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kombes Polisi Bagikan Cerita Dulu Benci Polisi Kini Jadi Perwira Polisi, Berawal dari 'Dihajar' Helm Polantas

Kombes Polisi Bagikan Cerita Dulu Benci Polisi Kini Jadi Perwira Polisi, Berawal dari 'Dihajar' Helm Polantas

Sosok pamen polri ceritakan masa lalunya saat pernah ditegur Polantas hingga benci polisi tapi kini jadi perwira polisi.

Baca Selengkapnya
Tinjau Bandara Soekarno-Hatta, Menhub Pastikan Prosedur Penerbangan dan Fasilitas Jelang Mudik Aman

Tinjau Bandara Soekarno-Hatta, Menhub Pastikan Prosedur Penerbangan dan Fasilitas Jelang Mudik Aman

Menhub Budi Karya Sumadi memastikan kesiapan pelayanan angkutan penumpang Lebaran di Bandara ]asional Soekarno-Hatta

Baca Selengkapnya
86.437 Pengendara Ditilang Selama Operasi Keselamatan 2024, Pelanggar Didominasi Pemotor Tak Pakai Helm SNI

86.437 Pengendara Ditilang Selama Operasi Keselamatan 2024, Pelanggar Didominasi Pemotor Tak Pakai Helm SNI

Polri mencatat pelanggar ditilang menual 73.064 pengendara dan 15.373 melalui sistem tilang elektronik atau ETLE.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Mengejutkan Status Polisi Gadungan, Pakai Helm Wajah Ditutupi Masker Tengkorak

Mengejutkan Status Polisi Gadungan, Pakai Helm Wajah Ditutupi Masker Tengkorak

Seorang polisi gadungan di Kota Kendari, Sulawesi Tenggara ditangkap oleh polisi.

Baca Selengkapnya
FOTO: Pemudik Mulai Padati Stasiun Pasar Senen, 42 Ribu Penumpang Kereta Sudah Meninggalkan Jakarta

FOTO: Pemudik Mulai Padati Stasiun Pasar Senen, 42 Ribu Penumpang Kereta Sudah Meninggalkan Jakarta

Lebih dari 42 ribu penumpang telah diberangkatkan dari Stasiun Gambir, Pasar Senen dan beberapa stasiun lainnya di wilayah Daop 1 Jakarta.

Baca Selengkapnya
Tingkah Lucu Pemudik Pakai Helm Saat Masuk Kereta hingga Ditegur Dirut KAI, Alasannya Tak Terduga

Tingkah Lucu Pemudik Pakai Helm Saat Masuk Kereta hingga Ditegur Dirut KAI, Alasannya Tak Terduga

Tingkah lucu Widodo masuk sambil mengenakan helm warna hitam

Baca Selengkapnya
⁠Sepanjang Jalan Banyak Pemotor tidak Pakai Helm, Begini Cara Bripka Syarief Menegurnya Bikin Salut

⁠Sepanjang Jalan Banyak Pemotor tidak Pakai Helm, Begini Cara Bripka Syarief Menegurnya Bikin Salut

Menariknya ia menegur dengan cara yang berbeda dan mampu mengundang simpati.

Baca Selengkapnya
Jungkir Balik Dahfi Adam, Pengusaha Bantal yang Pernah Ditangkap Polisi Akibat Produksi Helm Tak Sesuai SNI

Jungkir Balik Dahfi Adam, Pengusaha Bantal yang Pernah Ditangkap Polisi Akibat Produksi Helm Tak Sesuai SNI

Dia ditangkap karena usahanya yang memproduksi gendongan bayi dan helm dinilai tidak sesuai dengan SNI.

Baca Selengkapnya
Kereta Ini Tak Pernah Diharapkan Kehadirannya, Jika Keluar dari Sarangnya, Berarti Ada Hal Buruk Terjadi

Kereta Ini Tak Pernah Diharapkan Kehadirannya, Jika Keluar dari Sarangnya, Berarti Ada Hal Buruk Terjadi

Indonesia memiliki sebuah kereta yang kehadirannya sama sekali tidak diharapkan, jika kereta tersebut keluar, berarti sedang ada hal buruk yang terjadi.

Baca Selengkapnya