Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cerita Warga Tangsel Soal Detik-detik Rumah Ambruk Akibat Pergerakan Tanah

Cerita Warga Tangsel Soal Detik-detik Rumah Ambruk Akibat Pergerakan Tanah Tanah Bergerak Bikin Ambruk Rumah Warga Tangsel. ©2021 Merdeka.com

Merdeka.com - Rumah yang dihuni Fajar (32), warga Tangerang Selatan ambruk, Minggu (31/1) pagi. Beruntungnya, peristiwa nahas itu tidak menimbulkan korban dan sebagian barang berharga bisa diselamatkan.

Ditemui di rumahnya, yang hancur di Jalan Bakti, Kelurahan Pondok Kacang Barat, Kecamatan Pondok Aren, Tangerang Selatan, Fajar mengaku syok sekaligus bersyukur karena keluarganya bisa selamat dari peristiwa itu.

Menurutnya, sebelum kejadian ambruknya rumah tersebut, ada sejumlah titik bangunan rumah yang mengalami kerusakan serius. Dari retak-retak dan konstruksi bangunan yang rontok.

"Kejadian Minggu kemarin, pertama diberitahu oleh tetangga yang mengetahui ada bunyi-bunyi tembok jatuh. Kemudian memeberitahukan ke kami untuk segera keluar rumah," cerita Fajar, Senin (1/2).

Tak berselang lama, setelah berhasil membawa anggota keluarga dan sejumlah barang berharga ke luar, rumah yang ditinggalinya itu ambruk.

"Begitu kita keluar, kita baru mengamankan motor, jemuran, dan langsung ambruk rumahnya," jelas dia.

Dia mengatakan ambruknya rumah yang telah lama dia tinggali itu, diduga disebabkan kontur tanah yang bergerak. Karena jauh sebelum kejadian ambruk itu, dinding rumahnya mulai mengalami keretakan parah.

"Tembok retak memang sudah lama, cuma ekonomi lagi seperti ini, belum bisa kita perbaiki," kata dia.

Saat ini, dia bersama seluruh anggota keluarga menyewa rumah kontrakan, tak jauh dari rumahnya yang ambruk itu. Berharap, pemerintah mau membantu memperbaiki kondisi bangunan rumah yang hancur dan melakukan penurapan, pada sisi tebing rumahnya. .

"Kemarin dari Kelurahan, Camat, TNI, dan Polri langsung datang. Semoga kami dapat bantuan perbaikan dan kondisi tebing bisa diturap agar kuat menopang," ucap dia.

(mdk/ray)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kisah Gereja Tua Kaliceret, Bangunan Kayu Tanpa Paku yang Telah Berusia Ratusan Tahun
Kisah Gereja Tua Kaliceret, Bangunan Kayu Tanpa Paku yang Telah Berusia Ratusan Tahun

Bangunan ini dulunya sempat miring karena tertiup angin, namun bisa tegak kembali karena tertiup angin dari arah yang berbeda

Baca Selengkapnya
15 Rumah Terbakar di Kwitang Jakpus, 1 Orang Meninggal Dunia
15 Rumah Terbakar di Kwitang Jakpus, 1 Orang Meninggal Dunia

Satu orang meninggal atas nama Amsiah usia 70 tahun, delapan orang luka ringan,

Baca Selengkapnya
8 Cerita Sunda Lucu Bikin Ngakak, Menghibur dan Mengocok Perut
8 Cerita Sunda Lucu Bikin Ngakak, Menghibur dan Mengocok Perut

Dari lelucon ringan hingga cerita penuh kecerdikan yang hanya bisa ditemukan di tanah Parahyangan, setiap narasi akan menjadi hiburan yang melepas lelah.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Ledakan di Bangkalan Mengakibatkan Sejumlah Rumah Rusak, Gegana Turun Tangan
Ledakan di Bangkalan Mengakibatkan Sejumlah Rumah Rusak, Gegana Turun Tangan

Ledakan di bangunan barang rongsokan itu terjadi sekitar pukul 09.00 WIB.

Baca Selengkapnya
Bikin Merinding, Begini Detik-Detik Angin Kencang Terjang Gunungkidul dan Bikin Bangunan Ambruk
Bikin Merinding, Begini Detik-Detik Angin Kencang Terjang Gunungkidul dan Bikin Bangunan Ambruk

Tercatat sebanyak 93 bangunan mengalami kerusakan akibat peristiwa itu.

Baca Selengkapnya
Rumah Ini dari Luar Terlihat Tak Terurus Tapi Dalamnya Sukses Bikin Terpana, Begini Penampakannya
Rumah Ini dari Luar Terlihat Tak Terurus Tapi Dalamnya Sukses Bikin Terpana, Begini Penampakannya

Penampakan rumah bagian depan terlihat sederhana. Namun bagian dalam bikin melongo warganet.

Baca Selengkapnya
Pantang Nyerah Walau Pernah Rugi, Ini Cerita Ibu Rumah Tangga di Bogor Usaha Kue Sederhana Omzetnya Capai Rp 40 Juta
Pantang Nyerah Walau Pernah Rugi, Ini Cerita Ibu Rumah Tangga di Bogor Usaha Kue Sederhana Omzetnya Capai Rp 40 Juta

Bermula dari memajang kue di status, ibu rumah tangga ini raup cuan hingga puluhan juta rupiah.

Baca Selengkapnya
Cerita Warga Purwakarta yang Rumahnya di Samping Makam, Buka Pintu dan Jendela Kamar Langsung Lihat Kuburan
Cerita Warga Purwakarta yang Rumahnya di Samping Makam, Buka Pintu dan Jendela Kamar Langsung Lihat Kuburan

Sang pemilik mengaku jika makam sudah ada sejak masa lampau.

Baca Selengkapnya
Wanita Ini Ceritakan Momen Mertuanya Tiba-tiba Datang Tanpa Berkabar, Endingnya Bikin Warganet Iri
Wanita Ini Ceritakan Momen Mertuanya Tiba-tiba Datang Tanpa Berkabar, Endingnya Bikin Warganet Iri

Selain untuk melepas rindu dengan cucu-cucunya, ibu mertuanya juga mengukur rumah anak dan menantunya.

Baca Selengkapnya