Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Profil

Partha Bera

Profil Partha Bera, Berita Terbaru Terkini | Merdeka.com

Dr Bera dibesarkan di sebuah desa kecil, sekitar 50 mil dari Calcutta, yang tidak memiliki listrik sampai lima tahun yang lalu. Ia memiliki latar belakang dalam kimia atmosfer, studi tentang atmosfer bumi dan astrochemistry yang mempelajari bahan kimia dan molekul yang membentuk alam semesta. Ketika Dr Bera masih di sekolah menengah, dirinya mulai terinspirasi untuk menjadi seorang ilmuwan NASA sejak ia ikut berpartisipasi dalam proyek sains sekolahnya.


Bera berpartisipasi dalam program pasca kedokteran NASA sejak tahun 2008 yang dikelola oleh ORAU berkat kemampuan dan pengetahuannya dalam kimia atmosfer dan astrochemistry. Studi Dr Bera bersama beberapa rekannya berkutat pada pemanasan global/perubahan iklim, mengidentifikasi properti molekul dasar yang bertanggung jawab untuk efisiensi radiasi molekul yang mana dapat menyebabkan potensi pemanasan global besar.

Karya Dr Bera terbaru saat ini di astrochemistry melibatkan pertumbuhan dan evolusi dari bahan-bahan terkecil kehidupan seperti biomolekul di lingkungan ruang angkasa, dalam medium antar-bintang/interstellar medium dan dalam benda-benda dingin seperti asteroid.

Riset dan analisa oleh : Shallysa Rachmi A

Profil

  • Nama Lengkap

    Dr Partha Bera

  • Alias

    No Alias

  • Agama

  • Tempat Lahir

  • Tanggal Lahir

    0000-00-00

  • Zodiak

    -

  • Warga Negara

  • Biografi

    Dr Bera dibesarkan di sebuah desa kecil, sekitar 50 mil dari Calcutta, yang tidak memiliki listrik sampai lima tahun yang lalu. Ia memiliki latar belakang dalam kimia atmosfer, studi tentang atmosfer bumi dan astrochemistry yang mempelajari bahan kimia dan molekul yang membentuk alam semesta. Ketika Dr Bera masih di sekolah menengah, dirinya mulai terinspirasi untuk menjadi seorang ilmuwan NASA sejak ia ikut berpartisipasi dalam proyek sains sekolahnya.


    Bera berpartisipasi dalam program pasca kedokteran NASA sejak tahun 2008 yang dikelola oleh ORAU berkat kemampuan dan pengetahuannya dalam kimia atmosfer dan astrochemistry. Studi Dr Bera bersama beberapa rekannya berkutat pada pemanasan global/perubahan iklim, mengidentifikasi properti molekul dasar yang bertanggung jawab untuk efisiensi radiasi molekul yang mana dapat menyebabkan potensi pemanasan global besar.

    Karya Dr Bera terbaru saat ini di astrochemistry melibatkan pertumbuhan dan evolusi dari bahan-bahan terkecil kehidupan seperti biomolekul di lingkungan ruang angkasa, dalam medium antar-bintang/interstellar medium dan dalam benda-benda dingin seperti asteroid.

    Riset dan analisa oleh : Shallysa Rachmi A

  • Pendidikan

    • Phd Physical Chemistry, Center for Computational Chemistry, University of Georgia, 2007
    • MSc Physical Chemistry Chemistry,University of Calcutta, 2000
    • BSc Chemistry, Presidency College, Kolkata, 1998

  • Karir

    Anggota dari Program pasca kedokteran NASA, hingga saat ini

  • Penghargaan

Geser ke atas Berita Selanjutnya