Merdeka.com - Wali Kota Pasuruan Saifullah Yusuf (Gus Ipul) mengajak warga Kota Pasuruan agar dapat hemat dan efisien dalam menggunakan air, demi kelangsungan hidup generasi di masa akan datang. Menurutnya, air merupakan kebutuhan fundamental makhluk hidup. Sehingga, kita perlu menggunakannya se efisien mungkin. Karena tidak semua negara memiliki kekayaan air yang luar biasa seperti di Indonesia. Hal ini disampaikan Gus Ipul saat membuka acara Hari Air Dunia di Pelabuhan Kota Pasuruan, Selasa (21/3).
"Air ini menjadi sesuatu yang amat penting bagi kelanjutan hidup kita dan juga generasi yang akan datang. Karena, 90 persen hidup kita ini adalah air. Dan hari-hari kita itu, tidak akan bisa lepas dari Air. Kita patut bersyukur kepada Allah SWT Indonesia diberikan air yang cukup melimpah dibandingkan beberapa negara lainnya. Tapi kita tidak akan tau, di masa mendatang, apakah air yang kita nikmati hari ini tetap melimpah atau malah akan berkurang. Untuk itu, mari kita gunakan air se-efisien mungkin," ujar Gus Ipul.
Ada beberapa saran dalam memperingati hari air se-dunia, pertama tidak lupa menyapu dan mengepel lantai dengan menggunakan cairan antiseptik agar lantai menjadi bersih, kemudian kedua tidak menumpuk barang bekas sehingga membuat rumah berdebu dan menjadi sarang nyamuk agar baik untuk lingkungan. Lalu yang ketiga, hemat air, menghindari penggunaan air yang berlebih. Karena penggunaan air yang berlebih pada jangka waktu panjang dapat menyebabkan kekeringan terutama di musim kemarau. Ke empat, membuat sampah pada tempatnya. Kelima, menanam tanaman di rumah.
Hari Air Dunia ini diperingati dengan berbagai acara, seperti penanaman pohon dan peresmian hasil renovasi pelabuhan Kota Pasuruan. berbagai UMKM Kuliner Kota Pasuruan juga meramaikan hari air dunia ini.
"Terima kasih kepada seluruh pihak yang sudah menyelenggarakan kegiatan kali ini di Pelabuhan Kota Pasuruan. Saya senang, melihat Pelabuhan hari ini bersih. Untuk itu, kita harus perbanyak mendatangkan tamu ke sini, agar tetap terjaga kebersihannya. Karena biasanya kita bersih-bersih kalau ada tamu. Jadi saya minta, kepada Pak Lurah dan Pak Camat untuk mengubah mindset kita, agar kita menjadi tidak abai dengan kebersihan sekitar lingkungan kita," pungkas Gus Ipul.
Dalam kesempatan ini, Wali Kota Pasuruan didampingi oleh Wakil Wali Kota Pasuruan, Sekretaris Daerah Kota Pasuruan dan Ketua DPRD Kota Pasuruan.
[hhw]Digugat ke PN, KPK Pastikan Proses Hukum Sekretaris MA Hasbi Hasan Sesuai Prosedur
Sekitar 24 Menit yang laluGisella Anastasia Beri Dukungan ke Rebecca Klopper, Ini Pesannya
Sekitar 46 Menit yang laluGanjar Balas Sindirian Anies soal Lari Pagi: Kalau Mau Sehat Ayo Olahraga
Sekitar 1 Jam yang laluMario Dandy dan Shane Ditahan di Ruangan yang Sama dengan Tahanan Lain
Sekitar 1 Jam yang laluKontroversi Perpanjangan Masa Jabatan Pimpinan KPK hingga 2024
Sekitar 2 Jam yang laluFakta-Fakta Baru Kasus Mutilasi di Solo
Sekitar 2 Jam yang laluGanjar Pranowo Lari Pagi Bareng Relawan dan Warga Serang, Diteriaki 'Presiden'
Sekitar 2 Jam yang laluMantan Wali Kota Surabaya Whisnu Sakti Buana Meninggal Dunia
Sekitar 2 Jam yang laluManuver Gibran, Si Bocil hingga Dipanggil PDIP
Sekitar 3 Jam yang laluMantan Hakim MK: Gugatan Perpanjangan Jabatan Pimpinan KPK Harusnya Ditolak
Sekitar 5 Jam yang laluPimpinan DPRD Heran Surabaya Tak Masuk Daftar Smart City Dunia 2023
Sekitar 6 Jam yang laluHeboh Investasi Bodong Tanah Kas Desa di Yogya, Kerugian Capai Rp45 M
Sekitar 8 Jam yang laluKemenag Konfigurasi Ulang Data Isian Hotel, Percepat Jemaah Haji Masuk Kamar
Sekitar 8 Jam yang laluHingga Hari Kelima, 20 Ribu Jemaah Haji Indonesia Sudah Tiba di Madinah
Sekitar 9 Jam yang laluTak Cuma Komandan Pasukan HUT RI Istana, Polisi Penjual Pecel Ayam juga Pasukan PBB
Sekitar 1 Hari yang laluTuruti Keinginan Anak, Bapak Ini Nekat Cegat Mobil Patroli Polisi di Pingir Jalan
Sekitar 1 Hari yang laluIni Jenderal Polisi Pendiri Brimob, Pernah Protes Pengangkatan Kapolri dan Diasingkan
Sekitar 1 Hari yang laluVIDEO: Perintah Mahfud! Kapolda Gerak Penahanan Wanita Korban KDRT Ditangguhkan
Sekitar 2 Hari yang laluMenakar Peluang Kasasi Diajukan Putri Candrawathi, Mengurangi atau Perberat Hukuman?
Sekitar 3 Hari yang laluMembaca Peluang Ferdy Sambo Lolos dari Hukuman Mati
Sekitar 4 Hari yang laluSekuat Tenaga Ferdy Sambo Ingin Lolos dari Hukuman Mati
Sekitar 4 Hari yang laluFerdy Sambo, Putri Candrawathi dan Kuat Maruf Ajukan Kasasi ke MA
Sekitar 5 Hari yang laluMenakar Peluang Kasasi Diajukan Putri Candrawathi, Mengurangi atau Perberat Hukuman?
Sekitar 3 Hari yang laluMembaca Peluang Ferdy Sambo Lolos dari Hukuman Mati
Sekitar 4 Hari yang laluSekuat Tenaga Ferdy Sambo Ingin Lolos dari Hukuman Mati
Sekitar 4 Hari yang laluFerdy Sambo, Putri Candrawathi dan Kuat Maruf Ajukan Kasasi ke MA
Sekitar 5 Hari yang laluIntip Liburan Ronny Talapesy Pengacara Bharada E di Luar Negeri, Sosok Istri Disorot
Sekitar 1 Bulan yang laluPermohonan Banding Kandas, Ricky Rizal Tetap Dihukum 13 Tahun Penjara
Sekitar 1 Bulan yang laluFerdy Sambo Tak Hadir di Sidang Putusan Banding Vonis Mati
Sekitar 1 Bulan yang laluVaksin Influenza pada Ibu Hamil Bisa Berikan Kekebalan Tubuh pada Janin
Sekitar 3 Hari yang laluCEK FAKTA: Hoaks 98 Juta Orang Amerika Diberi Virus Kanker melalui Vaksin Polio
Sekitar 4 Hari yang lalu3 Pemain Bali United yang Bisa Bikin Persebaya Kelimpungan: Wajah Lama Mendominasi
Sekitar 40 Menit yang laluAdvertisement
Advertisement
Dicky Budiman
Peneliti dan Praktisi Global Health Security Griffith University AustraliaMemaknai Pencabutan Status Darurat Kesehatan Masyarakat Covid-19
AM Hendropriyono
Guru Besar Sekolah Tinggi Intelijen Negara
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami