Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Blue Bird jangan cuma bisa paksa karyawan setoran

Blue Bird jangan cuma bisa paksa karyawan setoran Taksi Blue Bird. ©2015 merdeka.com/andrian salam wiyono

Merdeka.com - Ribuan sopir taksi dan angkutan umum menggelar aksi demonstrasi menolak moda transportasi online. Aksi mereka tersebut membuat arus lalu lintas sempat lumpuh total, bahkan para pendemo sampai bertindak anarkis, baik terhadap rekannya sendiri maupun ojek online.

Alhasil, demonstrasi tersebut berlangsung kisruh. Sejumlah orang luka-luka, sekitar 17 taksi juga rusak akibat diserbu massa.

Pengamat transportasi, Darmaningtyas curiga ada yang memanfaatkan situasi tersebut agar bisnisnya tetap langgeng. Apalagi, taksi konvensional mulai takut bersaing dengan adanya transportasi berbasis aplikasi ini.

"Jelas ada kepentingan bisnis, ada yang memanfaatkan situasi ini. Taksi-taksi konvensional pasti dirugikan," ujar Pengamat transportasi, Darmaningtyas saat dihubungi merdeka.com di Jakarta, Selasa (22/3).

Sementara itu, Direktur Blue Bird, Adrianto Joko Sutono menegaskan unjuk rasa yang dilakukan para sopir taksi merupakan murni aspirasinya. Lantaran, manajemen tempat sopir bekerja tersebut hanya memaksa untuk mengejar setoran semata.

"Memang sopirnya sudah jengkel. Manajemen tidak merasakan kesulitan karena mereka yang penting target terpenuhi. Ini sangat mungkin murni gerakan hati para sopir taksi. Urusan persaingan bisnis ini kita tidak tahu siapa dalangnya," tandasnya.

Menurut Adrianto, demo para pengemudi tak mewakili perusahaan. Selain itu, terjadi konflik antara transportasi konvensional dan online bukan alasan terjadinya unjuk rasa belakangan ini.

"Tuntutan yang disampaikan pengemudi, belum tentu sama dengan apa yg dirasakan perusahaan. Kalau dari Blue Bird, kami enggak pernah menyatakan ini pertempuran antara online dengan konvensional. Karena di Blue Bird sendiri, kita sudah punya aplikasi online dari 2011. Jadi ini bukan persaingan," tutupnya.

Bagaimana dengan nasib para pengemudi itu?

(mdk/tyo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ingat, Perusahaan Tak Bayar THR Karyawan 7 Hari Sebelum Lebaran Bakal Kena Denda
Ingat, Perusahaan Tak Bayar THR Karyawan 7 Hari Sebelum Lebaran Bakal Kena Denda

Denda 5 persen ini tentunya akan diberikan kepada pekerja yang belum mendapatkan THR dari waktu yang ditetapkan pemerintah.

Baca Selengkapnya
Blusukan ke Pemukiman Padat Cengkareng, Airlangga Cek Penerimaan Bansos Warga
Blusukan ke Pemukiman Padat Cengkareng, Airlangga Cek Penerimaan Bansos Warga

Airlangga menjanjikan bakal memberikan bantuan untuk meringankan kesulitan warga.

Baca Selengkapnya
Siap-Siap, Perusahaan Telat Bayar THR Karyawan Kena Denda Segini
Siap-Siap, Perusahaan Telat Bayar THR Karyawan Kena Denda Segini

Batas pembayaran THR pegawai maksimal pada H-7 lebaran.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Jangan Sampai Berkepanjangan, Kenali 5 Macam Sakit Kepala dan Penyebabnya
Jangan Sampai Berkepanjangan, Kenali 5 Macam Sakit Kepala dan Penyebabnya

Kenali penyebab sakit kepala yang dialami agar bisa melakukan penanganan yang tepat.

Baca Selengkapnya
Ribuan Buruh Terancam Tidak Mendapat THR, Ini Modus yang Digunakan Perusahaan Nakal
Ribuan Buruh Terancam Tidak Mendapat THR, Ini Modus yang Digunakan Perusahaan Nakal

Setiap tahun terjadi kasus kecurangan demi tidak membayar THR karyawan.

Baca Selengkapnya
Diminta Bersihkan Halaman Lapas, Napi Permisan Malah Kabur
Diminta Bersihkan Halaman Lapas, Napi Permisan Malah Kabur

Pihak lapas sudah memilih dia sebagai petugas kebersihan karena sudah dinyatakan memenuhi persyaratan yang ditentukan.

Baca Selengkapnya
Pegawai Bisa Terima THR Lebih Besar dari Gaji, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pegawai Bisa Terima THR Lebih Besar dari Gaji, Ini Syarat dan Ketentuannya

Menaker Ida bilang ada perusahaan yang membayar THR lebih besar dari ketentuan.

Baca Selengkapnya
Pencairan THR Lebaran Bermasalah, Segera Lapor ke Nomor Ini
Pencairan THR Lebaran Bermasalah, Segera Lapor ke Nomor Ini

Posko pengaduan THR dapat diakses oleh pekerja maupun buruh di hari kerja.

Baca Selengkapnya
Bulog Tegaskan Bantuan Pangan Bebas dari Kepentingan Apapun
Bulog Tegaskan Bantuan Pangan Bebas dari Kepentingan Apapun

Bayu Krisnamurthi menegaskan kegiatan penyaluran Bantuan Pangan Beras yang saat ini tengah disalurkan oleh Bulog bebas dari kepetingan apapun.

Baca Selengkapnya