Merdeka.com - Akad nikah Erina Gudono dan Kaesang Pangarep akan dilakukan di Yogyakarta pada tanggal 10 Desember 2022. Sementara untuk resepsi pernikahan akan diselenggarakan di Pura Mangkunegaran tanggal 11 Desember 2022.
Jelang pernikahan, Erina Gudono akan menjalani tradisi Jawa yaitu Pingitan. Tradisi Pingitan sendiri adalah proses mempersiapkan diri bagi pengantin. Nantinya baik pengantin pria maupun wanita tidak boleh bertemu selama beberapa waktu hingga akad nikah.
Pemilik Pengantin Production yang ditunjuk menjadi WO pernikahan Erina-Kaesang Dani Wigung mengatakan jika Erina akan menjalani tradisi Pingitan sebelum akad nikah. Meski demikian, Dani mengungkapkan tradisi Pingitan yang dijalani Erina tidak seketat tradisi di zaman dulu.
"Iya (menjalani Pingitan). Semacam itulah," ucap Dani.
"Kalau era sekarang, itu mau dipingit benar-benar sampai tidak boleh ke mana-mana, tidak mungkin. Tetapi tetap (saat Pingitan) didampingi keluarga. Segala agenda beliau (Erina) selalu dalam pantauan," sambung Dani.
Dani membeberkan selain tradisi Pingitan, Erina juga akan melakukan upacara tradisi memasang beleketepe, siraman hingga midodareni. Semua upacara tradisi ini akan digelar di rumah Erina.
Upacara pemasangan beleketepe ini diadakan di tanggal 9 Desember yang kemudian dilanjut dengan upacara siraman. Kemudian midodareni diselenggarakan malam harinya.
Baca juga:
Keluarga Jokowi Pesan 249 Beskap Jawa untuk Pernikahan Kaesang
Tips Investasi Saham Anti Ribet Ala Kaesang Pangarep
Kaesang-Erina akan Dikirab 12 Kereta Kencana dengan 28 Kuda ke Istana Mangkunegaran
Ngunduh Mantu Jokowi, Berikut Prosesi Adat di Loji Gandrung
Pernikahan Kaesang dengan Erina, Gibran: Tidak Ada Undangan Digital
Advertisement
Fakta Baru Dukun Aki di Kasus Pembunuhan Berantai
Sekitar 1 Jam yang laluPKB Siap Menangkan Gus Yusuf di Pilgub Jateng 2024
Sekitar 2 Jam yang lalu3.712 Warga Terdampak Banjir di Tapin Kalsel
Sekitar 6 Jam yang laluPerawat RS Muhammadiyah Palembang Gunting Jari Kelingking Bayi yang Dirawat
Sekitar 6 Jam yang laluMau Ditempatkan di Timur Tengah, 36 Calon Pekerja Migran Dipulangkan
Sekitar 7 Jam yang laluJaksa Agung Minta Anak Buah Terapkan Hidup Sederhana: Biar Tidak Boros dan Rakus
Sekitar 7 Jam yang laluMa'ruf Amin Tegaskan Pemerintah Berkomitmen Berantas Korupsi
Sekitar 8 Jam yang laluMundur, Ketua DPD PDP Jatim Kusnadi Ingin Fokus Proses Hukum Kasus Korupsi DPRD
Sekitar 8 Jam yang laluKenal Pria Lewat Telegram, Siswi SMK Diajak Makan dan Disetubuhi
Sekitar 8 Jam yang laluKomnas HAM Hormati Proses Hukum Lukas Enembe oleh KPK
Sekitar 9 Jam yang lalu11 Anak jadi Korban Pelecehan Seksual Wanita di Jambi
Sekitar 9 Jam yang laluTak Hanya Bunuh Teman Kencan, Manusia Silver di Sukoharjo Juga Lakukan KRDT
Sekitar 10 Jam yang laluGunung Kerinci Erupsi Lagi, Warga Terdampak Diminta Pakai Masker
Sekitar 10 Jam yang laluAlasan Pensiunan Polisi Ubah Warna Mobil Usai Tabrak Mahasiswa UI
Sekitar 11 Jam yang laluPsikolog Polda NTT Pulihkan Trauma Balita Disekap Tantenya
Sekitar 13 Jam yang laluBripka Madih akan Dikonfrontir dengan Penyidik Polda Metro Minta Rp100 Juta dan Tanah
Sekitar 16 Jam yang laluHeboh Bripka Madih Diperas Penyidik, Satgas Saber Pungli Tak Lagi Bertaji?
Sekitar 23 Jam yang laluProtes di Medsos, Bripka Madih Malah Terancam Sederet Pelanggaran Etik Sampai Pidana
Sekitar 1 Hari yang laluVIDEO: Hendra & Agus Bongkar Para Pihak yang Seharusnya Bersalah Rintangi Penyidikan
Sekitar 1 Hari yang laluAgus Nurpatria Minta Dibebaskan dari Segala Tuntutan & Dipulihkan Nama Baik
Sekitar 1 Hari yang laluPleidoi, Hendra Kurniawan Minta Dibebaskan & Nama Baik Dipulihkan
Sekitar 1 Hari yang laluPleidoi Hendra Kurniawan dan Agus Nurpatria: Perkara Ini Akibat Ferdy Sambo
Sekitar 1 Hari yang laluVIDEO: Hendra & Agus Bongkar Para Pihak yang Seharusnya Bersalah Rintangi Penyidikan
Sekitar 1 Hari yang laluVIDEO: Cerita Pengalaman Irfan Tak Patuhi Perintah Atasan Dipukuli Hingga Tak Berdaya
Sekitar 1 Hari yang laluAgus Nurpatria Minta Dibebaskan dari Segala Tuntutan & Dipulihkan Nama Baik
Sekitar 1 Hari yang laluPleidoi, Hendra Kurniawan Minta Dibebaskan & Nama Baik Dipulihkan
Sekitar 1 Hari yang laluVIDEO: Arif Terisak Sampaikan Pembelaan Beri Pesan Cinta ke Istri, Ibu Hingga Hakim
Sekitar 1 Hari yang laluVIDEO: Serangan Balik Bharada E, Sindir Jaksa Ngotot 12 Tahun Penjara
Sekitar 1 Hari yang laluVIDE0: Eliezer Minta Maaf Usik Jaksa soal 'Kejujuran Dibayar 12 Tahun Penjara'
Sekitar 1 Hari yang laluApakah Boleh Memperoleh Vaksin Campak Bersamaan dengan Booster COVID-19?
Sekitar 5 Hari yang laluAntisipasi Penyakit Ngorok, Dinas Pertanian Madina Maksimalkan Penyuntikan Vaksin
Sekitar 1 Minggu yang laluTodd Ferre Minta Maaf atas Insiden dengan Bayu Pradana di BRI Liga 1
Sekitar 8 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
AM Hendropriyono
Guru Besar Sekolah Tinggi Intelijen Negara
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami