Jenderal Ini Tanya Makanan Roberto Carlos Pakai Bahasa Jawa: Sego Goreng atau Opo?

Merdeka.com - Kabaharkam Polri Komjen Fadil Imran berkesempatan untuk bermain bersama dengan beberapa legendaris sepakbola dunia. Mereka seperti Roberto Carlos, Marco Materazzi, Juan Sebastian Veron dan Eric Abidal.
Dalam video yang diposting akun resmi @kabaharkam ini terlihat mereka bermain si kulit bundar di Lapangan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK) Jakarta.
"Sore bersama legenda sepakbola dunia, Roberto Carlos, Marco Materazzi, Juan Sebastian Veron dan Eric Abidal. Soal stamina dan nafas, tidak kalah saing. Salam F1," tulis akun tersebut seperti dikutip merdeka.com, Jumat (2/6).
Selain itu, dalam video tersebut ada momen menggelitik ketika eks Kapolda Metro Jaya ini berbincang dengan Roberto Carlos. Karena, saat itu ia menanyakan kepada mantan pemain Timnas Brazil soal makanan yang ia santap.
"Welcome to Jakarta," ujar Fadil.
"Thank you very much," jawab Carlos.
"Makanannya opo? Sego goreng atau opo," tanya Fadil ke Carlos.
"Apa Bahasa Inggrisnya apa ini," tanya Fadil ke Kaesang Pangarep.
Di sela-sela video, mantan pemain Real Madrid ini tiba-tiba saja menyebut jika dirinya pernah melawan Barcelona pada tahun 2003.
"Real Madrid VS Barcelona in 2003, 142 km," ujar Carlos.
Setelahnya, Fadil bersama dengan para pemain legendaris sepakbola dunia dan Indonesia langsung bermain sepakbola. Fadil yang mengenakan pakaian putih terlihat menjadi kapten dari timnya yang berisi Carlos, Bima Sakti, Kurniawan Dwi Yulianto, Kaesang Pangarep dan lainnya.
Sebagai kapten, ia berhadapan dengan Marco Materazzi untuk memilih bola atau gawang sebelum pertandingan dimulai. Karena, Materazzi memang sebagai kapten untuk timnya yang mengenakan kaos berwarna hitam.
(mdk/ded)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya


Asus Zenfone 10 Dirilis di Indonesia Punya 2 Pilihan Spek, Segini Harganya
Berikut harga Asus Zenfone 10 yang dirilis di Indonesia.
Baca Selengkapnya


ASN Asal Temanggung Ini Putuskan Jadi Mualaf di Depan Gus Iqdam, Ngaku Dapat 'Hidayah' Lewat Mimpi
Momen saat seorang ASN jadi mualaf di hadapan Gus Iqdam dan ribuan jamaah ramai disorot.
Baca Selengkapnya


Momen Persiapan Pengajian Maulid Nabi Ini jadi Sorotan, 'Berkatnya Bikin Tetangga Senyum Bahagia'
Semarak peringatan Maulid Nabi yang digelar oleh pria berikut ini disebut membuat tetangga bahagia.
Baca Selengkapnya


Viral Pemobil Dimintai Rp150 Ribu oleh Polisi atau Ditilang: Cepat Jangan Lama-lama
Seorang pemobil dimintai uang sejumlah Rp150 ribu oleh polisi dan diancam akan ditahan SIM-nya jika tidak segera membayar.
Baca Selengkapnya


Kondisi Terkini Rumah Mentan Syahrul Yasin Limpo yang Digeledah KPK
Penggeledahan dilakukan untuk mencari bukti lanjutan dugaan korupsi di Kementerian Pertanian (Kementan).
Baca Selengkapnya

Usai Panas Terik, Musim Hujan di Jakarta Bakal Terjadi November
Awal musim hujan 2023/2024 tidak bersamaan di seluruh Indonesia. Di Jakarta dan daerah lainnya hujan diperkirakan akan dimulai pada November.
Baca Selengkapnya

Blusukan Tinjau Waduk Pluit, Kaesang Berambisi Maju Pilgub Jakarta?
Kaesang Pangarep ditemani istri blusukan ke Waduk Pluit
Baca Selengkapnya

Kaesang Segera Podcast Bareng Prabowo Subianto di Hambalang
Kaesang menegaskan ia terbuka untuk semua undangan.
Baca Selengkapnya

Kaesang Tak Hadiri Rakernas PDIP: Enggak Diundang
Diketahui, Presiden Joko Widodo (Jokowi) dipastikan hadir dalam pembukaan Rakernas ke-IV PDIP tersebut.
Baca Selengkapnya

Ditanya Prabowo 'Kapan ke Hambalang', Begini Jawaban Kaesang
Mereka terlibat asyik berbincang hingga tertawa bersama sembari mengabadikan momen dengan berfoto bersama.
Baca Selengkapnya

Gaya Ketum PSI Kaesang Safari Politik Ditemani Istri dan Pakai Tas Beruang
Kaesang Pangarep kembali melakukan safari politik ke relawan-relawan Jokowi.
Baca Selengkapnya

Viral Balap Liar Berujung Kecelakaan di Jakbar, Tiga Orang Diciduk Polisi
Warga panik hendak menolong sejumlah orang yang telah terkapar di bahu jalan.
Baca Selengkapnya