Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Di tengah polemik Kapolri, Jokowi malah sakit gigi

Di tengah polemik Kapolri, Jokowi malah sakit gigi Presiden Jokowi. ©Setpres RI/Cahyo

Merdeka.com - Sepekan lalu, Presiden Joko Widodo bertandang ke kantornya terdahulu di Balai Kota DKI Jakarta. Kedatangannya untuk memeriksakan giginya ke Pusat Pelayanan Kesehatan (Pusyankes) DKI dengan alasan biar murah dan dekat rumah.

Sepekan setelah hari itu, dalam waktu dekat Jokowi, sapaannya, bakal kembali datang ke Pusyankes. Menurut Kepala Biro Kerja Sama Daerah dan Hubungan Kerja Sama Luar Negeri, M Mawardi mengatakan, kedatangan Jokowi untuk melakukan pemeriksaan giginya.

"Ada rencananya, periksa gigi lagi. Gigi kan enggak sekali diperiksa. Nggak ada, nggak ada rencana (bertemu Ahok)," jelas Mawardi di Balai Kota DKI Jakarta, Jumat (16/1).

Dia menambahkan, seharusnya Jokowi melakukan pengecekan kemarin, Kamis (15/1). Namun rencana ini batal, sehingga akan dijadwalkan ulang.

"Baru ada Paspampres, belum tentu juga kedatangannya. Rencana Kamis kemarin sore periksa giginya tapi batal, hari ini belum tau Pak Presiden jadi ke sini apa nggak, bisa batal juga," tutup Mawardi.

Berdasarkan informasi yang dihimpun merdeka.com, kedatangan Jokowi diagendakan pukul 17.00 WIB. Namun ini masih bisa berubah, dengan menyesuaikan keadaan. Sebab semenjak pukul 14.30 WIB sudah nampak beberapa Paspampres.

(mdk/lia)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ternyata Ini Alasan Jokowi Bagi-Bagi Bansos Beras Jelang Pilpres 2024

Ternyata Ini Alasan Jokowi Bagi-Bagi Bansos Beras Jelang Pilpres 2024

Presiden akhirnya buka suara terkait polemik pemberian bansos beras kemasan 10 kg di tahun politik.

Baca Selengkapnya
Jokowi Bertemu Suya Paloh, Kubu Ganjar Duga Upaya Ajak NasDem Gabung Koalisi Prabowo-Gibran

Jokowi Bertemu Suya Paloh, Kubu Ganjar Duga Upaya Ajak NasDem Gabung Koalisi Prabowo-Gibran

Jokowi bertemu Suya Paloh pada Minggu (18/2) kemarin.

Baca Selengkapnya
Jokowi Mendadak Ogah Singgung Angka Hingga Sebut Nama Kapolri dan Panglima TNI, Ada Apa?

Jokowi Mendadak Ogah Singgung Angka Hingga Sebut Nama Kapolri dan Panglima TNI, Ada Apa?

Selain tak mau menyebut nama Kapolri dan Panglima TNI, Jokowi enggan berbicara soal angka.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Jokowi Bakal Dapat Peran Penting di Pemerintahan Prabowo, Golkar: Pemikiran Beliau Dibutuhkan Bangsa

Jokowi Bakal Dapat Peran Penting di Pemerintahan Prabowo, Golkar: Pemikiran Beliau Dibutuhkan Bangsa

Wajar jika Presiden Jokowi akan mendapat peran penting di pemerintahan Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya
Jokowi Jawab Tudingan Kecurangan Pemilu 2024: Laporkan ke Bawaslu

Jokowi Jawab Tudingan Kecurangan Pemilu 2024: Laporkan ke Bawaslu

Jokowi meminta pihak yang menemukan kecurangan untuk melaporkan ke Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu).

Baca Selengkapnya
Jokowi Ngaku Sering Diajak Kaesang Keliling Daerah

Jokowi Ngaku Sering Diajak Kaesang Keliling Daerah

Kemudian, Jokowi bicara mengenai ketentuan Undang-undang Pemilu yang lagi ramai baru baru ini.

Baca Selengkapnya
Jokowi Diisukan Masuk Golkar, Airlangga: Bagus-Bagus Saja, Beliau Tokoh Nasional

Jokowi Diisukan Masuk Golkar, Airlangga: Bagus-Bagus Saja, Beliau Tokoh Nasional

Menurut dia, Presiden Jokowi merupakan tokoh nasional.

Baca Selengkapnya
Jokowi: Pemilu Harus Menggembirakan, Bukan Meresahkan dan Menakutkan

Jokowi: Pemilu Harus Menggembirakan, Bukan Meresahkan dan Menakutkan

Jokowi menegaskan persatuan dan keutuhan bangsa Indonesia harus terus dijaga di tengah tahun politik 2024.

Baca Selengkapnya