Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Dipimpin Agus Yudhoyono, TNI AD latihan bersama prajurit Australia

Dipimpin Agus Yudhoyono, TNI AD latihan bersama prajurit Australia TNI AD latihan bersama prajurit Australia. ©2015 Merdeka.com/Kodam Jaya

Merdeka.com - Sembilan puluh personel prajurit Royal Australia Army (RAA) tiba di Lanud Hussein Sastranegara, Bandung, Rabu (9/10) kemarin. Rencananya, personel RAA ini akan menggelar latihan bersama dengan TNI AD dengan Wirra Jaya Ausindo TA 2015. Latihan bersama akan melibatkan 200 personel prajurit dari 5th Batallion RAR dan Yonif Mekanis 203/Arya Kamuning, serta tim pendukung dari Pendam Jaya, Kesdam Jaya, Paldam Jaya serta beberapa personel pendukung dari Jajaran Kodam Jaya/Jayakarta.

"Latma Wirra Jaya Ausindo TA 2015, direncanakan akan dibuka pagi ini hari Kamis 10 September 2015 di Lapangan Pusdikif Cipatat-Bandung," ujar Kasi 1/Intel Mayor Inf. Budi Setiadi yang menerima rombongan RAA tersebut di Bandung, Kamis (10/10).

Pantauan, suasana hangat dan penuh kekeluargaan terlihat saat para Prajurit Royal Australia Army turun dari badan pesawat Hercules C-17 yang membawa rombongan besar Royal Australia Army (RAA) dari Bandara Darwin Australia menuju Lanud Husein Sastranegara Bandung-Jawa Barat.

Kepada Mayor Budi dan rombongan penerima, Kepala Rombongan selaku Komandan Kompi D 5th Batallion RAA Mayor Joel Water House mengatakan bahwa dirinya beserta anggota-anggotanya dari 5th Batallion Royal Australia Regiment (RAA) sangat senang dan memberikan apresiasi yang tinggi kepada Brigif 1 PIK/JS di Lanud Husein Sastranegara Bandung.

"Hal ini memang terlihat dari penyambutan hingga pengurusan administrasi baik administrasi personel maupun administrasi barang-barang perlengkapan latihan, yang tidak menemukan serta menghadapi kendala yang cukup berarti," kata Budi.

Setelah pengurusan semua administrasi di bandara selesai, selanjutnya rombongan dibawa ke tempat pelaksanaan latihan bersama di Pusdikif Cipatat. Tepat pukul 21.30 WIB rombongan RAA tiba di Pusdikif Cipatat dan disambut Wadanlat Latma Wirra Jaya yang juga menjabat Danyonif Mekanis 203/AK Mayor Inf. Agus Harimurti Yudhoyono. Setelahnya, seluruh personel prajurit RAA dibawa ke Barak Lawu tempat peristirahatan yang sudah di siapkan oleh penyelenggara Latma Wirra Jaya Ausindo Brigif 1 PIK/JS dan Yonif Mekanis 203/AK.

Sementara itu, Danton Kompi D 5th Batallion RAR First Lieutenant Healy saat di temui Pendam Jaya terlihat sangat antusias datang ke Bandung untuk Latihan bersama dengan prajurit Brigif 1 PIK/JS TNI AD.

"Saya pernah datang ke Surabaya sebelumnya untuk belajar bahasa Indonesia di Universitas Airlangga" tutur First Lieutenan Healy.

(mdk/rnd)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
WN Australia Hilang saat Berselancar di Perairan Grajagan Banyuwangi

WN Australia Hilang saat Berselancar di Perairan Grajagan Banyuwangi

WN Australia Hilang saat Berselancar di Perairan Grajagan Banyuwangi

Baca Selengkapnya
Panglima TNI Temui Panglima Angkatan Bersenjata Australia, Sosoknya Tak Sembarangan Pernah Terlibat Perang

Panglima TNI Temui Panglima Angkatan Bersenjata Australia, Sosoknya Tak Sembarangan Pernah Terlibat Perang "Timor-Timur"

Panglima TNI bertemu Panglima AB Australia. Ternyata pernah terlibat di perang "Timor-Timur". Simak informasinya.

Baca Selengkapnya
Melihat Lapangan Tempur TNI AU di Belitung yang Bikin Megawati dan SBY Terpukau

Melihat Lapangan Tempur TNI AU di Belitung yang Bikin Megawati dan SBY Terpukau

Lokasi AWR yang dikelola Lanud H. AS Hanandjoeddin ini sering jadi langganan latihan tempur TNI AU.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Dinas Perdana, AHY Dampingi Jokowi Resmikan Bendungan Lokak di Sulut

Dinas Perdana, AHY Dampingi Jokowi Resmikan Bendungan Lokak di Sulut

AHY mengatakan ingin meninjau langsung kantor-kantor Kementerian ATR/BPN yang ada di daerah.

Baca Selengkapnya
Jokowi Tantang Timnas Indonesia Kalahkan Australia: Besok Menang, Kita Bicara Bonus

Jokowi Tantang Timnas Indonesia Kalahkan Australia: Besok Menang, Kita Bicara Bonus

Timnas Indonesia akan menghadapi Australia di babak 16 Piala Asia

Baca Selengkapnya
Jokowi Ajak ASEAN dan Australia Perkuat Kemitraan di Usia Emas 50 Tahun

Jokowi Ajak ASEAN dan Australia Perkuat Kemitraan di Usia Emas 50 Tahun

Jokowi mendorong penguatan kerja sama ekonomi dengan memperkuat integrasi ekonomi.

Baca Selengkapnya
Pesan Tegas Kasal M. Ali ke Ratusan Perwira TNI Nakes usai 7 Bulan Digembleng di Lembah Tidar

Pesan Tegas Kasal M. Ali ke Ratusan Perwira TNI Nakes usai 7 Bulan Digembleng di Lembah Tidar

Sebanyak 134 prajurit jalani pelatihan selama 7 bulan

Baca Selengkapnya
Libur Akhir Tahun, 291 Ribu Lebih WNI Tinggalkan Indonesia

Libur Akhir Tahun, 291 Ribu Lebih WNI Tinggalkan Indonesia

Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Soekarno-Hatta, menyiagakan 603 personel.

Baca Selengkapnya
Kolonel TNI Ajudan Presiden Tolak Dijadikan Jenderal, Ternyata ini Alasannya

Kolonel TNI Ajudan Presiden Tolak Dijadikan Jenderal, Ternyata ini Alasannya

Presiden sudah akan menaikkan pangkatnya bulan Agustus. Tapi dia menolak kesempatan langka menjadi jenderal.

Baca Selengkapnya